www.wikidata.id-id.nina.az
Bahasa Sunda Ciamis atau dialek Ciamis atau dialek Tenggara adalah sebutan untuk sekumpulan varietas bahasa Sunda yang dituturkan oleh masyarakat di wilayah tenggara Provinsi Jawa Barat terutama Kabupaten Ciamis 10 11 Kota Banjar dan Kabupaten Pangandaran serta di wilayah barat daya Provinsi Jawa Tengah seperti Kabupaten Cilacap 12 Dialek ini merupakan varietas bahasa dan dianggap berada di salah satu sisi kontinum linguistik dengan bentuk standar bahasa Sunda yaitu bahasa Sunda Priangan yang berada di sisi lainnya sehingga menyebabkan adanya beberapa variasi leksikon yang berbeda tetapi secara umum tidak terdapat perbedaan linguistik yang signifikan dengan bahasa Sunda Priangan Bahasa Sunda CiamisDialek TenggaraDialek Priangan TimurBasa Sunda Ciamisᮘᮞ ᮞ ᮔ ᮓ ᮎ ᮃᮙ ᮞ Senarai kosakata khas yang digunakan di Kabupaten Ciamis 1 Pengucapanbasa sʊnda t ʃiʔamɪsDituturkan diIndonesiaWilayahParahyangan TimurKabupaten Ciamis Kota Banjar Kabupaten Pangandaran Kabupaten Tasikmalaya Cineam Kabupaten Cilacap 2 Majenang 3 Dayeuhluhur Wanareja Cimanggu Karangpucung PatimuanEtnisSundaBanyumasanPenutur 1 8 juta 2020 4 5 6 a Rumpun bahasaAustronesia Melayu PolinesiaKalimantan Utara Raya Sunda BaduiSunda b Sunda CiamisSistem penulisanAlfabet Latin amp Aksara Sunda BakuKode bahasaISO 639 3 Glottolog a href http glottolog org resource languoid id ciam1234 ciam1234 a Linguasfer b 31 MFN ag b Lokasi penuturan Area tempat dituturkannya bahasa Sunda Ciamis secara mayoritas Area tempat dituturkannya bahasa Sunda Ciamis secara minoritasStatus konservasiSunda Ciamis diklasifikasikan sebagai bahasa aman ataupun tidak terancam NE pada Atlas Bahasa Bahasa di Dunia yang Terancam KepunahanReferensi 8 9 Artikel ini mengandung simbol fonetik IPA Tanpa bantuan render yang baik Anda akan melihat tanda tanya kotak atau simbol lain bukan karakter Unicode Untuk pengenalan mengenai simbol IPA lihat Bantuan IPA Portal Bahasa L B PWBantuan penggunaan templat iniKeragaman kebahasaan di daerah Ciamis dipengaruhi oleh letak geografis yang dikelilingi oleh kabupaten dan daerah yang secara kebahasaan dianggap berbeda di sebelah barat laut timur laut barat daya keadaan geografisnya bergunung gunung kemudian dataran rendah berupa rawa di sebelah timur tengah dan selatan keadaan jalan raya yang membelah dan membuka Ciamis ke barat ke Tasikmalaya serta ke timur ke Jawa Tengah 10 Daftar isi 1 Pengantar 2 Penggunaan 2 1 Wilayah kebahasaan 2 2 Lingkup penggunaan 2 3 Status bahasa 2 4 Peranan bahasa 2 5 Tradisi sastra 2 6 Budaya populer 2 7 Galeri 3 Fonologi 3 1 Konsonan 3 2 Vokal 3 3 Macam dan distribusi fonem 3 3 1 Catatan 3 4 Gugus konsonan 3 5 Kontras konsonan dan vokal 4 Unsur unsur khas 4 1 Unsur leksikal 4 2 Unsur morfologis 4 3 Unsur morfosintaksis 4 4 Variasi kebahasaan 4 5 Variasi di daerah pesisir 5 Gejala bahasa lainnya 5 1 Variasi bunyi 5 1 1 Vokal 5 1 2 Konsonan 5 2 Penggugusan 5 3 Penghilangan fonem di awal 5 4 Penghilangan fonem di tengah 5 5 Penghilangan fonem di akhir 5 6 Penambahan fonem di awal 5 7 Penambahan fonem di tengah 5 8 Penambahan unsur ka di awal 5 9 Penambahan unsur ra di awal 5 10 Penggabungan 5 11 Metatesis 5 12 Perulangan suku kata awal dwipurwa 5 13 Variasi perulangan utuh dwilingga dan perulangan suku kata awal dwipurwa 5 14 Perulangan utuh dwilingga dan perubahan vokal 5 15 Tambah unsur an di akhir 6 Lihat pula 7 Rujukan 7 1 Keterangan 7 2 Sitiran 7 3 Bibliografi 8 Pranala luar 8 1 Bahasa Sunda Ciamis 8 2 Bahasa Sunda UmumPengantar Sunting nbsp Sampul buku Geografi Dialek Bahasa Sunda di Kabupaten CiamisSecara geografis Kabupaten Ciamis juga mencakup Kota Banjar amp Kabupaten Pangandaran dikelilingi oleh kabupaten kabupaten yang memiliki ciri pemakaian bahasa yang berbeda beda Kabupaten Tasikmalaya di sebelah barat dianggap sebagai peralihan bahasa Sunda dialek Priangan Kabupaten Majalengka dan Kuningan di sebelah utara dianggap sebagai daerah dialek bahasa Sunda yang berbeda dengan bahasa Sunda dialek Priangan Provinsi Jawa Tengah di sebelah timur merupakan daerah bahasa lain Kondisi geografis yang seperti inilah yang memunculkan dugaan adanya pengaruh terhadap pemakaian bahasa Sunda di