www.wikidata.id-id.nina.az
Ulangan 13 disingkat Ul 13 adalah bagian dari Kitab Ulangan dalam Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen yang merupakan kitab ke 5 dan terakhir dalam kumpulan kitab Taurat yang disusun oleh Musa 1 2 Ulangan 13Bagian gulungan 4Q41 yang memuat Ulangan 5 1 6 1 termasuk Sepuluh Perintah Allah dari antara Gulungan Laut Mati yang berasal dari abad ke 1 SM KitabKitab UlanganKategoriTauratBagian Alkitab KristenPerjanjian LamaUrutan dalamKitab Kristen5 pasal 12pasal 14 Daftar isi 1 Teks 2 Waktu 3 Lokasi 4 Struktur 5 Ayat 3 6 Ayat 14 7 Referensi 8 Lihat pula 9 Pranala luarTeks suntingNaskah sumber utama Masoretik Taurat Samaria Septuaginta dan Naskah Laut Mati Pasal ini terdiri dari 21 ayat Berisi perkataan Musa ketika orang Israel berkemah di sisi timur sungai Yordan siap memasuki tanah Kanaan 3 Waktu suntingKisah yang dicatat di pasal ini terjadi pada tanggal 1 bulan ke 11 tahun ke 40 perjalanan orang Israel dari tanah Mesir 4 1407 SM Lokasi suntingMusa mengucapkan perkataan perkataan ini kepada seluruh orang Israel di seberang sungai Yordan di padang gurun di Araba Yordan di tentangan Suf antara Paran dengan Tofel Laban Hazerot dan Di Zahab di seberang sungai Yordan di padang gurun di Araba Yordan di tentangan Suf antara Paran dengan Tofel Laban Hazerot dan Di Zahab sebelas hari perjalanan jauhnya dari Horeb sampai Kadesh Barnea melalui jalan pegunungan Seir 5 Struktur suntingPembagian isi pasal disertai referensi silang dengan bagian Alkitab lain Ulangan 13 1 13 Kota kota perlindungan Bilangan 35 9 28 Yosua 20 1 9 Ulangan 13 14 Larangan menggeser batas tanah Ulangan 13 15 21 Dari hal saksiAyat 3 sunting Maka janganlah engkau mendengarkan perkataan nabi atau pemimpi itu sebab TUHAN Allahmu mencoba kamu untuk mengetahui apakah kamu sungguh sungguh mengasihi TUHAN Allahmu dengan segenap hatimu dan dengan segenap jiwamu 6 Dasar dari hubungan orang percaya dengan Tuhan ialah kesetiaan kepada Allah dan firman yang telah dinyatakan Nya Ulangan 8 3 Ulangan 13 1 5 mengajarkan bahwa pencobaan untuk mengurangi pengabdian kepada Allah kadang kadang akan datang dari mereka yang tampaknya rohani Berikut terdapat beberapa implikasi untuk kehidupan kita sebagai orang percaya Allah kadang kadang akan menguji kesungguhan kasih dan penyerahan kita kepada Dia dan Firman Nya bandingkan Ulangan 8 2 Kadang kadang Allah menguji kita dengan membiarkan munculnya orang orang di antara umat Nya yang mengatakan berbicara atas nama Nya dan disertai dengan tanda atau mukjizat Ulangan 13 1 2 Orang semacam itu mungkin berbicara dengan pengurapan besar bernubuat dengan tepat tentang masa depan dan melakukan mukjizat tanda dan hal ajaib Akan tetapi pada saat bersamaan mereka bisa memberitakan injil yang bertentangan dengan penyataan Alkitab menambah kepada Firman Allah atau menguranginya Ulangan 4 2 12 32 Jikalau kita mengikuti para pemimpin palsu ini kita akan dijauhkan dari kesetiaan mutlak kepada Nya dan Firman Nya yang terilhamkan Ulangan 13 5 Perjanjian Baru juga mengingatkan bahwa nabi nabi palsu dan guru guru palsu akan sangat memutarbalikkan Injil Kristus pada hari hari terakhir Orang percaya harus bertekad untuk setia kepada penyataan Allah tertulis yang terdapat dalam Alkitab Keabsahan pelayanan dan ajaran seseorang jangan dievaluasi hanya dengan bakat berkhotbah kuasa untuk bernubuat mengadakan mukjizat atau jumlah orang yang ditobatkan patokan patokan semacam itu akan makin tidak bisa diandalkan menjelang akhir zaman Tolok ukur kebenaran harus senantiasa Firman Allah yang tidak ada salahnya 7 Ayat 14 sunting Maka haruslah engkau memeriksa menyelidiki dan menanyakan baik baik Jikalau ternyata benar dan sudah pasti bahwa kekejian itu dilakukan di tengah tengahmu 8 Prinsip yang dinyatakan di sini ialah bahwa harus dilakukan penyelidikan yang cermat sebelum dilakukan pengadilan publik untuk menjamin keadilan bagi semua orang 9 Referensi sunting W S LaSor D A Hubbard amp F W Bush Pengantar Perjanjian Lama 1 Diterjemahkan oleh Werner Tan dkk Jakarta BPK Gunung Mulia 2008 ISBN 979 415 815 1 9789794158159 J Blommendaal Pengantar kepada Perjanjian Lama Jakarta BPK Gunung Mulia 1983 ISBN 979 415 385 0 9789794153857 Ulangan 1 1 Ulangan 1 3 Ulangan 1 1 2 Ulangan 13 3 The Full Life Study Bible Life Publishers International 1992 Teks Penuntun edisi Bahasa Indonesia Penerbit Gandum Mas 1993 1994 Ulangan 13 14 The Nelson Study Bible Thomas Nelson Inc 1997Lihat pula suntingBagian Alkitab yang berkaitan Ulangan 4 Ulangan 8 Matius 18 Pranala luar sunting Indonesia Teks Ulangan 13 dari Alkitab SABDA Indonesia Audio Ulangan 13 Indonesia Referensi silang Ulangan 13 Indonesia Komentari bahasa Indonesia untuk Ulangan 13 Inggris Komentari bahasa Inggris untuk Ulangan 13 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Ulangan 13 amp oldid 12342208