www.wikidata.id-id.nina.az
Untuk sungai di Prancis lihat sungai Arnon Sungai Arnon Ibrani א ר נו ן bahasa Latin Arnon adalah sebuah sungai yang bermuara di Laut Mati mengalir dari arah timur Sungai ini disebut 24 kali di Alkitab Ibrani dan Perjanjian Lama di Alkitab Kristen 1 Mujib وادي الموجب Sungai Arnon Sungai di Yordania Bendungan di sungai Mujib Negara Yordania Region Kegubernuran Kera Tafilah Sumber Pegunungan Moab elevation 950 m 3 117 ft Muara lokasi Laut Mati Yordania elevation 392 m 1 286 ft Sungai ini bermata air di pegunungan Gilead dan setelah menempuh jalur melingkar sepanjang kira kira 80 mil 130 km melalui tebing terjal akhirnya bermuara di Laut Mati berseberangan dengan En Gedi Alirannya hampir kering di musim panas Sekarang dinamakan el Mujeb atau Wadi Mujib dan termasuk wilayah Yordania 2 Daftar isi 1 Catatan Alkitab 2 Zaman sekarang 3 Referensi 4 Lihat pula 5 Pranala luarCatatan Alkitab suntingWilayah orang Amori terbentang dari sungai Arnon sampai sungai Yabok 2 Menjadi perbatasan antara daerah orang Moab dan orang Amori di sebelah utara Moab Bilangan 21 13 14 24 26 22 36 Hakim hakim 11 22 dan kemudian antara Moab dan Israel suku Ruben Ulangan 2 24 36 3 8 12 16 4 48 Yosua 12 1 2 13 9 16 Hakim hakim 11 13 26 3 Mujizat di Arnon Bilangan 21 14 Tempat tempat penyeberangan di sungai Arnon Yesaya 16 2 Zaman sekarang suntingBendungan Mujib Reserve dari Wadi Mujib merupakan cadangan air dengan ketinggian paling rendah di dunia 4 terletak di daerah bergunung di sebelah timur Laut Mati kira kira 90 km di selatan kota Amman Waduk seluas 220 km persegi ini dibangun pada tahun 1987 oleh Royal Society for the Conservation of Nature berperang penting baik regional maupun internasional terutama untuk kehidupan burung burung yang didukung oleh waduk ini 5 Wadi Mujib mengalir sepanjang gunung gunung Kerak and Madaba di bentangan utara dan selatan mencapai ketinggian 900 meter di atas permukaan laut di beberapa tempat Perbedaan ketinggian sebesar 1 300 meter 4 ditambah aliran air sepanjang tahun di lembah yang datang dari 7 anak sungai membuat Wadi Mujib menjadi habitat biodiversitas yang menakjubkan yang masih terus diselidiki dan dicatat hingga sekarang 6 Lebih dari 300 spesies tumbuhan 10 spesies hewan karnivora dan banyak spesies burung burung yang menetap permanen maupun yang bermigrasi telah didaftar sampai hari ini 5 Beberapa daerah pegunungan dan lembah sulit dicapai sehingga memberikan suaka bagi sejumlah spesies langka hewan hewan sebangsa kucing macan kambing dan penghuni gunung lainnya Referensi sunting Nave Orville James Nave s Topical Bible 1896 a b Easton Matthew George Easton s Bible Dictionary juga dikenal sebagai Illustrated Bible Dictionary 1897 Smith William Smith s Bible Dictionary a b Jordan Eco amp Nature Jordan Tourism Board 2006 a b Mujib Nature Reserve Royal Society for the Conservation of Nature Diarsipkan dari versi asli tanggal 2008 06 24 Diakses tanggal 2008 06 23 Jordan Leisure amp Wellness Jordan Tourism Board 2006 Lihat pula suntingAmori Moab Suku Ruben Bagian Alkitab yang berkaitan Bilangan 21 Bilangan 22 Ulangan 2 Ulangan 3 Ulangan 4 Yosua 12 Yosua 13 Hakim hakim 11 Yesaya 16 Pranala luar suntingJewish Encyclopedia Koordinat 31 28 02 N 35 33 48 E 31 46722 N 35 56333 E 31 46722 35 56333 nbsp Portal Kristen nbsp Portal Yahudi Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Sungai Arnon Moab amp oldid 22592191