Kabupaten Ciamis 13 Ciamis sebagai suatu kesatuan geografis juga kemungkinan memperlihatkan kekhasan pemakaian bahasa tertentu sehingga sering terdengar orang awam di Jawa Barat menyebut ada yang disebut bahasa Sunda dialek Ciamis c 13 10 Artikel ini akan menjelaskan pemerian bahasa Sunda Ciamis yang menyangkut dengan hal hal seperti bunyi bunyi bahasa pemakaian unsur unsur khas variasi kebahasaan yang terikat dengan kewilayahan pengaruh dari bahasa asing dan beberapa gejala bahasa lainnya 13 Penggunaan SuntingWilayah kebahasaan Sunting nbsp Peta wilayah penggunaan bahasa di Kabupaten Ciamis 14 Secara administratif Kabupaten Ciamis berbatasan langsung dengan Provinsi Jawa Tengah di sebelah timur Wilayah penggunaan bahasa Sunda selain di Kabupaten Ciamis juga digunakan di wilayah Provinsi Jawa Tengah terutama di perbatasan Ciamis bagian timur sebelah utara yang bentuk wilayah penggunaannya menjorok ke dalam wilayah Provinsi Jawa Tengah Dayeuhluhur Wanareja Majenang Cimanggu dan sebagian Karangpucung 15 16 Lingkup penggunaan Sunting Bahasa Sunda Ciamis digunakan di berbagai hal dan dalam berbagai keadaan misalnya di rumah di sekolah di masyarakat dalam korespondensi dan dalam media massa Penggunaan di rumah dapat terjadi antara pembicaraan seorang anak dengan ayah ibu sanak saudara famili lain dan pramuwismanya Penggunaan di sekolah antara lain meliputi bahasa pengantar pergaulan antar peserta didik antarguru dan antar guru dan peserta didik Penggunaan di masyarakat berlangsung dengan tetangga kelompok etnik berlangsung di masjid atau gereja dalam pekerjaan dan dalam hiburan Penggunaan dalam korespondensi berlangsung dalam surat menyurat baik resmi maupun pribadi Penggunaan dalam media massa antara lain terjadi melalui radio televisi bioskop rekaman surat kabar majalah buku dan pidato 17 Status bahasa Sunting Menurut para penuturnya bahasa Sunda Ciamis adalah bahasa baku karena dianggap memiliki pembakuan otonomi kesejarahan dan vitalitasnya tersendiri selain itu para penuturnya menganggap bahwa bahasa Sunda mempunyai status yang tidak rendah Seperti yang dibuktikan dengan penggunaan bahasa Sunda di Kabupaten Ciamis yang cukup intensif 18 Peranan bahasa Sunting Sesuai dengan kedudukannya bahasa Sunda Ciamis berperan sebagai bahasa daerah dan dianggap penting sekali hubungannya dengan fungsi bahasa Indonesia Dalam berbagai situasi dan kepentingan bahasa Sunda Ciamis selalu disesuaikan Menurut pengamatan yang telah dilakukan bahasa Sunda Ciamis dianggap sangat penting oleh para penuturnya di samping bahasa Indonesia yang juga mempunyai peranan yang sama pentingnya dalam kehidupan para penutur tersebut 19 20 Tradisi sastra Sunting nbsp Pantun berbahasa Sunda CiamisBahasa Sunda Ciamis digunakan dalam berbagai bentuk karya sastra baik itu berupa sastra lisan maupun sastra tulisan Penggunaannya dapat dilihat dalam beberapa buah cerita rakyat yang diungkapkan menggunakan bahasa Sunda Ciamis 21 Contoh tokoh sastra yang kerap mempergunakan bahasa Sunda Ciamis dalam karya karyanya adalah Ahmad Bakri yang merupakan seorang sastrawan dari daerah Rancah Ciamis 22 23 Beberapa karya karyanya dapat dilihat di Google Books seperti contohnya Cecendet Mande Kiara Jaman Cacing Dua Saduit dan Cobek Belut Tokoh lainnya seperti Godi Suwarna yang berasal dari Tasikmalaya dan menetap di Ciamis juga melakukan hal yang sama seperti dalam novel karangannya yang berjudul Sandekala Budaya populer Sunting Dalam budaya populer kosakata bahasa Sunda Ciamis sering diselipkan dalam beberapa konten YouTube buatan beberapa YouTuber seperti pada kanal Apil yang kerap melakukan penyulihan suara dari video berbahasa asing ke dalam bahasa Sunda juga ada kanal Tukang Baceo yang sering membuat versi kover lagu lagu terkenal dalam bahasa Sunda Galeri Sunting Di bawah ini adalah beberapa contoh pantun dalam bahasa Sunda Ciamis dengan berbagai macam tema Pantun pantun berbahasa Sunda Ciamis dalam poster digital nbsp Pantun yang memperingatkan untuk tidak terlalu berlebihan dalam bercanda nbsp Pantun tentang pentingnya berpikir kritis nbsp Pantun pendidikan tentang perlunya belajar sejak dini nbsp Pantun yang menyarankan agar orang orang