www.wikidata.id-id.nina.az
Jenis Teks Kaisarea bahasa Inggris Caesarean text type adalah istilah yang diusulkan oleh sejumlah pakar untuk menandai pola konsisten bacaan varian yang muncul dalam naskah naskah bahasa Yunani Koine tertentu yang memuat Injil tetapi tidak ada keunikan dalam bagian Perjanjian Baru yang lain dibandingkan dengan jenis teks yang umum dikenal Teks Bizantin Teks Western dan Teks Alexandria Khususnya jenis teks ini dianggap terdapat dalam naskah naskah abad ke 9 10 antara lain Codex Koridethi Minuscule 1 naskah Yunani yang kadang digunakan untuk Injil oleh Erasmus dalam cetakan Perjanjian Baru bahasa Yunani tahun 1516 dan dalam kutipan kutipan abad ke 3 karya Origen dari Alexandria yang ditulisnya setelah ia menetap di kota Kaisarea 1 Terjemahan awal kitab kitab Injil dalam bahasa Armenia dan bahasa Georgia tampaknya menjadi saksi banyak ciri yang diusulkan untuk Teks Kaisarea sebagaimana pula sejumlah naskah minuscule yang tergolong Famili 1 dan Famili 13 Daftar isi 1 Pemerian 2 Klasifikasi 3 Naskah saksi 4 Ciri tekstual 5 Lihat pula 6 Referensi 7 Sumber sumber 8 Pranala luarPemerian SuntingPerbadaan unik dari bacaan umum dari jenis teks ini adalah dalam Injil Matius 27 16 17 di mana penjahat yang dilepaskan oleh Pontius Pilatus sebagai ganti Yesus Kristus ditulis namanya Yesus Barabas berbeda dengan naskah naskah lain yang menyebut hanya Barabas Origen mencatat secara khusus bahwa bentuk Yesus Barabas umum dijumpai dalam naskah naskah di Kaisarea sedangkan ia tidak menemukan bacaan ini di tempat tinggalnya terdahulu di Alexandria Selain itu bacaan Kaisarea mempunyai kecenderungan parafrasa yang terletak di tengah tengah jenis teks lebih singkat yaitu Teks Alexandria dan lebih panjang yaitu Teks Western Tidak ada teks Kaisarea yang dapat disebut sebagai naskah murni semuanya dalam sejumlah tingkatan telah terasimilasi dengan bacaan dari Teks Bizantin Beberapa penulis mempertanyakan keabsahan penggolongan jenis teks ini karena klasifikasi ini tampaknya dihasilkan dari penelitian yang buruk Sampai sekarang jenis Teks Kaisarea hanya ada dalam Injil saja Matius Lukas dan Yohanes tidak jelas tidak mempunyai bacaan unik dalam bagian Perjanjian Baru yang lain Beberapa naskah Kaisarea mempunyai tambahan yang disebut Kolofon Yerusalem Jenis Teks Kaisarea ditemukan dan dinamai oleh Burnett Hillman Streeter pad tahun 1924 2 Menurut sejumlah pakar jenis teks ini hanya bersifat hipotetikal Aland 3 Tidak ada naskah Teks Kaisarea murni Dalam banyak kasus sulit ditentukan bacaan asli grup ini misalnya Markus 1 16 4 amfiballontas ta diktya f13 565 amfiblhstra ballontas f1 amfiblhstron ballontas 700 ballontas amfiblhstron 28Klasifikasi SuntingH von Soden Iota Jerusalem I sebagian saksi saksi paling kuat untuk Teks Kaisarea ditemukan dalam grup Soden s Ia dengan famili 1 diberinya kode Ih dan famili 13 diberi kode Ii Kirsopp Lake kritikus tekstual Britania Raya mengembangkan hipotesis kaitan antara f1 f13 8 565 700 dan 28 5 Streeter meneruskan karya Lake lebih lanjut dengan menunjuk Kaisarea sebagai lokasi asal famili ini 6 F G Kenyon Gamma g 7 M J Lagrange CNaskah saksi SuntingKode Nama Tarikh Isip42 Papirus 42 abad ke 7 ke 8 fragmen Injil Lukas 1 2p45 Papirus 45 abad ke 3 hanya Injil Markus8 038 Codex Koridethi abad ke 9 Injil MarkusW 032 Codex Washingtonianus abad ke 5 Markus 5 31 16 2028 Minuscule 28 abad ke 11 Injil Markus565 Minuscule 565 abad ke 9 Injil700 Minuscule 700 abad ke 11 Injil1 dan anggota f1 Minuscule 1 118 131 209 abad ke 12 abad ke 11 sampai 15 hanya Injil13 dan anggota f13 Minuscule 13 69 124 346 abad ke 13 abad ke 11 sampai 15 hanya InjilNaskah naskah lainp29 p38 p41 p48 Uncial 0188 Minuscule 174 230 406 788 826 828 872 hanya Markus 1071 1275 1424 hanya Injil Markus 1604 2437 8 ℓ 32 Ciri tekstual