www.wikidata.id-id.nina.az
Dalam matematika integral garis adalah integral yang dihitung dengan mengevaluasi fungsi yang hendak diintegralkan sepanjang seutas kurva garis Fungsi yang hendak diintegralkan mungkin adalah sebuah medan skalar atau medan vektor Nilai dari integral garis adalah jumlah dari nilai medan pada semua titik pada kurva dibobotkan dengan suatu fungsi skalar pada kurva biasanya panjang busur atau pada medan vektor hasilkali skalar dari medan vektor dengan vektor diferensial pada kurva Pembobotan ini membedakan integral garis dengan integral yang lebih sederhana pada suatu selang Banyak rumus sederhana dalam fisika contohnya W F s memiliki analogi kontinu alami dalam bentuk integral garis W C F ds Integral garis dapat digunakan untuk menghitung kerja yang dilakukan pada benda yang bergerak dalam medan listrik atau gravitasi Lihat pula SuntingTeorema Green Teorema Stokes Teorema divergensi nbsp Artikel bertopik matematika ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Integral garis amp oldid 12201471