jangan terlalu sering berutangFonologi SuntingFonologi yang ditemukan pada bahasa Sunda Ciamis tidak menunjukkan adanya perbedaan dengan fonologi bahasa Sunda standar Konsonan Sunting Konsonan 24 Cara Ucapan Dasar UcapanBibir Ujung Lidah Daun Lidah Punggung Lidah Anak TekakLetus Tak bersuara p t c kBersuara b d j ɡGeser Tak bersuara s hBersuaraNasal m n n ŋSampingan lGetar rLuncuran w y Vokal Sunting Vokal 24 Depan Tengah BelakangTinggi i u ɤSedang eAgak Rendah ɛ ɔRendah a Macam dan distribusi fonem Sunting nbsp Tabel fonologi untuk bahasa Sunda Ciamis Bagan di bawah ini menunjukkan macam dan fonem bahasa Sunda Ciamis 25 Distribusinya adalah sebagai berikut p Konsonan tak bersuara bibir letus 26 Misalnya patimuʔ bertemuʔampah rataʔrɛpʡ habis b Konsonan bersuara bibir letus 26 Misalnya beŋkokʡ sawah tanah inventaris desagɔbagʡ permainan anak anakragabʡ 1 gembira 2 canggung m Konsonan bibir sengau 26 Misalnya mɛmɛnɛran berpacarankasumpɔnan terpenuhikulicem muka masam w Konsonan bibir luncuran 26 Misalnya wadɛh kurang pantashɛwaʔ kurang pantasciŋcauw cincau t Konsonan tak bersuara ujung lidah letus 26 Misalnya tuguʔ keluargatalitian arisanbadaratʡ 1 jalan kaki 2 berburu babi d Konsonan bersuara ujung lidah letus 26 Misalnya danas nanascɛdol gurauŋelodʡ memutar s Konsonan tak bersuara ujung lidah geseran 26 Misalnya sɛdol tidak berhati hatikɔsaraʔ tambang besarnerpas menerobos memintas l Konsonan ujung lidah sampingan 27 Misalnya ligar mekarleletʡ berputar dengan cepat kɔdɔl tumpul r Konsonan ujung lidah getar 27 Misalnya rɔrɔs kata umpatan gɔrɔl arisan pekerjaanlilingir tepi sisi c Konsonan tak bersuara daun lidah letus 27 Misalnya cɔdɛr jahilcɔcɔh kata umpatan j Konsonan bersuara daun lidah letus 27 Misalnya jahatʡ 1 boros 2 jahattitelejɔgʡ terantuk ɳ Konsonan daun lidah sengau 27 Misalnya ɳasapʡ persiapan berladangbabaɳɔn mencuci tangan y Konsonan daun lidah luncuran 27 Misalnya yapʡ mari ke sinidayaŋ wanita tuna susiladɤy 1 pemanja bagi anak laki laki 2 sebutan bagi orang yang lebih muda k Konsonan tak bersuara punggung lidah letus 27 Misalnya kalagian tidak seperti biasanyakɔwakan cerukan air di sawah atau di sungai beseŋɛkʡ lodeh cabai g Konsonan bersuara punggung lidah letus 28 Misalnya gambuh dalangdigalɔkʡ dicampurɳentɔgʡ itik manila n konsonan punggung lidah sengau 29 Misalnya ŋalɔŋ bertandangŋankriŋ taluan lesung waktu hendak selamatan ŋɔbɛŋ menangkap ikan hanya dengan tangan h konsonan tak bersuara anak tekak geseran 29 Misalnya hagɤy yamahprahan memberitahukan pertemuanlɛmpɛh reda i vokal depan agak tinggi tak bundar 29 Misalnya ʔicakan petak sawah kecilbelikan cepat tersinggungcipatiʔ santan ɛ vokal depan agak rendah tak bundar 29 Misalnya ʔɛtɛh panggilan untuk wanita yang lebih tua bɛŋkoŋ dukun sunatgulɛʔ gulai a vokal tengah rendah tak bundar 29 Misalnya ʔamriŋ habissanaɔn berapamuharaʔ muara e vokal tengah sedang tak bundar 29 Misalnya ʔendiʔ manabudegʡ tuli ɤ vokal belakang tinggi bundar 30 Misalnya ʔɤcɤʔ sebutan untuk wanita yang lebih tua sɤsɤrian tertawa tawabɤ mari ke sini ɔ vokal belakang agak rendah bundar 31 Misalnya ʔɔgɔʔ manjaŋɔbɔs berbincang bincangŋalɛkoʔ berliku liku u vokal belakang tinggi bundar 31 Misalnya ʔusumŋijih musim hujanŋulucur memancarleduʔ malasCatatan Sunting Konsonan letus pada posisi akhir tidak dilepas 31 Konsonan c j sengau ɳ serta vokal e tidak terdapat pada posisi akhir 31 Konsonan k pada posisi akhir diucapkan jelas tidak dilepas dan tidak berupa hamzah glotal 31 Bunyi hamzah ʔ pada awal kata yang dimulai dengan vokal pada tengah kata di antara dua vokal yang sejenis dan pada akhir kata dengan suku terbuka tidak bersifat fonemis 31 Gugus konsonan Sunting Gugus konsonan yang dimiliki oleh bahasa Sunda Ciamis berupa konsonan letus yang diikuti oleh r l atau y dan konsonan s yang diikuti r atau l Di bawah ini dijabarkan beberapa contohnya 32 pr ʔamprok berjumpapl caplakʡ alat pertanianpy ampyaŋ panganan br dɔbrah bobolbl ʔɔblɔkʡ sejenis bakulby ʔubyagʡ umumtr kɔntraŋ sejenis keranjangdr balɛndraŋ sayur sisakr ŋankriŋ taluan lesung waktu hendak selamatan kl klandiŋan petai cinagr jagragʡ tersediagl seglɔŋ telancr kancraʔ ikan mascl clɔbɛkan petak sawah