www.wikidata.id-id.nina.az
Kereta api Malabar merupakan layanan kereta api penumpang kelas eksekutif dan ekonomi yang dioperasikan oleh Kereta Api Indonesia untuk melayani relasi Bandung Malang di lintas selatan Pulau Jawa Nama Malabar diambil dari salah satu nama gunung berapi yang terletak di sebelah selatan Stasiun Bandung tepatnya di Kecamatan Pacet Kabupaten Bandung Jawa Barat bernama Gunung Malabar Kereta api MalabarKereta api Malabar melintasi persawahanInformasi umumJenis layananKereta api antarkotaStatusBeroperasiDaerah operasiDaerah Operasi II BandungMulai beroperasi30 April 2010Operator saat iniKereta Api IndonesiaJumlah penumpang harian360 penumpang per hari butuh rujukan Lintas pelayananStasiun awalBandungJumlah pemberhentianLihatlah di bawah Stasiun akhirMalangJarak tempuh780 kmWaktu tempuh rerata13 jam 15 menit 1 Frekuensi perjalananSekali keberangkatan tiap hariJenis relRel beratPelayanan penumpangKelasEksekutif amp EkonomiPengaturan tempat duduk50 tempat duduk disusun 2 2 kelas eksekutif kursi dapat direbahkan dan diputar 80 tempat duduk disusun 2 2 kelas ekonomi plus kursi saling berhadapan ke kiri dan berhadapan ke kanan dan bisa direbahkanFasilitas restorasiAdaFasilitas observasiKaca panorama dupleks dengan tirai lapisan laminasi isolator panas Fasilitas hiburanAdaFasilitas bagasiAdaFasilitas lainLampu baca toilet alat pemadam api ringan rem darurat penyejuk udara peredam suara lubang audio jack Teknis sarana dan prasaranaLebar sepur1 067 mmKecepatan operasional70 s d 110 km jamPemilik jalurDitjen KA Kemenhub RINomor pada jadwal121 122 1 Peta ruteKeterangan KA 122 menuju Malang hanya berhenti di KlatenLegendaKe Surabaya via SidoarjoMalang PD TMalang KotalamaKepanjenTerowongan Dwi Bakti KaryaTerowongan Eka Bakti KaryaWlingiBlitarTulungagungKediriKe Surabayavia JombangKertosono K PDNganjukMadiunNgawiJawa TimurJawa TengahKe Gundih SemarangSolo Balapan Y AS JS K2S K6S Ke WonogiriKlaten ASJawa TengahDI YogyakartaYogyakarta Y P YA K2J ke YIADI YogyakartaJawa TengahKe PurworejoKutoarjo P 4 P1 KebumenGombongTerowongan IjoKroya KD JSKe Jakarta via PurwokertoMaos KD JSKe CilacapSidarejaCi Tanduy Jawa TengahJawa BaratBanjarCiamisTasikmalayaCipeundeuyLeles C BKiaracondong BBandung C B TMB2 TMB5 TMBF1 KBP 2D 3D 4DKe Cikampek Daftar isi 1 Sejarah 2 Stasiun pemberhentian 3 Insiden 4 Referensi 5 Lihat pula 6 Pranala luarSejarah SuntingKereta api Malabar pertama kali beroperasi pada 30 April 2010 melayani penumpang dari Bandung dan sekitarnya yang melakukan perjalanan menuju Malang dan sebaliknya karena pada saat itu tidak ada satu kereta pun yang melayani rute tersebut 2 3 nbsp Kereta api Malabar melintas di Srengseng Tambun Bekasi ketika masih melayani rute Malang Pasarsenen via Bandung pada Gapeka tahun 2019 Rute kereta api ini pernah diperpanjang hingga Stasiun Pasar Senen bersamaan dengan berlakunya grafik perjalanan kereta api per 1 Desember 2019 4 Namun rute kereta api ini kemudian dikembalikan lagi seperti semula pada 1 September 2020 Mulai 1 Juni 2023 layanan kelas bisnis pada kereta api Malabar akan segera dihapus sehingga kereta api ini hanya menyisakan layanan dua kelas kereta saja yaitu kelas eksekutif dan ekonomi new image yang dikarenakan akan bertambah 1 gerbong bagasi yakni 2 gerbong bagasi Per Pertengahan Mei 2023 sebelum dimulai dengan pemberlakuan grafik perjalanan kereta api Gapeka 2023 Kereta api Malabar ini kembali kepemilikan operasional ke Daerah Operasi II Bandung dari Daerah Operasi VIII Surabaya berserta rangkaian kereta pun dimutasi kembali ke Depo Kereta Bandung BD kepemilikan operasional ini ditukar dengan Kereta api Brawijaya karena telah disingkirkan dari Daerah Operasi I Jakarta dan kepemilikan operasional beralih ke Daerah Operasi VIII Surabaya Stasiun pemberhentian SuntingProvinsi Kota Kabupaten Stasiun 1 Keterangan StatusJawa Timur Kota Malang Malang PD TStasiun terminus terintegrasi dengan Commuter Line Penataran dan Tumapel Malang Kotalama PDTerintegrasi dengan Commuter Line Penataran Kabupaten Malang Kepanjen Kabupaten