SuntingMatius 8 13 Memuat teks tambahan kai ypostrepsas o ekatontarxos eis ton oikon aytoy en ayth th wra eyren ton paida ygiainonta dan ketika perwira itu pulang ke rumah pada jam itu ia mendapati hambanya sembuh sebagaimana kodeks א C N 8 0250 f1 33 1241 g1 syrh 9 Matius 13 35 dia Hsaioy 8 f1 f13 33 dia mayoritas mss 10 Matius 20 23 kai to baptisma o egw baptizomai baptis8hses8e dan dibaptis dengan baptisan yang dengan mana Aku dibaptis tidak dimuat Sinaiticus B D L Z 8 085 f1 f13 it syrs c copsa 11 Matius 27 16 17 Ihsoyn ton Barabban 8 f1 700 syrs pal arm geo ton Barabban mayoritas mssMarkus 8 14 ena monon arton exontes p45 W 8 f1 f13 28 565 700 k copsa tidak dimuat semua mss lainMarkus 8 15 twn Hrwdianwn p45 W 8 f1 f13 28 565 1365 iti itk copsa arm geo Hrwdoy mayoritas mssMarkus 8 17 en tais kardiais ymwn oligopistoi D 8 28 565 700 pc it syrhMarkus 9 29 proseyxh kai nhsteia p45 A C D L W 8 PS f1 f13 Byz proseyxh א B 0274 kMarkus 10 19 mh aposterhshs א A B2 C D X 8 565 892 1009 1071 1195 1216 1230 1241 1253 1344 1365 1646 2174 Byz Lect tidak dimuat B K W D PS f1 f13 28 700 1010 1079 1242 1546 2148 ℓ 10 ℓ 950 ℓ 1642 ℓ 1761 syrs arm geo 12 Markus 12 1 an8rwpos tis efyteysen ampelwna W 8 f13 565 itaur itc ampelwna an8rwpos efyteysen א B C D PS 33 1424Markus 12 7 8easamenoi ayton erxomenon eipan pros eaytoys 8 565 700 c 8easamenoi ayton erxomenon eipon N f13 28 pros eaytoys eipan oti א B C L W D PS f1 33 892 eipan pros eaytoys D eipon pros eaytoys oti A ByzMarkus 13 6 legontes ὅti Ἐgw o Xrhstos W 8 f13 28 61 115 255 299 565 700 1071 b c g2 l vgmss copsa bo geob arm arabms Cyp legontes ὅti Ἐgw eἰmi ByzLihat pula SuntingJenis teks lainKategori Naskah Perjanjian Baru Teks Alexandria Teks Western Teks BizantinSubgrup jenis teks KaisareaFamily 1 Family 13Referensi Sunting Kirsopp Lake Codex 1 of the Gospels and its Allies TS 7 Cambridge UP 1902 B H Streeter The Four Gospels A Study of Origins Treating of the Manuscript Tradition Sources Authorship amp Dates 1st ed 1924 2d ed London Macmillan 1926 B H Streeter The Four Gospels A Study of Origins Treating of the Manuscript Tradition Sources Authorship amp Dates 1st ed 1924 2d ed London Macmillan 1926 Kurt Aland and Barbara Aland The Text of the New Testament An Introduction to the Critical Editions and to the Theory and Practice of Modern Textual Criticism transl Erroll F Rhodes William B Eerdmans Publishing Company Grand Rapids Michigan 1995 p 336 Lake K Codex 1 of the Gospels and its Allies Texts and Studies volume vii Cambridge 1902 p LIII K Lake and R P Lake The Text of the Gospels and the Koridethi Codex HTR 16 1923 pp 267 286 Frederik Wisse The Profile Method for Classifying and Evaluating Manuscripts Evidence Studies and Documents vol 44 Wm B Eerdmans 1982 p 22 Frederic G Kenyon Handbook to the Textual Criticism of the New Testament London2 1912 pp 334 338 David Alan Black New Testament Textual Criticism Baker Books 2006 p 65 NA26 p 18 UBS3 p 50 NA26 56 UBS3 p 165 Sumber sumber SuntingBurnett Hillman Streeter The Four Gospels A study of origins the manuscript traditions sources authorship amp dates Oxford 1924 pp 77 107 Bruce M Metzger The Caesarean Text of the Gospels JBL Vol 64 No 4 Dec 1945 pp 457 489 Bruce M Metzger and Bart D Ehrman The Text of the New Testament Its Transmission Corruption and Restoration 4th edition 2005 Oxford University Press ISBN 0 19 507297 9 p 310 312 Hurtado L W Text Critical Methodology and the Pre Caesarean Text Codex W in the Gospel of Mark S amp D XLIII Grand Rapids 1981 Pranala luar SuntingText Types And Textual Kinship from the Encyclopedia of Textual Criticism Concerning the Caesarean Text Origins of the Caesarean text Diarsipkan 2012 12 09 di Archive is Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Teks Kaisarea amp oldid 24246377