keciljr gajrugʡ gapaijl gajleŋ lompatsr sraŋɛŋɛʔ matahariKontras konsonan dan vokal Sunting Dalam wilayah ucapan dicurigai adanya beberapa kontras konsonan dan vokal yang di antaranya 33 p t paraʔ taraʔ langit langit tak pernah c k dicanduŋ dikanduŋ dimadu dikandung b d bukaʔ dukaʔ buka tidak tahu j g jeroʔ geroʔ dalam panggil s h panas panah panas panah m n manah nanah hati nanah l r lanjaŋ ranjaŋ gadis tempat tidur w y ʔawi ʔayi bambu adik i u ʔirit ʔirut hemat tarik ɤ u tɤtɤp tutup tatap tutup ɛ e sɛrah serah bulir padi serah a ɔ jagaʔ jagoʔ kelak jagoUnsur unsur khas SuntingBerdasarkan penelitian yang telah dilakukan oleh Prawiraatmaja Suriamiharja amp Hidayat dalam buku Geografi Dialek Bahasa Sunda di Kabupaten Ciamis 1979 ditemukan adanya unsur unsur yang khas dipergunakan di wilayah Kabupaten Ciamis juga di dalam buku Kamus Basa Sunda 2006 karya R A Danadibrata tercatat beberapa entri yang memuat kosakata khas yang digunakan di wilayah Ciamis 34 unsur unsur tersebut dijabarkan di bawah ini 35 36 37 Unsur leksikal Sunting No Leksikon Glos Ref No Leksikon Glos Ref No Leksikon Glos Ref No Leksikon Glos Ref 1 amring habis 38 11 karari daun kelapa kering 39 21 kosi pernah 40 31 mantak kalau kalau 41 2 ligar mekar 42 12 corabi serabi 43 22 tugu keluarga 44 32 kalagian tumben 39 3 mantang ubi jalar 45 13 bagedor pohon pisang 46 23 lalangko alat pemikul 47 33 sanaon berapa 48 4 becis dingin 49 14 gendot genjer 50 24 kancra ikan mas 51 34 kodol tumpul 52 5 garit garitan alat pertanian 53 15 jahat boros 54 25 amil lebai 55 35 bagbagan tempat mencuci di pinggir kolam 56 6 bedan jelek 49 16 janggel panganan 57 26 gembip tembam 58 36 belis setan 59 7 cipatri santan 60 17 tukang kemasan tukang mas 61 27 hageuy ya 62 37 bengkong dukun sunat 63 8 pane dulang 64 18 usuk kaso kaso 64 28 nyered menarik dari depan 65 38 gandul pepaya 66 9 gobag permainan anak anak 67 19 kuwu kepala desa 68 29 padasan tempat wudu 69 39 cuang mari kita 70 10 danas nanas 71 20 golongan kepala kampung 72 30 roros kata umpatan 73 40 ogen juga 74 Selain unsur unsur leksikal yang dihasilkan oleh inovasi internal maupun eksternal seperti pada tabel di atas ada pula kosakata yang terdapat dalam kedua dialek Sunda Priangan amp Sunda Ciamis tetapi memiliki makna yang berbeda seperti contohnya isukan dalam dialek Priangan bermakna besok sementara dalam dialek Ciamis bermakna kapan kapan besok sendiri dalam bahasa Sunda Ciamis adalah isuk contoh lainnya adalah ngaruy yang dalam dialek Ciamis bermakna gerimis sementara dalam dialek Priangan bermakna mengeluarkan air liur yang tak terbendung karena berhasrat ingin menghabiskan makanan 75 76 Beberapa partikel juga khas digunakan di wilayah Ciamis seperti beu berikanlah padaku dan jih ih Unsur morfologis Sunting Unsur khas yang ditemukan dalam tataran leksikal di antaranya yaitu 75 pak awalan sebuah morfem sintaktik 77 Unsur morfosintaksis Sunting ka A sing ka A sing A dalam bahasa Sunda Standar 78 Variasi kebahasaan Sunting Berdasarkan daerah kebahasaannya kekhasan bahasa Sunda Ciamis juga dapat dibagi lagi ke dalam beberapa sub wilayah seperti daerah utara dan daerah selatan Perbandingan kekhasan daerah utara dan selatan tersebut dapat dijabarkan di bawah ini 79 No Utara Selatan Ref Glos No Utara Selatan Ref Glos No Utara Selatan Ref Glos1 eneng gudel 80 anak kerbau 9 jango angkatan 81 tangkai sejenis alat penangkap ikan 17 lengke langko lalangko 47 alat pemikul2 anak sapi gudel 82 anak sapi 10 galah gobag 67 permainan anak anak 18 muhara muara 83 muara3 papange bangbarung babancik 84 kayu bagian pintu yang terlangkahi 11 bagedor gebog gedebonggedebog 46 pohon pisang 19 oblok tolombon leutik 85 sejenis bakul4 warang besan 86 besan 12 janggel ganyel baganyeljalen 57 panganan 20 raginang rangginang 87 panganan5 ka lungguh an bengkok 88 sawah tanah inventaris desa 13 kacang banten kacang manila 89 kacang tanah 21 sangu poe sangu wadang 90 nasi sisa6 cingcau camcau 91 cincau 14 lurah rurah golongan 72 kepala kampung 22 sorabi surabi 43 serabi7 cipatri cipatri 92 santan 15 icakan kotakan 93 petak sawah kecil 238 ganong derep 94 menuai 16 kungsi kosi 40 pernah 24 Variasi di daerah pesisir