Blitar Wlingi Kota Blitar Blitar PD TStasiun terminus terintegrasi dengan Commuter Line Dhoho dan Penataran Kabupaten Tulungagung Tulungagung PDTerintegrasi dengan Commuter Line Dhoho Kota Kediri Kediri Kabupaten Nganjuk Kertosono Nganjuk Kota Madiun Madiun Kabupaten Ngawi Ngawi Daerah Istimewa Yogyakarta Kota Yogyakarta Yogyakarta P Y YATerintegrasi dengan Commuter Line Yogyakarta dan Commuter Line Prambanan Ekspres serta KA bandara YIA dan bus Trans Jogja Jawa Tengah Kota Surakarta Solo Solo Balapan Y ASTerintegrasi dengan Commuter Line Yogyakarta dan KA bandara BIAS serta terintegrasi dengan layanan bus antarkota dan Trans Jateng di Terminal Tirtonadi melalui akses jembatan penyembrangan orang Kabupaten Klaten Klaten Y ASTerintegrasi dengan Commuter Line Yogyakarta dan KA bandara BIAS Kabupaten Purworejo Kutoarjo PTerintegrasi dengan Commuter Line Prambanan Ekspres Kabupaten Kebumen Kebumen Gombong Kabupaten Cilacap Kroya Maos Sidareja Jawa Barat Kota Banjar Banjar Kabupaten Ciamis Ciamis Kota Tasikmalaya Tasikmalaya Kabupaten Garut Cipeundeuy Terletak di dekat Jalan Raya Bandung Ciamis Leles CTerintegrasi dengan Commuter Line Garut Kota Bandung Kiaracondong B CTerintegrasi dengan Commuter Line Bandung Raya dan Garut Bandung B CStasiun ujung terintegrasi dengan Commuter Line Bandung Raya dan Garut serta bus Trans Metro Pasundan 2D 3D 4D Legenda Stasiun ujung terminus Berhenti untuk semua arah Berhenti hanya untuk arah Malang satu arah Berhenti hanya untuk arah Bandung satu arah Insiden SuntingPada 4 April 2014 kereta api Malabar terguling di Tasikmalaya Jawa Barat di km 244 petak Stasiun Ciawi Cirahayu yang mengakibatkan empat korban dilaporkan tewas dan dua korban lainnya terjepit di antara kereta yang terguling Kereta api ini terguling akibat adanya tanah longsor sehingga ia terguling ke dalam jurang 5 Pada 2 Januari 2016 dua kereta penumpang kereta api Malabar yang sedang terparkir di bengkel lokomotif terbakar Tidak ada korban jiwa dalam kebakaran tersebut Pemadam kebakaran telah melakukan pendinginan pada dua kereta yang terbakar 6 Pada 29 Oktober 2016 kereta api Malabar menabrak truk bermuatan alat berat backhoe di Kaliwuluh Kebakkramat Karanganyar di utara bekas Stasiun Grompol Tidak ada korban jiwa dalam peristiwa ini tetapi lokomotif CC 206 13 95 tersebut harus menjalani perbaikan besar besaran Kejadian ini mengakibatkan perjalanan kereta api yang melalui lintas tersebut mengalami keterlambatan parah 7 Pada 2 Februari 2019 kereta api Malabar anjlok di petak Bojong Karangpucung pada kereta makan pembangkit Tidak ada korban jiwa dalam insiden ini Namun perjalanan kereta api Mutiara Selatan dan Serayu tertahan di Stasiun Banjar dan Stasiun Ciamis 8 Referensi Sunting a b c Grafik Perjalanan Kereta Api Pada Jaringan Jalur Kereta Api Nasional Di Jawa Tahun 2023 PDF Jakarta Direktorat Jenderal Perkeretaapian Diakses tanggal 12 Mei 2023 Glo ed Parahyangan Distop Malabar Dibuka Kompas com Diakses tanggal 2020 05 15 PT KA Operasikan KA Malabar Rute Bandung Malang Tempo co Diakses tanggal 2020 05 15 Shuvia Rahma Kini Ke Jakarta Bisa Naik Kereta Malabar Radar Malang Online Diakses tanggal 2020 01 10 pranala nonaktif permanen Majalah KA Edisi Mei 2014 Kompas Dua Kereta Penumpang KA Malabar Terbakar di Bandung Ini Kronologinya Joglosemar Kronologi Kereta Api Malabar Tabrak Truk Kebakkramat Karanganyar Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016 11 12 Diakses tanggal 2016 11 12 Herdiansah Isep Heri KA Malabar Anjlok di Ciamis Tadi Pagi Tiga Kereta Tertahan Tribunnews com Diakses tanggal 2019 02 05 Lihat pula SuntingKereta api Turangga Kereta api Argo Wilis Kereta api Kahuripan Kereta api Mutiara Selatan Kereta api PasundanPranala luar Sunting nbsp Wikimedia Commons memiliki media mengenai Malabar Train Indonesia Situs web resmi PT Kereta Api Indonesia Diarsipkan 2015 11 25 di Wayback Machine Indonesia Kompas KA Malabar Terguling nbsp Artikel bertopik perkeretaapian ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Kereta api Malabar amp oldid 24126560