www.wikidata.id-id.nina.az
Simbol simbol liturgi adalah simbol simbol yang digunakan di dalam sebuah perayaan liturgi 1 Simbol simbol liturgi sangat diperlukan dalam perayaan liturgi karena perayaan liturgi itu merupakan sebuah perayaan kehidupan 1 Kehidupan yang dirayakan adalah kehidupan bersama dengan Allah dan sesama 1 Pertemuan umat dengan Allah dalam perayaan liturgi tidak bisa lepas dari simbol dan tanda 2 Agama mistik mengatakan bahwa manusia tidak dapat membayangkan dan menggambarkan Allah kecuali dengan memanfaatkan simbol 2 Daftar isi 1 Arti 2 Fungsi 3 Macam macam simbol 3 1 Tubuh manusia 3 2 Benda dan gambar 3 3 Warna 3 4 Contoh contoh Simbol 3 4 1 Simbol dari gerakan tubuh 3 4 2 Simbol dari benda alamiah 3 4 3 Simbol dari benda buatan 3 4 4 Simbol warna 4 ReferensiArti SuntingSimbol berasal dari bahasa Yunani symbolon kata kerja symbalein yang berarti tanda pengenal yang menjelaskan dan mengaktualisasikan suatu perjumpaan dan kebersamaan yang didasarkan oleh suatu kewajiban atau perjanjian 1 Dapat juga dikatakan bahwa simbol adalah tanda indrawi barang atau tindakan yang menyatakan realita lain di luar dirinya 3 Simbol memiliki lingkup makna dan kandungan isi yang amat luas karena itu merupakan sarana ulung untuk mengungkapkan sesuatu tentang Tuhan 3 Simbol berbeda dengan tanda 2 Simbol melibatkan emosi individu gairah keterlibatan dan kebersamaan 2 Selain itu simbol juga terbuka terhadap berbagai arti dan tafsiran tergantung bagaimana setiap individu memaknai simbol itu sendiri 2 Simbol liturgi biasanya diberkati terlebih dahulu sebelum digunakan 3 Fungsi SuntingFungsi simbol yaitu menjembatani masa sekarang dan masa lalu 2 Dengan demikian kita yang ada pada masa kini dapat hadir pada masa lalu dan sebaliknya mereka yang ada pada masa lalu dapat hadir di tengah tengah kita saat ini 2 Melalui dan dalam simbol dapat terungkap apa yang disimbolkan yaitu realitas kehidupan Kristus yang menyelamatkan 2 Simbol juga berfungsi sebagai alah satu bentuk komunikasi antara Allah dan sesama 1 Komunikasi itu terjalin di dalam kebersamaan yang muncul di dalam perayaan kehidupan 1 Masa lalu yang ingin dihadirkan kembali pada saat ini secara simbolis antara lain 2 Perayaan atas peristiwa kelahiran Yesus kematian Yesus kebangkitan Yesus kenaikan Yesus 2 Tindakan atau tata gerak prosesi tanda salib dll 2 Prosesi di awal ibadah merupakan simbolisasi perarakan umat Israel dari Mesir ke tanah Perjanjian 2 Tanda salib merupakan simbolisasi baptisan yang dilakukan bersamaan dengan mengucapkan dalam nama Bapa Putra dan Roh Kudus 2 Tempat atau arah tanah suci negeri leluhur kampung halaman kiblat 2 Gedung gereja bukan sekadar tempat berkumpul tetapi juga tempat kehadiran Allah 2 Ziarah kaum agamawan ke tanah suci bukan sekadar pelesir tapi juga upaya menghadirkan kembali pengalaman orang lain pada masa lalu bagi diri sendiri pada masa kini 2 Benda salib air roti anggur 2 Air yang biasa digunakan dalam pembaptisan melambangkan mati dan hidup band Roma 6 8 bersama Kristus 2 Roti dan anggur dalam Perjamuan Kudus merupakan simbol yang langsung membawa kaum beriman kepada peristiwa Kristus 2 Patung patung bukan untuk disembah tetapi untuk menghadirkan kembali pada masa kini pengajaran dan teladan sang kudus 2 Waktu Gereja beribadah pada