www.wikidata.id-id.nina.az
Halaman ini berisi artikel tentang ucapan Untuk kegunaan lain lihat Terima Kasih disambiguasi Terima kasih sering diperluas menjadi terima kasih banyak atau terima kasih banyak atau secara informal disingkat makasih adalah ungkapan umum sebagai rasa berterima kasih dalam bahasa Indonesia 1 Istilah itu sendiri berasal sebagai bentuk singkat dari ungkapan saya berterima kasih kepada orang lain 2 Terima kasih merupakan dua kata yang ketika disatukan akan menjadi sebuah makna Terima kasih mempunyai sebuah makna yang artinya sebagai ungkapan rasa senang bersyukur kepada mereka yang telah menolong kita Kata terima kasih telah menjadi kata yang universal dan bahkan semua orang mengetahui maksud dari kata ini 3 Variasi ucapan suntingKalimat terima kasih dalam setiap daerah memiliki perbedaan dalam penulisan serta pengucapan seperti kata thank you yang merupakan kalimat untuk berterima kasih dalam bahasa Inggris dan gracias dalam bahasa Spanyol Berikut ini merupakan contoh kalimat terima kasih dalam berbagai bahasa daerah di Indonesia Bahasa KalimatAceh teurimong gaseh beh teurimong geunasehAlor obrigadoAmbon dangkeBali matur suksmaBanggai tinatauanBanjar tarima kasihBangka makasehBiak kasumasaBima ncewi mbeim ademBugis kurru sumangeGayo berijinGorontalo odu oloJawa matur nuwun matur suwunKaili terima kasihKaro bujurKei hiluk sau felak he uloang non o tama aKerinci terimo kasihKutai makasehLampung teghemo kasih teghima kasihMaanyan tarima kasihMadura mator sakalangkongMandailing tarimo kasiMandar tarima kasiManggarai tiba teing walidi aMelayu terima kasihMentawai masura bagataMigani amanaiMinahasa makapulu samaMinangkabau tarimo kasihNias saohagoloPakpak lias atePalembang mokasehPaser terima kaseRejang terimo kasihSangir makase tarima kaseSasak tampi asihSikka epanggawangSimalungun diateitupaSunda hatur nuhun 4 Ternate sukur dofu dofuTetun obrigadu obrigada 5 Tidore sukur dofu dofuToba mauliateTobelo terima kaseToraja kurre sumangaUab Meto obrigadu obrigadaWolio tarima kasiReferensi sunting Arti Kata Terima Kasih dalam KBBI KBBI Daring Diakses tanggal 9 Mei 2022 Syam Hunter 5 November 2021 Filosofi Ungkapan Terima Kasih Baca dan Renungkan bedahnusantaraina com Diakses tanggal 9 Mei 2022 Definsi Terima Kasih ms facts news org Diakses tanggal 9 Mei 2022 Husni Cahya Gumilar Arti Kata Nuhun dan Hatur Nuhun Bahasa Sunda www sundapedia com Diakses tanggal 10 Mei 2022 Hari Wibowo 28 September 2016 Perkembangan Bahasa Tetun dan Bahasa Asing yang Memengaruhinya www kompasiana com Diakses tanggal 10 Mei 2022 Artikel ini tidak memiliki kategori atau memiliki terlalu sedikit kategori Bantulah dengan menambahi kategori yang sesuai Lihat artikel yang sejenis untuk menentukan apa kategori yang sesuai Tolong bantu Wikipedia untuk menambahkan kategori Tag ini diberikan pada Januari 2023 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Terima kasih amp oldid 22767097