www.wikidata.id-id.nina.az
Papirus 49 bahasa Inggris Papyrus 49 dalam penomoran Gregory Aland diberi kode P displaystyle mathfrak P 49 adalah sebuah naskah papirus kuno berisi bagian Perjanjian Baru dari Alkitab Kristen dalam bahasa Yunani Memuat potongan Surat Efesus yang terlestarikan hanya 4 16 29 4 31 5 13 Berdasarkan paleografi diperkirakan naskah ini dibuat pada awal abad ke 3 Kemungkinan berasal dari satu manuskrip yang sama dengan Papirus 65 Diketemukan di Mesir kemudian dibeli untuk Perpustakaan Yale University Secara tekstual lebih dekat kepada Codex Sinaiticus dan Codex Vaticanus Teks naskah ini telah dipublikasikan beberapa kali NaskahPapirus P displaystyle mathfrak P 49Sisi recto dengan teks Efesus 4 16 29Sisi recto dengan teks Efesus 4 16 29NamaPapirus Yale 415TeksSurat Efesus 4 5 Waktuabad ke 3Aksarabahasa YunaniDitemukanMesirKini diPerpustakaan Yale UniversityKutipanW H P Hatch and C B Welles A Hitherto Unpublished Fragment of the Epistle to the Ephesians HTR LI 1958 pp 33 37 Ukuran18 x 25 cmJenisTeks AlexandriaKategoriI Daftar isi 1 Pemerian 2 Varian Tekstual 3 Sejarah 4 Teks 5 Lihat pula 6 Referensi 7 Pustaka tambahan 8 Pranala luarPemerian SuntingUkuran asli lembaran ini adalah 18 tinggi x 25 lebar cm 1 Lembaran ini rusak di bagian atasnya dan enam baris teks terhilang Saat ini ukuran lembarannya adalah 20 3 cm x 13 3 cm Marjin bawah dan luar lebarnya 3 cm marjin atas dan dalam ikut bagian yang hilang 2 Manuskrip ini hanya terlestarikan dalam keadaan terfragmentasi dan memuat teks Efesus 4 16 29 4 31 5 13 3 4 Menurut Kurt Aland merupakan satu dari tiga naskah tertua dengan teks dari Surat Efesus 4 5 Teks ini ditulis dalam satu kolom tiap halaman yang terdiri dari 29 baris dengan 38 huruf per baris rata rata 1 Tidak mengandung tanda baca nafas spiritus asper spiritus lenis atau aksen Satu satunya tanda baca hanya titik dua Huruf hurufnya sedikit condong ke kanan penulisan menunjukkan pengaruh gaya kursif 2 Ditulis oleh seorang jurutulis profesional 1 Istilah nomina sacra ditulis dalam keadaan disingkat 1 Naskah Yunani ini tergolong jenis Teks Alexandria Aland menyebutnya paling sedikit teks Normal dan menempatkannya dalam Kategori I 3 Bruce M Metzger mengidentikasinya sebagai Teks Alexandria Menurut Philip Comfort dan David Barrett naskah ini menunjukkan kesesuaian kuat dengan Codex Sinaiticus dan Codex Vaticanus 14 dari 16 varian tekstual 6 Menurut Comfort P displaystyle mathfrak P nbsp 49 dan P displaystyle mathfrak P nbsp 65 berasal dari naskah yang sama 7 Kedua naskah ini memiliki ukuran yang sama dan jumlah baris tiap halaman yang sama Keduanya ditulis tangan dengan gaya dokumentari mempunyai bentuk huruf tertentu yang sama misalnya lambda title sigma title iota extended dan ypsilon toiled Istilah nomina sacra dan singkatannya ditulis dengan cara khas yang sama 1 Bradford Welles mengamati bahwa tidak ada satu pun perbedaan antara bentuk bentuk huruf dalam kedua naksah papirus ini 1 Keduanya juga tidak menggunakan ligatur 8 Satu satunya perbedaan hanya jumlah huruf dalam tiap baris P displaystyle mathfrak P nbsp 65 mempunyai lebih banyak huruf dalam tiap baris 42 dibandingkan rata rata 38 huruf tiap barisnya dalam naskah ini 1 Situasi yang