www.wikidata.id-id.nina.az
Artikel ini tidak memiliki referensi atau sumber tepercaya sehingga isinya tidak bisa dipastikan Tolong bantu perbaiki artikel ini dengan menambahkan referensi yang layak Tulisan tanpa sumber dapat dipertanyakan dan dihapus sewaktu waktu Cari sumber Sambal goreng berita surat kabar buku cendekiawan JSTOR Sambal goreng adalah makanan khas Indonesia yang dibuat dari bumbu bumbu seperti sambal ulek lengkuas daun salam gula garam kecap santan daun jeruk serai dan sebagainya Sambal goreng lebih menuju kepada bumbu bumbu ini yang digoreng bersama dengan bahan makanan lainnya seperti tempe ikan udang buncis hati kentang krecek kentang terong rempela labu siam jilang dan lain lain Tergantung pada bahan yang digunakan sambal goreng diberi nama bahan tersebut sambal goreng hati sambal goreng buncis dan sebagainya Sambal goreng sering dihidangkan sebagai lauk nasi putih atau hidangan nasi lainnya Sambal goreng sering disajikan sebagai makanan pelengkap dalam upacara adat perayaan dan tradisi masyarakat Indonesia Sambal goreng memiliki cita rasa utama pedas dari cabai sambal ulek dan gurih dari santan serta garam Sambal goreng biasanya dikombinasikan dan dimakan bersama makanan lain seperti nasi hangat nasi kuning nasi uduk dan nasi kebuli Sambal yang digunakan dalam pengolahan sambal goreng adalah sambal ulek yang memiliki bahan utama seperti cabai merah cabai rawit bawang putih bawang merah serai daun jeruk kemiri ketumbar kunyit jahe lengkuas merica garam serta sedikit tambahan penyedap rasa lalu ditumbuk atau diulek menggunakan cobek Artikel bertopik makanan atau minuman Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Sambal goreng amp oldid 23953941