Sunting Di daerah pesisir seperti Pangandaran bahasa Sunda memiliki beberapa variasi lagi yang berkenaan dengan lafal bentuk kata dan arti Menurut penelitian yang dilakukan oleh Afsari amp Muhtadin 2019 dalam jurnal kebahasaan Pustaka 95 ditemukan adanya perbedaan fonologis perbedaan morfologis perbedaan semantis dan perbedaan onomasiologis seperti yang dijabarkan di bawah ini 96 97 98 Perbedaan fonologis Perbedaan morfologis Perbedaan semantis Perbedaan onosmasiologisVariasi bahasa Bentuk Standar Glos Variasi bahasa Bentuk Standar Glos Variasi bahasa Bentuk Standar Glos Variasi bahasa Bentuk Standar Gloscucun turun turun koh ongkoh kata penujuk kanjat meujeuhna cukup atau pas sesuai siram mandi mandiuhun muhun iya curugan curug air terjun kunir koneng kunyit tangkar tulang sapi tulang sapi d miando mindo menambah nasi harah har interjeksi balandongan panggung panggung pertunjukanbae wae lagi saja samarukeun sarukeun disamakan mendi mana manaBegitu pula dengan hasil penelitian Widyastuti 2017 dalam jurnal bahasa sastra dan budaya Lokabasa 99 ditemukan bermacam macam istilah pemakaian bahasa Sunda di wilayah Sidamulih Pangandaran yang berbeda dengan bahasa Sunda baku 100 berkenaan dengan istilah keturunan 101 kata ganti 101 bagian rumah 102 peralatan 102 makanan dan minuman 102 penyakit 102 pekerjaan 102 tumbuhan dan buah buahan 102 hewan 103 sifat sifat manusia 103 musim dan keadaan alam 103 serta istilah kehidupan desa dan masyarakat 103 Ditemukan pula adanya perbedaan fonetik 104 semantis 105 onosmasiologis 106 dan semasiologis 107 Gejala bahasa lainnya SuntingAdanya gejala gejala dalam bahasa Sunda Ciamis menimbulkan perbedaan bunyi yang menciptakan variasi berupa sinonoim atau kata kata yang maknanya sama tetapi bunyinya berbeda Gejala gejala tersebut dijabarkan di bawah ini 108 Variasi bunyi Sunting nbsp Variasi kosakata untuk menyatakan konsep tumpul di wilayah CiamisVokal Sunting ɤ dan e lɤpɤt dan lepetʡ sejenis lontong 109 a dan ɔ dɔbrah dan dɔbroh bobol 109 ɛ dan ɔ cɛlɛbɛkan dan cɔlɔbɛkan petakan sawah kecil 109 a dan e diharebʡ dan diherebʡ diiris 109 u dan ɔ kusi dan kɔsi pernah 109 a dan i kalikiben dan kilikiben sakit perut setelah makan 109 a dan ɛ gandonɤn dan gɛndonɤn gondok 109 i dan ɛ niniʔ dan nɛnɛʔ nenek 109 i dan ɔ ʔeniŋ dan ʔenɔŋ sebutan untuk perempuan 109 i dan e patimuʔ dan patemuʔ bertemu 109 Konsonan Sunting h dan k digalɔh dan digalɔk dicampur 109 g dan h gedebɔgʡ dan gedebɔŋ pohon pisang 109 g dan r gedebɔgʡ dan gedebɔr pohon pisang 109 ŋ dan r gedebɔŋ dan gedebɔr pohon pisang 109 b dan p cɛlɛbɛkan dan cɛlɛpɛkan petakan sawah kecil 109 c dan s kacumpɔnan dan kasumpɔnan terpenuhi 109 d dan g danas dan ganas nanas 109 l dan h gaɳɔl dan gaɳɔh sejenis ubi 109 l dan b gudɛl dan gudɛbʡ anak kerbau 109 p dan t lɛspar dan lɛstar datar 109 b dan g bencɔy dan gencɔy sejenis kepundung 109 t dan d bɛtan dan bɛdan jelek 109 ŋ dan n taluŋtas dan taluntas beluntas 109 n dan r risban dan risbar bakau 109 w dan t waluntas dan taluntas beluntas 109 w dan b wakul dan bakul dicampur 109 Penggugusan Sunting pontan pɔntran tempat membawa makanan 110 cɔlɔbɛkan clɔbɛkan petakan sawah kecil 110 cipatiʔ cipatriʔ santan 110 Penghilangan fonem di awal Sunting ŋaran ʔaran nama 110 tɛtɛh ʔɛtɛh sebutan untuk wanita yang lebih tua 110 bibi ʔibi bibi 110 Penghilangan fonem di tengah Sunting buhayaʔ buayaʔ buaya 110 muharaʔ muaraʔ muara 110 titiŋkuhɤn titiŋkuɤn sejenis penyakit 110 Penghilangan fonem di akhir Sunting saladah saladaʔ selada 110 ganɔl ganɔʔ sejenis ubi 110 Penambahan fonem di awal Sunting bal ʔebal bola 110 bel ʔebel sejenis kapak 110 wɔŋ ʔewɔŋ orang 110 Penambahan fonem di tengah Sunting mutuʔ muntuʔ muntu 110 matakʡ mantakʡ kalau kalau 110 gebɔgʡ gedebɔgʡ pohon pisang 110 Penambahan unsur ka di awal Sunting mɛntɛŋ kamɛntɛŋ sejenis dukuh e 110 Penambahan unsur ra di awal Sunting mɛntɛŋ ramɛntɛŋ sejenis dukuh 110 Penggabungan Sunting saladah aɛr saladaɛr selada air f 111 Metatesis Sunting lɔgɔjɔ gɔlɔjɔʔ algojo 111 ŋedul ŋelud malas 111 laduʔ daluʔ terlalu masak 111 Perulangan suku kata awal dwipurwa Sunting bɛlɛcɛkʡ bɛbɛlɛcɛkʡ petak sawah kecil 111 caŋkir cacaŋkir gelas 111 dempel dedempel