hari Minggu dimaksudkan agar gereja hadir pada peristiwa kebangkitan Kristus yang jatuh pada hari Minggu pertama 2 Kata kata dalam formula liturgi Alkitab votum leksionari 2 Kata kata liturgi memiliki simbol yakni menghadirkan yang mengucapkan kata kata tersebut pada waktu sekarang atau menghadirkan orang yang kepadanya kata kata liturgis itu ditujukan 2 Pengharapan akan persaudaraan gereja di seluruh dunia disimpulkan dalam perjamuan kudus berpuncak pada komuni 2 Macam macam simbol SuntingTubuh manusia Sunting Manusia dapat dikatakan sebagai simbol liturgis 1 Hal ini dikarenakan manusia dapat mengungkapkan dan melaksanakan dirinya dalam bentuk simbol 1 Caranya dapat berupa kegiatan indrawi maupun melalui gerakan dan bahasa tubuh 1 Kegiatan indrawi yang dimaksud misalkan mendengarkan melihat menyentuh merasakan dan mencium Gerakan dan bahasa badan seperti berdiri berlutut penumpangan tangan pembasuhan tangan dll 1 Benda dan gambar Sunting Benda dan gambar bisa juga menjadi simbol maupun dihayati sebagai simbol 2 Di dalam gereja patung salib mimbar altar dan gambar gambar para kudus adalah simbol kehadiran peristiwa Kristus 2 Benda benda tersebut bukan hanya sebagai hiasan tetapi juga mengandung arti dan dapat membangkitkan emosi 2 Selain itu benda benda lain seperti Roti dan Anggur Air Minyak Garam juga digunakan sebagai simbol liturgis 1 Simbol benda pun dapat dibagi menjadi dua yaitu simbol yang berasal dari benda alamiah dan yang berasal dari benda buatan Warna Sunting Pemilihan warna liturgi dipengaruhi oleh penafsiran makna atas simbol tersebut 1 Di dalam liturgi warna melambangkan sifat dasar misteri iman yang dirayakan serta menegaskan perjalanan hidup Kristiani sepanjang tahun liturgi 1 Warna warna yang biasanya dipakai antara lain warna putih kuning merah hijau ungu dan hitam 1 Contoh contoh Simbol Sunting Simbol dari gerakan tubuh Sunting Contoh simbol yang menggunakan gerakan tubuh antara lain Penumpangan Tangan Penumpangan tangan mempunyai makna pencurahan Roh Kudus Biasanya dilakukan pada penahbisan pendeta atau imam Bersalaman mengungkapkan wujud dari Kasih dan Persaudaraan Bersalaman dilakukan oleh umat ketika kita saling memberikan Salam Damai Berlutut merupakan salah satu sikap doa yang mengungkapkan kerendahan hati seseorang yang ingin memohon kepada Tuhan atau bersembah sujud kepada Nya 4 Simbol dari benda alamiah Sunting Roti dan Anggur Air Minyak Garam merupakan contoh simbol liturgis dari benda alamiah Roti dan Anggur yang digunakan dalam perayaan Ekaristi atau Perjamuan Kudus menyimbolkan persekutuan dengan tubuh dan darah Kristus Air dipakai dalam berbagai macam perayaan liturgi Misalnya dalam baptisan memiliki makna simbolis yaitu untuk mengungkapkan pembersihan dosa dan penganugerahan keselamatan dan penciptaan baruMinyak yang biasa digunakan adalah minyak dari pohon zaitun meskipun demikian menurut buku buku pontifikal Romawi minyak liturgi bisa berasal dari tumbuhan lain Minyak dapat merupakan simbol bagi anugerah kepenuhan hidup dan kesuburan Mazmur 128 3 dan Mazmur 133 2 Minyak dalam liturgi juga melambangkan daya kekuatan Allah yang memberi kekuatan bagi perjuangan hidup dan penyertaan Allah dalam tugas kepemimpinan 1 Garam biasanya digunakan sebagai pembersih atau pengawet Dalam liturgi