www.wikidata.id-id.nina.az
Komisioner adalah istilah umum dalam organisasi kelembagaan yang merujuk kepada seseorang atau beberapa orang yang terpilih atau ditunjuk untuk menjalankan satu bidang tugas dalam sebuah komisi Beragam mekanisme yang digunakan untuk mengangkat komisioner Dalam sebuah rapat kerja musyawarah atau kongres komisioner cukup ditunjuk atau bisa pula melalui musyawarah Komisioner dalam tubuh parlemen DPRD DPR dab DPD ditunjuk sesuai undang undang susunan dan kedudukan UU MD3 Sedangkan pengangkatan komisioner untuk lembaga negara melalui beberapa tahapan seleksi dan uji kelayakan Namun ada definisi lain yang lebih umum tentang komisioner yaitu orang yang bertugas melaksanakan penjualan barang dagangan milik pemerintah atau pihak lain dengan menerima imbalan dari keuntungan 1 Lihat pula SuntingKomisi Pemberantasan Korupsi Komisi Aparatur Sipil Negara Komnas HAM Kompolnas Komisi Penyiaran Indonesia KPAIReferensi Sunting Komisioner menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia Diakses 3 Juni 2020 nbsp Lihat informasi mengenai komisioner di Wiktionary nbsp Artikel bertopik bahasa ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Komisioner amp oldid 18624781