serupa dijumpai pada Papirus 75 Jurutulis P displaystyle mathfrak P nbsp 75 tampaknya menyadari bahwa ia akan segera kehabisan tempat dalam lembarannya sehingga menambah tiga huruf dalam setiap barisnya bahkan juga menambah baris baris tambahan pada sejumlah halaman 1 Naskah ini mungkin merupakan manuskrip tertua yang memuat kumpulan lengkap Surat surat Paulus bersama sama dengan Papirus 13 Papirus 15 Papirus 16 Papirus 30 Papirus 46 dan Papirus 92 1 Varian Tekstual SuntingPada Efesus 4 23 P displaystyle mathfrak P nbsp 49 memuat bacaan yang jarang dijumpai en tw pneymati dalam roh bukannya bacaan tw pneymati roh itu Bacaan pada naskah ini didukung oleh Codex Vaticanus minuscule 33 1175 1739 1881 dan beberapa manuskrip lain 9 Pada Efesus 4 28 terdapat bacaan tidak lazim tais xersin to aga8on hanya didukung oleh P 46 displaystyle mathfrak P 46 nbsp korektor kedua Codex Sinaiticus Codex Vaticanus Vetus Latina a dan vgst Manuskrip manuskrip lainnya memuat to aga8on Porphyrianus minuscule 6 33 1739 1881 to aga8on tais xersin Angelicus Athous Lavrensis 323 326 614 630 945 to aga8on tais idiais xersin Codex Mosquensis I 2495 tais idiais xersin to aga8on Codex Sinaiticus Alexandrinus Codex Bezae Augiensis Boernerianus 81 104 365 1175 1241 2464 vgcl 9 Pada Efesus 5 4 tertulis kai dan didukung oleh P 46 displaystyle mathfrak P 46 nbsp korektor pertama Codex Sinaiticus א1 Codex Vaticanus korektor kedua Codex Bezae naskah naskah jenis teks Bizantin Pesyita naskah Koptik dalam dialek Bohairik sedangkan bacaan di naskah lain h atau didukung oleh Codex Sinaiticus Alexandrinus Bezae Augiensis Boernerianus Porphyrianus minuscule 81 104 326 365 1175 1241 1739 2464 naskah naskah Vetus Latina syrh dan naskah naskah Koptik dalam dialek Sahidik 10 Pada Efesus 5 5 tertulis o estin dia yang adalah supported by the manuscripts P 46 displaystyle mathfrak P 46 nbsp Sinaiticus Vaticanus Augiensis Boernerianus Athous Lavrensis 33 365 1175 1739 1881 2464 Old Latin Pesyita naskah naskah Koptik Sahidik dan Bohairik sedangkan bacaan lain os estin dia yang adalah didukung oleh Codex Alexandrinus Codex Bezae dan naskah naskah jenis teks Bizantin 10 Pada Efesus 5 9 tertulis fwtos terang cahaya didukung oleh Codex Sinaiticus Alexandrinus Vaticanus Bezae Augiensis Boernerianus Porphyrianus minuscule 6 33 81 629 1175c 1739 1881 2464 sejumlah Vetus Latina Pesyita dan naskah naskah Koptik Bacaan pneymatos roh ditemukan pada naskah naskah P 46 displaystyle mathfrak P 46 nbsp D2 PS mayoritas naskah naskah jenis teks Bizantin dan syrh 10 Sejarah SuntingGaya tulisan tangan naskah ini menunjukkan banyak ciri abad ke 3 Comfort memberi tarikh pertengahan abad ke 3 6 Sekarang diberi tarikh abad ke 3 berdasarkan paleografi oleh Institute for New Testament Textual Research INTF 3 4 Kemungkinan dibuat di Mesir tetapi tidak dapat dipastikan tempatnya 2 Naskah ini dibeli di Kairo untuk Yale University pada bulan Februari 1931 Asal mulanya sebelum Kairo tidak diketahui 6 Saat ini disimpan pada Perpustakaan Yale University P Yale 415 di New Haven Amerika Serikat 3 Teks codex dipublikasikan oleh William Hatch dan Bradford Welles pada tahun 1958 editio princeps 2 Kurt Aland memasukkan naskah ini ke dalam daftar katalog