www.wikidata.id-id.nina.az
Agama negara juga disebut agama resmi negara konfesional atau negara agama merupakan agama yang berstatus resmi sebagai identitas dan falsafah utama di suatu negara meski tidak sekuler negara yang memiliki agama resmi belum tentu teokrasi Umumnya agama agama ini memiliki lebih banyak hak dan lebih sedikit pembatasan di negara tersebut dibanding dengan agama lain yang ada Negara dengan agama resmi Buddhisme Theravada amp Wajrayana Islam Muslim Non Denominasi lainnya Islam Syiah Islam Sunni Kekristenan Non Denominasi lainnya Kristen Ortodoks Kristen Protestan dan Kristen Anglikan Kristen Katolik Daftar isi 1 Kekristenan 1 1 Negara negara yang meresmikan Kristen sebagai agama negara 1 1 1 Kristen Non Denominasi Kristen lainnya 1 1 2 Katolik Roma 1 1 3 Protestan Lutheran 1 1 4 Protestan Calvinis 1 1 5 Anglikanisme 1 1 6 Ortodoks Timur 2 Islam 2 1 Negara negara yang meresmikan Islam sebagai agama negara 2 1 1 Sunni 2 1 2 Syiah 2 1 3 Islam Non Denominasi Denominasi lainnya 3 Buddhisme 3 1 Negara negara yang meresmikan agama Buddha Buddhisme sebagai agama negara 3 1 1 Theravada 3 1 2 Wajrayana 4 Yudaisme Yahudi 4 1 Negara yang meresmikan Yahudi Yudaisme sebagai agama negara 5 Negara negara yang mengakui lebih dari satu agama 6 Negara negara yang pernah memiliki agama negara 7 Lihat pulaKekristenan SuntingNegara negara yang meresmikan Kristen sebagai agama negara Sunting Kristen Non Denominasi Kristen lainnya Sunting nbsp Samoa nbsp ZambiaKatolik Roma Sunting nbsp Andorra nbsp Kosta Rika nbsp El Salvador nbsp Liechtenstein nbsp Malta nbsp Monako nbsp VatikanProtestan Lutheran Sunting nbsp Denmark nbsp Finlandia terbatas bersama dengan Kristen Ortodoks nbsp Islandia nbsp NorwegiaProtestan Calvinis Sunting nbsp SkotlandiaAnglikanisme Sunting nbsp InggrisOrtodoks Timur Sunting nbsp Finlandia terbatas bersama dengan Lutheran nbsp Yunani Ortodoks Yunani Islam SuntingNegara negara yang meresmikan Islam sebagai agama negara Sunting Sunni Sunting nbsp Aljazair nbsp Arab Saudi nbsp Brunei Darussalam nbsp Komoro nbsp Malaysia nbsp Maladewa nbsp Mauritania nbsp SomaliaSyiah Sunting nbsp IranIslam Non Denominasi Denominasi lainnya Sunting nbsp Afganistan nbsp Bahrain nbsp Bangladesh nbsp Djibouti nbsp Irak nbsp Kuwait nbsp Libya nbsp Maroko nbsp Mesir nbsp Oman nbsp Pakistan nbsp Palestina nbsp Qatar nbsp Tunisia nbsp Uni Emirat Arab nbsp Yaman nbsp YordaniaBuddhisme SuntingNegara negara yang meresmikan agama Buddha Buddhisme sebagai agama negara Sunting Theravada Sunting nbsp Myanmar nbsp Kamboja nbsp Sri LankaWajrayana Sunting nbsp BhutanYudaisme Yahudi SuntingNegara yang meresmikan Yahudi Yudaisme sebagai agama negara Sunting nbsp IsraelNegara negara yang mengakui lebih dari satu agama Sunting nbsp Lebanon Ada 18 kelompok agama resmi di Lebanon 3 diantaranya yaitu Gereja Maronit Islam Sunni dan Islam Syiah nbsp Luksemburg Katolik Roma Protestanisme Ortodoks Timur Yudaisme dan Islam nbsp Rusia Gereja Ortodoks Islam dan Buddha khususnya wilayah Kalmikya nbsp Singapura Buddha Islam Kristen Hindu Taoisme Sikh Zoroastrianisme Yahudi Jain dan Baha i nbsp Tiongkok Buddha Taoisme Islam Katolik Roma dan Protestanisme nbsp Indonesia secara resmi adalah sistem presidensial dan negara kesatuan yang tidak mendeklarasikan atau menunjuk agama negara Secara resmi pemerintah indonesia hanya mengakui enam agama Islam Protestan Katolik Budha Hindu dan Konghucu Pancasila berasal dari Piagam Jakarta yang pasal pertamanya diubah dari Ketuhanan dengan kewajiban menjalankan syariat Islam bagi pemeluknya menjadi Ketuhanan Yang Maha Esa untuk menghormati agama lain Konstitusi Indonesia menjamin kebebasan beragama dan praktik agama dan kepercayaan lain termasuk kepercayaan animisme tradisional Orang Indonesia yang mempraktikkan agama lain yang tidak dikenal seperti Sikh dan Jain sering dianggap sebagai Hindu sedangkan orang Indonesia yang mempraktikkan Ortodoks sering dianggap sebagai Kristen untuk tujuan pemerintahan butuh referensi Ateisme meski tidak dituntut dihalangi oleh ideologi negara Pancasila nbsp Vietnam Ada 38 kelompok agama resmi di Vietnam salah satu agama yang paling populer adalah Cao Dai dan Buddha Negara negara yang pernah memiliki agama negara Sunting nbsp Nepal menyatakan Hindu sebagai agama resmi tetapi sejak tahun 2006 Nepal menyatakan diri sekuler nbsp Sudan menyatakan Islam sebagai agama resmi selama pemerintahan Omar al Bashir menurut Konstitusi Sudan tahun 2005 tetapi kemudian Sudan menyatakan diri sebagai negara sekuler pada September 2020 Lihat pula SuntingNegara sekuler Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Agama negara amp oldid 24122969