panganan dari jagung 111 gajih gagajih lemak 111 jeŋkɔk jejeŋkɔk kursi kecil 111 kerak kekerakʡ intip 111 lamukʡ lalamukʡ mega 111 mutuʔ mumutuʔ muntu 111 Variasi perulangan utuh dwilingga dan perulangan suku kata awal dwipurwa Sunting ʔɤrihʔ ɤrihɤn ʔɤɤrihɤn sejenis penyakit 111 kamiʔ kamian kakamian masing masing 111 mɛnɛrmɛnɛran mɛmɛnɛran berkasih kasihan 111 Perulangan utuh dwilingga dan perubahan vokal Sunting ʔumah ʔumah berumah tangga 111 sanakʡ sanakʡ saudara sepupu 111 rawas rawas sayup sayup samar samar 111 tabaŋ tabaŋ samar samar 111 camatʡ cimutʡ makan tidak bernafsu 111 kulaŋ kalɛŋ tangkai alat penangkap ikan 111 putar patɛr tak terkelola 111 sipah sipih jahil 111 ʔugaʔ ʔagɛʔ bergegas 111 umplaŋampleŋ luntang lantung 111 uŋkal ɛŋkɔl berbelit belit 112 ʔurayʔaruy ke sana ke mari bersama sama 112 Tambah unsur an di akhir Sunting garitʡ garitan alat pertanian 112 ceprɛtʡ ceprɛtan alat tukang kayu 112 Di samping gejala sinonim ditemukan pula gejala homonim atau kata yang sebentuk tetapi mempunyai makna yang berbeda 112 ʔirigʡ 1 tempat menjemur opak 2 alat penangkap ikan jahatʡ 1 boros 2 jahat badaratʡ 1 jalan kaki 2 berburu babi kaguguʔ 1 ingin tertawa 2 terbawa ŋalɔŋ 1 bergadang 2 menatap lama misalnya dari jendela kapiŋ 1 tanggal 2 batas mancuŋ 1 mancung 2 seludang kelapa lepatʡ 1 lupa 2 salah ligar 1 mekar 2 luruh jarambah 1 senang bermain jauh 2 tempat mencuci di atas kolam gebɔgʡ 1 pohon pisang 2 sejenis bakul ragabʡ 1 canggung 2 senang katikʡ 1 didik 2 pakai keciŋ 1 penakut 2 kecut 3 malas ɳeredʡ 1 menarik 2 mendorong 3 menggeser Lihat pula Sunting nbsp Portal Bahasa nbsp Portal Indonesia nbsp Portal Sunda Bahasa Sunda Brebes Bahasa Sunda di Kabupaten Banyumas Bahasa Sunda Kuningan Bahasa Sunda Tasikmalaya Dialek bahasa SundaRujukan SuntingKeterangan Sunting Didasarkan pada hitungan kasar jumlah penduduk di wilayah tersebut dan asumsi semua penduduk di wilayah tersebut menggunakan dialek ini Glottolog versi 4 8 menuliskan dialek Ciamis sebagai sebuah cabang dari bahasa Sunda Priangan 7 Kebenaran pendapat umum ini masih harus terus dibuktikan antara lain dengan meneliti kekhasan kebahasaan di kabupaten kabupaten dan daerah sekeliling Kabupaten Ciamis dan kemudian membandingkannya dengan kekhasan kebahasaan di daerah Ciamis yang telah dikemukakan Kata tangkar di daerah Pangadaran digunakan untuk menyatakan tulang sapi sedangkan dalam bahasa Sunda Priangan tangkar digunakan untuk menyatakan tulang hewan yang masih muda atau lunak seperti tulang telinga dan tulang iga pada burung Unsur ka di sini bukan merupakan awalan karena ka berhadapan dengan kata benda Dalam bahasa Sunda tidak ada ka awalan yang diikuti kata benda Kata saladah selada dan aɛr air diduga menjadi asal dari kata ini Sitiran Sunting Prawiraatmaja et al 1979 hlm 32 33 Wahyuni 2010 hlm 72 Hidayat 2014 hlm 2 Badan Pusat Statistik Kabupaten Ciamis 2020 Maarif 2021 Kementerian Dalam Negeri 2020 Hammarstrom Forkel amp Haspelmath 2022 UNESCO Interactive Atlas of the World s Languages in Danger dalam bahasa bahasa Inggris Prancis Spanyol Rusia and Tionghoa UNESCO 2011 Diarsipkan dari versi asli tanggal 29 April 2022 Diakses tanggal 26 Juni 2011 Pemeliharaan CS1 Bahasa yang tidak diketahui link UNESCO Atlas of the World s Languages in Danger PDF dalam bahasa Inggris UNESCO 2010 Diarsipkan dari versi asli PDF tanggal 31 Mei 2022 Diakses tanggal 31 Mei 2022 a b c Prawiraatmaja et al 1979 hlm 70 Wagiati Darmayanti amp Zein 2021 hlm 154 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 71 a b c Prawiraatmaja et al 1979 hlm 18 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 13 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 11 Wagiati Darmayanti amp Zein 2021 hlm 160 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 12 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 13 14 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 14 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 15 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 16 17 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 17 Rosidi 2011 hlm 130 a b Prawiraatmaja et al 1979 hlm 19 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 