www.wikidata.id-id.nina.az
Ani Sumadi lahir 18 Mei 1939 yang biasa dipanggil Ani adalah ratu kuis yang menjadi pelopor dunia perkuisan di Indonesia Ia dilahirkan dari pasangan perantau asal Minangkabau yang telah lama menetap di Aceh sebelum masa kemerdekaan 1 2 Ani SumadiLahirAni Sumadi 18 Mei 1939 umur 84 Takengon Aceh Hindia BelandaKebangsaanIndonesiaPekerjaanJurnalisDikenal atasRatu Kuis IndonesiaSuami istriSumadiMenikah dengan Ir Sumadi yang pernah menjadi Direktur Utama TVRI pada dekade 1980 an Sebelumnya ia sempat berkarier sebagai karyawan TVRI selama beberapa tahun sebelum dipersunting oleh suaminya Ia mengawali kariernya di stasiun televisi TVRI sebagai pembawa acara sekaligus reporter pada era 1960an Posisinya sebagai istri karyawan TVRI membuatnya bisa menyalurkan ide ide kreatifnya lewat program program penyiaran Karya prestisiusnya adalah kuis Berpacu Dalam Melodi yang sempat populer di stasiun televisi TVRI Karya pertamanya adalah Silent Quiz pada tahun 1969 Sejak itu lahirlah berbagai bentuk kuis seperti Gita Remaja Aksara Bermakna dan Tak Tik Boom Ani juga tak sembarang memilih orang untuk membawakan acara kuisnya Koes Hendratmo Tantowi Yahya dan Helmy Yahya termasuk dari sedikit mereka yang beruntung bisa membawakan kuis ciptaan Ani Daftar isi 1 Karya Cipta 2 Lihat pula 3 Referensi 4 Pranala luarKarya Cipta SuntingJudul Stasiun TV Awal tayang Akhir tayang Pembawa acara Keterangan4 ber 4 TVRI 1 Januari 1998 25 Desember 1999 KepraA to Z Trans 7 26 November 2001 5 Desember 2002 Syaiful AnwarAksara Bermakna TVRI 7 Agustus 1989 29 Desember 1995 Tantowi YahyaANTV 3 Februari 1997 29 Mei 1998 Anton GemilarBerpacu Dalam Melodi TVRI 20 Desember 1988 31 Desember 1998 Koes Hendratmo2 Maret 2013 29 Maret 2014Metro TV 31 Maret 2002 26 Desember 2004NET 4 Agustus 2014 3 Juni 2016 David Bayu DanangjayaTrans 7 14 Januari 2017 24 September 2017 David Bayu DanangjayaiNews 18 April 2021 Sekarang Armand MaulanaDouble O Indosiar 1 Juli 1995 30 November 1996 Tantowi YahyaGerak Gerik SCTV 1 Juni 1994 29 Desember 1995 Yusron SubagjaGita Remaja TVRI 1989 1993 Tantowi Yahya15 Januari 2016 Sekarang DirlyLacak Dunia TVRI 6 Maret 1993 28 Januari 1995 Rano KarnoLempar Bersambut MNCTV 2 Januari 1995 24 Januari 1997 Idang RasjidiPersembahanku Indosiar 1 Juli 1995 30 November 1996 Tantowi YahyaSang Juara MNCTV 1 Januari 1996 27 Juni 1997 Helmy Yahya21 Maret 2012 25 Mei 2012 Helmy YahyaSerba Prima TVRI 6 Januari 1989 4 Januari 1991 Olan SitompulSiapa Dia TVRI 2 Maret 1992 30 Juni 1998 Aom Kusman1 Maret 2013 26 Agustus 2013 Denny ChandraTrans7 27 Oktober 2014 Sekarang OmeshSilent Quiz TVRI 1969 1975 Ratmi B 29 Karya pertama sekaligus kuis pertama IndonesiaTak Tik Boom RCTI 1 Mei 1992 31 Juli 1998 Dede YusufTVRI 3 Juni 2000 29 Desember 2000RCTI 12 Juli 2010 4 Agustus 2010 Charles Bonar Sirait25 Oktober 2010 21 Desember 2010 Arie UntungLihat pula SuntingHelmy YahyaReferensi Sunting majalah tempointeraktif com Ani Sumadi Diarsipkan 2011 09 27 di Wayback Machine Raja dan Ratu Kuis Indonesia Mengenang Kuis kuis Jadul Periode 1989 2000 Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011 01 14 Diakses tanggal 2011 08 16 Pranala luar Sunting Berpacu dalam Melodi Kembali ke TVRI Kompas com nbsp Artikel bertopik biografi Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs nbsp Artikel bertopik biografi Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Ani Sumadi amp oldid 24036227