Papirus Perjanjian Baru dengan nomor 49 11 Susan Stephens membuat transkrip yang baru dan lengkap dari naskah ini pada tahun 1985 6 Comfort dan Barrett membuat rekonstruksi baru pada tahun 1999 12 Vittorio Bartoletti 1920 1990 adalah orang pertama yang mengamati bahwa Papirus 49 dan Papirus 65 dihasilkan oleh jurutulis yang sama 13 Kesimpulan ini dikuatkan oleh Bradford Welles Comfort dan Barrett serta paleografer lainnya 1 Kedua naskah ini masih dikatalogkan sebagai naskah terpisah pada daftar INTF 4 14 Teks Sunting nbsp Halaman verso dengan teks Efesus 4 31 5 13 recto Efesus 4 16 25 16 oikodomhn eaytoy e n agap h 17 to y to o y n l egw kai martyrom a i en k w mh keti y mas p e r i p at ein ka8 ws kai ta e 8nh peripatei en mataiot h t i toy noos aytwn 18 eskotwmenoi th d ia no i a ontes aphl lotriwm enoi ths zwhs toy 8 y d ia thn agnoi an th n oysan en aytois dia t h n pwr w sin ths kardia s ay twn 19 oitines aphl ghkotes e aytoys pared w kan th a selgia e i s erga sian a ka8ar sias pashs en pleo n e 3 ia 20 ym eis de o y x oytws ema8ete ton x n 21 ei ge a yton hk oysat e kai en aytw edidax8hte ka8ws esti n a l h 8 e i a e n tw i y 22 a p o8es8e ymas kata th n pro teran a nastrofh n to n palaion an 8rwpon ton f 8 e i romenon kata ta s e p i8ymias ths apaths 23 ana neo ys8ai de en tw p n i to y noos ymwn 24 kai endysas 8 a i t on kainon an8 rwpo n ton kata 8 n ktis 8 ent a en dikaiosynh t i ths alh 8eias 25 di o apo8 emenoi to pseyd os lalei t a i alh8eian ekastos m e t a toy plhsion ayt oy oti esmen a l l h l wn melh 26 o r giz e s8ai kai mh amar t an et a i o hlios mh ep i dyetw epi paro rg i smw ymw n 27 mhde didote t opon tw diabol w 28 o kleptwn mhketei kleptet w mallon d e k o piatw erg a z omenos tais xersi n to aga8on ina exh me ta d ido na i tw xreia n exonti 29 pas logos sapros e k toy stoma tos ymwn verso Efesus 4 29 5 13 risato hm in 1 gin e s8 e oyn mimhtai toy 8 y w s t e kna aga phta 2 ka i p e ri pateitai en agaph ka8ws k ai o x s hgaphse n hm as kai paredwke n eayton yper hmwn pr o sfora n k a i 8ysian tw 8 w e i s osmh n eyw dias 3 porn eia de k ai aka8arsia pasa h p l e o n e3eia mh d e ono m azes8w en ymin k a 8ws p repei agiois 4 kai es xrot hs kai m w rologia h eytrapelia a oyk a nhken a l l a m a l lon eyxaristia 5 toyto gar eiste gin wsk o nt es oti p a s pornos h ak a 8artos h pleonekth s o es t in eidwlo l a t r h s oy k exei klhronomeia en th basileia toy xy k a i 8 y 6 mhdeis ymas ap atat w ke n ois logois dia t a yt a gar erxe te h orgh toy 8 y epi toys y io ys ths apis ti a s 7 mh oyn gines8 e symmet ox oi a y twn 8 hte gar p ote skotos n yn de fw s e n k w ws tek n a f wtos pe ripateit e 9 o gar karp o s t o y fwtos en pa sh aga 8osynh kai d ika iosyn h k a i alh8eia 10 d oki ma zontes ti est i n eya res to n tw k w 11 kai mh syg koinwneitai to is ergois t ois a karpois toy s k otoys mallon de k a i ellegxet e 12 t a kryfh gino mena yp aytwn ai sx ron estin kai legein 13 ta de pan ta ellegxo m ena ypo toy fwtos faner oytai Lihat pula SuntingDaftar Papirus Perjanjian Baru Surat Efesus pasal 4 dan 5Referensi Sunting a b c d e f g h i j Comfort Philip W David P Barrett 2001 The Text of the Earliest New Testament Greek Manuscripts Wheaton