18 23 a b c d e f g Prawiraatmaja et al 1979 hlm 20 a b c d e f g Prawiraatmaja et al 1979 hlm 21 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 21 22 a b c d e f Prawiraatmaja et al 1979 hlm 22 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 22 23 a b c d e f Prawiraatmaja et al 1979 hlm 23 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 23 24 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 24 Wahya 2018 hlm 165 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 25 37 Wahya 2018 hlm 162 Wahya 2018 hlm 166 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 80 a b Prawiraatmaja et al 1979 hlm 31 a b Prawiraatmaja et al 1979 hlm 133 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 33 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 92 a b Prawiraatmaja et al 1979 hlm 175 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 134 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 93 a b Prawiraatmaja et al 1979 hlm 114 a b Prawiraatmaja et al 1979 hlm 136 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 170 a b Prawiraatmaja et al 1979 hlm 27 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 116 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 137 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 145 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 99 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 120 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 138 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 85 a b Prawiraatmaja et al 1979 hlm 121 Danadibrata 2006 hlm 220 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 89 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 28 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 125 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 30 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 90 a b Prawiraatmaja et al 1979 hlm 128 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 154 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 115 a b Prawiraatmaja et al 1979 hlm 110 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 130 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 156 Danadibrata 2006 hlm 149 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 111 a b Prawiraatmaja et al 1979 hlm 131 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 166 Danadibrata 2006 hlm 472 a b Prawiraatmaja et al 1979 hlm 26 Eriga 2016 hlm 4 5 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 173 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 37 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 60 61 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 81 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 109 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 82 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 147 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 86 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 155 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 91 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 168 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 100 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 124 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 172 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 102 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 103 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 132 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 105 Afsari amp Muhtadin 2019 hlm 13 16 Afsari amp Muhtadin 2019 hlm 14 Afsari amp Muhtadin 2019 hlm 15 Afsari amp Muhtadin 2019 hlm 16 Widyastuti 2017 hlm 101 111 Widyastuti 2017 hlm 103 a b Widyastuti 2017 hlm 104 a b c d e f Widyastuti 2017 hlm 105 a b c d Widyastuti 2017 hlm 106 Widyastuti 2017 hlm 106 107 Widyastuti 2017 hlm 108 Widyastuti 2017 hlm 109 110 Widyastuti 2017 hlm 110 Prawiraatmaja et al 1979 hlm 64 69 a b c d e f g h i j k l m n o p q r s t u v w x y z Prawiraatmaja et al 1979 hlm 64 a b c d e f g h i j k l m n o p q r s Prawiraatmaja et al 1979 hlm 67 a b c d e f g h i j k l m n o p q r s t u v w x y Prawiraatmaja et al 1979 hlm 68 a b c d e Prawiraatmaja et al 1979 hlm 69 Bibliografi