merupakan simbol pembersihan dan digunakan secara fakultatif dalam persiapan perayaan pembaptisan dan pemberkatan air suci Simbol dari benda buatan Sunting Simbol simbol yang berasal dari benda buatan seperti Salib merupakan simbol keselamatan Pengorbanan Kristus yang rela mati untuk meenebus dosa dosa manusia Lilin sering dipakai juga dalam bermacam macam perayaan liturgi dan salah satunya adalah saat perayaan Paska Lilin Paska menyimbolkan kehidupan yang baru yang menyala Api adalah lambang semangat yang berkobar kobar Yesus telah bangkit dan lilin itu menyimbolkan kebangkitan Yesus Lilin juga berfungsi sebagai pendorong dan pembantu meditasi 2 Simbol warna Sunting Warna putihWarna putih mengungkapkan kegembiraan dan kesucian 5 Warna putih juga dikaitkan dengan kehidupan baru 1 Selain itu juga warna putih dapat melambangkan sebuah kesempurnaan kejayaan dan kemuliaan abadi 1 Biasanya warna ini dipertukarkan atau digunakan bersama sama dengan warna kuning 5 Warna putih dapat dipakai pada hari raya seperti Natal Paska Kamis Putih 5 Warna kuningHampir sama dengan warna putih warna kuning mengungkapkan kemuliaan kemenangan dan kegembiraan 5 Warna kuning umumnya dilihat sebagai warna yang mencolok sehingga lebih kuat menunjukkan makna kemuliaan 1 Warna ini juga dapat dipakai saat Natal Paskah Kamis Putih 1 Warna merahWarna merah biasanya melambangkan api dan darah 1 Selain itu juga dapat menyimbolkan Roh Kudus cinta kasih pengorbanan dan kekuatan 1 Di dalam tradisi Romawi kuno warna merah digunakan sebagai simbol kekuasaan tertinggi yaitu kaisar 1 Warna merah biasanya digunakan ada saat hari raya Jumat Agung Pentakosta Minggu Palma 5 Warna hijauWarna hijau pada umumnya menandakan sebuah ketenangan kesegaran dan melegakan 1 Selain itu juga dapat melambangkan harapan syukur dan kesuburan 5 Warna ini dipilih dan dipakai dalam minggu biasa di dalam liturgi sepanjang tahun 1 Pada masa masa itu manusia dapat menghayati hidupnya dengan penuh ketenangan terhadap karya karya Tuhan 1 Warna unguWarna ungu merupakan simbol bagi kebijaksanaan keseimbangan sikap berhati hati dan mawas diri 1 Selain itu warna ini juga mengungkapkan pertobatan 5 Digunakan pada masa Prapaska dan Adven 5 ketika manusia diundang untuk bertobat mawas diri dan mempersiapkan diri bagi perayaan Natal dan Paska 1 Warna hitamWarna hitam biasanya dipakai untuk melambangkan kematian kegelapan 1 kesedihan dan kedukaan 5 Warna ini digunakan pada saat ibadah atau peristiwa kematian 1 Contoh contoh Simbol Liturgi nbsp Penumpangan tangan yang dilakukan oleh seorang pendeta pastor atau imam nbsp Salib nbsp Roti dan Anggur yang digunakan saat Perjamuan KudusReferensi Sunting a b c d e f g h i j k l m n o p q r s t u v w x y z aa ab ac E Martasudjita 1998 Memahami Simbol simbol dalam Liturgi Yogyakarta Kanisius 11 a b c d e f g h i j k l m n o p q r s t u v w x y z aa ab Rasid Rachman 2005 Hari Raya Liturgi Jakarta BPK Gunung Mulia 154 a b c Ernest Maryanto KAMUS LITURGI Sederhana Yogyakarta Kanisius 2004 Frans Sugiyono 2010 Mencintai Liturgi Yogyakarta Kanisius hlm 137 a b c d e f g h i I Warsana Windhu 1997 Mengenal Peralatan Warna dan Pakaian Liturgi Yogyakarta Kanisius 22 23 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Simbol simbol liturgi amp oldid 18929476