Illinois Tyndale House Publishers Incorporated hlm 358 ISBN 978 0 8028 4098 1 a b c d W H P Hatch amp C B Welles A Hitherto Unpublished Fragment of the Epistle to the Ephesians HTR 51 1958 33 37 a b c d Aland Kurt 1995 The Text of the New Testament An Introduction to the Critical Editions and to the Theory and Practice of Modern Textual Criticism Grand Rapids William B Eerdmans Publishing Company hlm 98 ISBN 978 0 8028 4098 1 Parameter coauthors yang tidak diketahui mengabaikan author yang disarankan bantuan a b c d Liste Handschriften Munster Institute for New Testament Textual Research Diakses tanggal 23 January 2011 Kesalahan pengutipan Tanda lt ref gt tidak sah nama INTF didefinisikan berulang dengan isi berbeda Aland Kurt 1995 The Text of the New Testament An Introduction to the Critical Editions and to the Theory and Practice of Modern Textual Criticism Grand Rapids William B Eerdmans Publishing Company hlm 85 ISBN 978 0 8028 4098 1 Parameter coauthors yang tidak diketahui mengabaikan author yang disarankan bantuan a b c d Comfort Philip W David P Barrett 2001 The Text of the Earliest New Testament Greek Manuscripts Wheaton Illinois Tyndale House Publishers Incorporated hlm 355 ISBN 978 0 8028 4098 1 Philip W Comfort Encountering the Manuscripts An Introduction to New Testament Paleography amp Textual Criticism Nashville Tennessee Broadman amp Holman Publishers 2005 p 68 69 Klaus Wachtel Klaus Witte Das Neue Testament auf Papyrus Gal Eph Phil Kol 1 u 2 Thess 1 u 2 Tim Tit Phlm Hebr Walter de Gruyter 1994 p LXI a b K Aland ed E Nestle 1991 Novum Testamentum Graece ed 26 Stuttgart Deutsche Bibelgesellschaft hlm 510 Pemeliharaan CS1 Teks tambahan authors list link a b c K Aland ed E Nestle 1991 Novum Testamentum Graece ed 26 Stuttgart Deutsche Bibelgesellschaft hlm 511 Pemeliharaan CS1 Teks tambahan authors list link Aland Kurt 1995 The Text of the New Testament An Introduction to the Critical Editions and to the Theory and Practice of Modern Textual Criticism Grand Rapids William B Eerdmans Publishing Company hlm 74 ISBN 978 0 8028 4098 1 Parameter coauthors yang tidak diketahui mengabaikan author yang disarankan bantuan Comfort Philip W David P Barrett 2001 The Text of the Earliest New Testament Greek Manuscripts Wheaton Illinois Tyndale House Publishers Incorporated hlm 355 361 ISBN 978 0 8028 4098 1 Vittorio Bartoletti Papiri greci e latini della Societa Italiana vol XIV 1957 pp 5 7 Liste Handschriften Munster Institute for New Testament Textual Research Diakses tanggal 26 August 2011 Pustaka tambahan SuntingW H P Hatch and C Bradford Welles A Hitherto Unpublished Fragment of the Epistle to the Ephesians Harvard Theological Review LI 1958 pp 33 37 Comfort Philip W David P Barrett 2001 The Text of the Earliest New Testament Greek Manuscripts Wheaton Illinois Tyndale House Publishers Incorporated hlm 355 361 ISBN 978 0 8028 4098 1 Pranala luar Sunting nbsp Wikimedia Commons memiliki media mengenai Papyrus 49 Image P displaystyle mathfrak P nbsp 49 recto Diarsipkan 2011 07 14 di Wayback Machine Image P displaystyle mathfrak P nbsp 49 verso Diarsipkan 2011 07 14 di Wayback Machine Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Papirus 49 amp oldid 18588341