Sunting Afsari A S Muhtadin T 2019 Variasi Bahasa Sunda di Daerah Pesisir Jabar Selatan Pustaka Jurnal Ilmu Ilmu Budaya 19 1 13 16 doi 10 24843 PJIIB 2019 v19 i01 p03 nbsp ISSN 2528 7516 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan Badan Pusat Statistik Kabupaten Ciamis 2020 Kabupaten Ciamis Dalam Angka 2020 pdf www ciamiskab bps go id Diakses tanggal 10 November 2020 Danadibrata R A 2006 Kamus basa Sunda Bandung Diterbitkan atas kerjasama dengan Kiblat Buku Utama dan Universitas Padjadjaran ISBN 979 3631 91 0 OCLC 607505727 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan Eriga B 2016 Efektivitas Komunikasi Interpersonal Menggunakan Dua Bahasa Yang Berbeda Di Desa Maruyungsari Kecamatan Padaherang Kabupaten Pangandaran Tesis S 1 Institut Agama Islam Negeri IAIN Purwokerto http repository iainpurwokerto ac id 977 Hammarstrom Harald Forkel Robert Haspelmath Martin ed 2022 Ciamis Glottolog 4 7 Jena Jerman Max Planck Institute for the Science of Human History Parameter date access yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan Hidayat E 2014 Tindak Tutur Deklaratif Dalam Wacana Khotbah Jumat Bahasa Sunda Di Masjid Baiturrahman Desa Bener Kecamatan Majenang Kabupaten Cilacap Tesis S 1 Universitas Muhammadiyah Surakarta http eprints ums ac id 31582 Kementerian Dalam Negeri 2020 Visualisasi Data Kependudukan Kementerian Dalam Negeri 2020 www dukcapil kemendagri go id Diakses tanggal 21 Agustus 2021 Maarif S 2021 Angka Pertumbuhan Penduduk di Pangandaran Menurun pada 2020 timesindonesia co id Diakses tanggal 26 Desember 2021 Prawiraatmaja D Surimiharja A Hidayat 1979 Geografi Dialek Bahasa Sunda di Kabupaten Ciamis Jakarta Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa Departemen Pendidikan dan Kebudayaan OCLC 248296391 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan Rosidi A 2011 Badak Sunda dan Harimau Sunda Kegagalan Pelajaran Bahasa Bandung Dunia Pustaka Jaya ISBN 9789794195727 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan Wagiati Darmayanti N Zein D 2021 Dialektologi Perseptual Variasi Linguistik Bahasa Sunda Dialek Ciamis Provinsi Jawa Barat Metalingua 19 1 151 162 Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023 02 05 Diakses tanggal 2023 02 05 Wahya 2018 Model Penjelasan Lema Kosakata Dialek dalam Kamus Basa Sunda R A Danadibrata Metahumaniora 8 2 161 169 doi 10 24198 metahumaniora v8i2 nbsp Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan Wahyuni S 2010 Tarik Menarik Bahasa Jawa Dialek Banyumas dan Bahasa Sunda di Perbatasan Jawa Tengah Jawa Barat Bagian Selatan sebagai Sikap Pemertahanan Bahasa oleh Penutur Seminar Nasional Pemertahanan Bahasa Nusantara 70 77 Widyastuti T 2017 Bahasa Sunda Dialek Pangandaran di Kecamatan Sidamulih Kajian Fonologis Lokabasa Jurnal Kajian Bahasa Sastra dan Budaya Daerah serta Pengajarannya 8 1 101 111 doi 10 17509 jlb v8i1 15971 nbsp Pranala luar Sunting nbsp Lihat Kategori Kata wewengkon ciamis di Wiktionary kamus gratis nbsp Lihat Lampiran Perbandingan Dialek Ciamis dan Priangan di Wiktionary kamus gratis nbsp Wikimedia Commons memiliki media mengenai Ciamis Sundanese language Bahasa Sunda Ciamis Sunting Lema khas Ciamis dalam entri kamus bahasa Sunda karya R A Danadibrata di Google Books Ki Ganda dan Ki Sari Edisi Transliterasi Teks dan Terjemah Wawacan berbahasa Sunda Ciamis Rangga Malela Cerita berbahasa Sunda Ciamis karya Olla S Sumarnaputra Bajigur Kana Henpon Kumpulan cerita berbahasa Sunda Ciamis yang dikompilasi oleh Wahyu Heriyadi Pepeling pak ustadz Cerita pendek berbahasa Sunda Ciamis dari seorang narablog diarsipkan di sini Nganjang ka Imah Haji Damiri Cerita pendek berbahasa Sunda Ciamis dari seorang narablog Ciamis Mah Gak Ada Khas Ciamis Pisan sebuah video YouTube yang menjabarkan beberapa leksikon khas bahasa Sunda CiamisBahasa Sunda Umum Sunting Pedoman Ejaan Bahasa Sunda Yang Disempurnakan Kamus Sunda Indonesia Repositori Kemdikbud Kamus Bahasa Sunda Inggris oleh F S Eringa Konverter Aksara Latin Aksara Sunda di kairaga com Tabel Karakter Unicode Aksara Sunda di unicode table com Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Bahasa Sunda Ciamis amp oldid 24072246