www.wikidata.id-id.nina.az
Sensus Penduduk Indonesia 2020 disingkat SP2020 adalah pendataan penduduk Indonesia yang mencakup jumlah penduduk etnis agama pekerjaan perekonomian dan lain lain Sensus 2020 adalah sensus yang ke 7 1 Sensus Penduduk Indonesia 2020Lambang Badan Pusat Statistik BPS IndonesiaInformasi umumNegaraIndonesiaTanggal diambil15 Februari 29 Mei 2020 Sensus Daring September 2020 Pencacah Lapangan Total populasi270 203 917Perubahan persen13 70 Provinsi paling padatJawa Barat 48 274 162 Provinsi paling kurang padatKalimantan Utara 701 814 Karena terjadinya pandemi koronavirus Covid 19 pelaksanaan Sensus Penduduk 2020 dilaksanakan secara daring 2 Dikarenakan pembatasan sosial yang berlaku di saat itu Daftar isi 1 Arti logo 2 Waktu pelaksanaan 3 Hasil 4 Referensi 5 Pranala luarArti logo SuntingBentuk orang bergandengan dan mengangkat tangan mewakili kegiatan sensus penduduk di mana penduduk merupakan elemen utamanya serta diperlukan keterlibatan seluruh warga Indonesia dalam mensuskseskan Sensus Penduduk 2020 Bentuk pita tali yang tersambung menggambarkan bahwa kegiatan sensus penduduk merupakan kegiatan yang berkelanjutan Pita tali ini juga menggambarkan grafik data dan tanda centang check list menunjukkan kegiatan Sensus Penduduk 2020 dilakukan secara profesional dan memastikan semua warga terdaftar Sensus Penduduk 2020 1 Waktu pelaksanaan SuntingBadan Pusat Statistik memberikan kesempatan kepada penduduk Indonesia untuk berpartisipasi dalam kegiatan SP2020 dengan melakukan pendataan mandiri secara daring tanpa proses wawancara langsung dengan petugas yang dilaksanakan pada 15 Februari 2020 sampai dengan 31 Maret 2020 1 Pada bulan September 2020 sensus dilakukan oleh pencacah lapangan Hasil SuntingHasil SP2020 pertama kali dirilis pada bulan Januari 2021 Jumlah penduduk Indonesia berdasarkan SP2020 bulan September 2020 yaitu sebesar 270 2 juta jiwa atau bertambah 32 56 juta jiwa dibandingkan sensus penduduk 2010 Dengan demikian kepadatan penduduk Indonesia sebanyak 141 jiwa per km2 dengan luas daratan 1 9 juta km2 Laju pertumbuhan penduduk dalam periode 2010 2020 yaitu 1 25 persen 3 Penduduk berdasarkan provinsi Provinsi Hasil Sensus 2010 Hasil Sensus 2020 PerubahanAceh 4 494 410 5 274 871 780 461Sumatra Utara 12 982 204 14 799 361 1 817 157Sumatra Barat 4 846 909 5 534 472 687 563Riau 5 538 367 6 394 087 855 720Jambi 3 092 265 3 548 228 455 963Sumatra Selatan 7 450 394 8 467 432 1 017 038Bengkulu 1 715 518 2 010 670 295 152Lampung 7 608 405 9 007 848 1 399 443Bangka Belitung 1 223 296 1 455 678 232 382Kepulauan Riau 1 679 163 2 064 564 385 401Jakarta 9 607 787 10 562 088 954 301Jawa Barat 43 053 732 48 274 162 5 220 430Jawa Tengah 32 382 657 36 516 035 4 133 378Daerah Istimewa Yogyakarta 3 457 491 3 668 719 211 228Jawa Timur 37 476 757 40 665 696 3 188 939Banten 10 632 166 11 904 562 1 272 396Bali 3 890 757 4 317 404 426 647Nusa Tenggara Barat 4 500 212 5 320 092 819 880Nusa Tenggara Timur 4 683 827 5 325 566 641 739Kalimantan Barat 4 395 983 5 414 390 1 018 407Kalimantan Tengah 2 212 089 2 669 969 457 880Kalimantan Selatan 3 626 616 4 073 584 446 968Kalimantan Timur 3 553 143 3 766 039 212 896Kalimantan Utara Bergabung dengan Kalimantan Timur 701 814 Sulawesi Utara 2 270 596 2 621 923 351 327Sulawesi Tengah 2 635 009 2 985 734 350 725Sulawesi Selatan 8 034 776 9 073 509 1 038 733Sulawesi Tenggara 2 232 586 2 624 875 392 289Gorontalo 1 040 164 1 171 681 131 517Sulawesi Barat 1 158 651 1 419 229 260 578Maluku 1 533 506 1 848 923 315 417Maluku Utara 1 038 087 1 282 937 244 850Papua Barat 760 422 1 134 068 373 646Papua 2 833 381 4 303 707 1 470 326Indonesia 237 641 326 270 203 917 32 562 561Referensi Sunting a b c Sensus Penduduk 2020 bps go id Diakses tanggal 29 Oktober 2019 Parameter pulisher yang tidak diketahui mengabaikan penerbit yang disarankan bantuan InfoPublik Sensus Penduduk di Tengah Pandemi infopublik id dalam bahasa Inggris Diakses tanggal 2021 12 20 Badan Pusat Statistik 21 Januari 2021 Hasil Sensus Penduduk 2020 PDF Pranala luar Sunting Indonesia Situs web resmi Sensus Penduduk 2020 di BPS Indonesia SP2020 Online BPS Diarsipkan 2020 03 08 di Wayback Machine Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Sensus Penduduk Indonesia 2020 amp oldid 23773740