www.wikidata.id-id.nina.az
Papirus Chester Beatty bahasa Inggris Chester Beatty Papyri merupakan kumpulan naskah papirus kuno yang dikumpulkan oleh Alfred Chester Beatty semasa hidupnya yang meliputi sejumlah manuskrip yang berkaitan dengan Alkitab Kristen yang disebut kelompok Chester Beatty Biblical Papyri maupun yang tidak berkaitan dengan Alkitab seperti Chester Beatty Medical Papyrus yang berhubungan dengan kedokteran P Chester Beatty I P45 folio 13 14 memuat sebagian Injil Lukas Fragmen P Chester Beatty VI yang memuat sebagian Kitab Ulangan P Chester Beatty XII folio 3 verso sekarang disimpan di University of Michigan Daftar isi 1 Berkaitan dengan Alkitab 2 Berkaitan dengan Kedokteran 3 Lihat pula 4 Referensi 5 Pustaka lain 6 Pustaka tambahan 7 Pranala luarBerkaitan dengan Alkitab SuntingNaskah naskah yang berkaitan dengan Alkitab Chester Beatty Biblical Papyri semuanya ditulis dalam bahasa Yunani dan berasal dari komunitas Kristen Seluruhnya ada 11 manuskrip dalam kelompok ini 7 naskah memuat sejumlah kitab yang tergolong Perjanjian Lama 3 naskah memuat bagian dari Perjanjian Baru Gregory Aland no P45 P46 dan P47 serta satu lagi memuat bagian bagian dari Kitab Henokh dan suatu homili Kristen yang tidak teridentifikasi Kebanyakan bertarikh pada abad ke 3 Naskah naskah itu disimpan sebagian pada Chester Beatty Library di Dublin Irlandia dan sebagian lain University of Michigan serta sedikit lokasi lokasi lain Penemuannya tidak diketahui jelas karena pertama kalinya diperoleh dari penjual barang antik ilegal Ada kisah bahwa naskah naskah berbahasa Koptik ditemukan dalam guci guci pada suatu tanah pemakaman Koptik dekat reruntuhan kota kuno Aphroditopolis sekarang Atfih Teori teori lain menyatakan bahwa koleksi itu ditemukan dekat Al Fayyum bukan di Aphroditopolis dan lokasinya adalah sebuah gereja atau biara Kristen dekat tempat pemakaman bukan dari dalam makam Kebanyakan naskah itu dibeli dari seorang pedagang barang antik oleh Alfred Chester Beatty yang namanya dipakai untuk menyebut koleksi tersebut meskipun beberapa lembaran dan fragmen diambil oleh University of Michigan dan beberapa kolektor serta institusi lainnya Berkaitan dengan Kedokteran SuntingPapirus Kedokteran Chester Beatty bahasa Inggris Chester Beatty Medical Papyrus atau Chester Beatty Papyri 46 Papyrus no 10686 British Museum merupakan suatu manuskrip papirus Mesir kuno berisi hal hal yang berkaitan dengan kedokteran dan pengobatan Didedikasikan kepadakan inkantasi sihir untuk melawan sakit kepala 1 dan pengobatan penyakit anorectal ailments proktologilanorektal 1 2 yaitu sejenis penyakit anorektal bagian dubur 3 Bertarikh sekitar 1200 SM Sekarang menjadi bagian koleksi Alfred Chester Beatty di kalangan tertentu dirujuk hanya sebagai Chester Beatty Papyri 1 meskipun nama kependekan ini lebih umum digunakan untuk merujuk naskah naskah pada koleksi yang sama yang berhubungan dengan Alkitab lengkapnya disebut Chester Beatty Biblical Papyri Lihat pula SuntingDaftar Papirus Perjanjian Baru Bodmer PapyriReferensi Sunting a b c Marry 2004 Banov 1965 dari judul teks tidak diakses Papyrus VI of the Chester Beatty Papyri 46 Papyrus no 10686 British Museum also contains some recipes dealing with anorectal diseases Boutsis C Ellis Harold 1974 The ivalon sponge wrap operation for rectal prolapse An experience with 26 patients Diseases of the Colon amp Rectum Volume 17 Number 1 January 1974 1 pranala nonaktif permanen Pustaka lain SuntingBruce F F The Chester Beatty Papyrii Diarsipkan 2011 05 16 di Wayback Machine The Harvester 11 1934 163 164 Chester Beatty Papyri The Anchor Bible Dictionary vol 1 Doubleday 1992 pp 901 903 Kenyon Frederic G Chapter 9 The Age of Discoveries continued The Chester Beatty Papyri The Story of the Bible London J Murray 1936 Kenyon Frederic G The Chester Beatty Biblical Papyri Descriptions and Texts of Twelve Manuscripts on Papyrus of the Greek Bible London Emery Walker Ltd 1933 1937 Fasciculus I General Introduction Fasciculus II The Gospels and Acts Fasciculus III Supplement Pauline Epistles Marry Austin 2004 22 January revision Ancient Egyptian Medical Papyri Ancient Egypt Fan Articles Indigo ie marrya Diarsipkan dari versi asli tanggal 2004 02 24 Diakses tanggal 2013 09 07 Periksa nilai tanggal di date bantuan Pustaka tambahan SuntingBanov L Jr 1965 The Chester Beatty Medical Papyrus the earliest known treatise completely devoted to anorectal diseases PubMed 2 Viso L Uriach J 1995 The Guardians of the anus and their practice International Journal of Colorectal Disease Volume 10 Number 4 October 1995 3 pranala nonaktif permanen Pranala luar SuntingPhotograph of a page of the Chester Beatty Medical Papyrus Diarsipkan 2016 03 03 di Wayback Machine Templat Ancient Egyptian medicine Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Papirus Chester Beatty amp oldid 20894504