www.wikidata.id-id.nina.az
Dalam sosiolinguistik kodifikasi adalah proses pemilihan dan penormaan kode bahasa yang akan difungsikan di masyarakat sebagai acuan bahasa baku 1 Kodifikasi berfungsi mematok dan mengerangkai norma kebahasaan yang berlaku pada saat tertentu 2 serta menerbitkan hasil keputusan tersebut dalam kamus tata bahasa dan publikasi normatif lainnya 3 Kodifikasi biasanya berhubungan dengan pembentukan ideologi benar salahnya bahasa yaitu bentuk bentuk yang disetujui secara normatif dianggap benar dan yang lain dianggap salah 4 Kegiatan kodifikasi dapat menjadi puncak dari proses proses standardisasi yang berlangsung secara alami 5 Pemilihan kodifikasi bisa didasarkan pada keputusan arbitrer si kodifikator yaitu pada dasarnya berkarakter preskriptif 6 Dalam kasus lain kodifikasi difondasikan pada analisis saksama terhadap fenomena linguistik dan cara berfungsinya bahasa dalam lingkungan sosial yang dijadikan dasar deskriptif untuk pembentukan model preskripsi yang layak 7 Pembedaan terminologis antara istilah norma dan kodifikasi dikembangkan dan dijabarkan oleh para anggota Aliran Praha 8 Fungsi kodifikasi SuntingAndrzej Markowski membedakan tujuh fungsi kodifikasi 9 pengukuhan stabilisasi menstabilkan dan mengukuhkan norma bahasa selama periode tertentu promosi jika dalam norma bahasa ada berbagai bagai bentuk alternatif kodifikasi cenderung mementingkan salah satunya menyebabkan varian tersebut menjadi lebih kukuh dan menggantikan yang lain secara bertahap penyusunan norma memperkenalkan nomenklatur untuk bidang pengetahuan atau teknologi baru namun hal ini tidak berlaku bagi kosakata umum dari bahasa baku yang bentuknya seharusnya bergantung pada praktik penggunaan bahasa yang sudah ada penghambatan menolak sebagian unsur bahasa umum atau menyetujuinya sebagai bentuk yang cocok untuk ragam informal saja perlindungan melindungi bahasa terhadap unsur yang dinilai tidak sesuai dengan model modelnya misalnya dengan menolak pinjam terjemah pendukungan memengaruhi stabilisasi model sistemis tertentu pemodelan kodifikasi solusi bahasa tertentu menyebarkan pola yang belum cukup didukung oleh model model sistemis Referensi Sunting Sutarma amp Sadia 2013 hlm 124 Markowski 2005 hlm 60 64 Kraus 2017 Walsh 2016 hlm 8 Abdel Al 1996 hlm 23 Markowski 2005 hlm 67 Markowski 2005 hlm 67 Kraus 2017 Markowski 2005 hlm 60 64Kepustakaan SuntingSutarma I Gusti Putu Sadia I Ketut 2013 07 Penggunaan bahasa Indonesia di industri pariwisata studi kasus perencanaan bahasa pada industri pariwisata Bali Soshum Jurnal Sosial dan Humaniora 3 ISSN 2580 5622 Periksa nilai tanggal di date bantuan Pemeliharaan CS1 Tanggal dan tahun link Markowski Andrzej 2005 Kultura jezyka polskiego Teoria Zagadnienia leksykalne dalam bahasa Polski Warsawa ISBN 83 01 14526 9 Parameter publsher yang tidak diketahui mengabaikan penerbit yang disarankan bantuan Kraus Jiri 2017 KODIFIKACE Dalam Karlik Petr Nekula Marek Pleskalova Jana Novy encyklopedicky slovnik cestiny dalam bahasa Cheska Pemeliharaan CS1 Banyak nama editors list link Walsh Olivia 2016 Linguistic Purism Language Attitudes in France and Quebec IMPACT Studies in Language and Society dalam bahasa Inggris 41 Amsterdam John Benjamins Publishing Company doi 10 1075 impact 41 ISBN 9789027258335 Abdel Al Mariam 1996 Wplyw polityki jezykowej na procesy standardyzacyjne na przykladzie Luzyc i Slaska Dalam Siatkowska Ewa Molas Jerzy Sprawy luzyckie w ich slowianskich kontekstach materialy z sesji mlodych sorabistow dalam bahasa Polski Warszawa Instytut Filologii Slowianskiej Uniwersytetu Warszawskiego ISBN 9788390577258 Pemeliharaan CS1 Banyak nama editors list link Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Kodifikasi linguistik amp oldid 15020437