www.wikidata.id-id.nina.az
Stasiun Pasar Minggu PSM merupakan stasiun kereta api kelas I yang terletak di Kelurahan Pejaten Timur Kecamatan Pasar Minggu Kota Jakarta Selatan Stasiun yang terletak pada ketinggian 36 meter ini hanya melayani rute KRL Commuter Line Letaknya berada di dekat pusat perbelanjaan Ramayana dan Borobudur Selain itu di dekat stasiun ini terdapat pasar tradisional yang menjual berbagai macam kebutuhan keluarga Di Stasiun Pasar Minggu sendiri terdapat kios kios yang menjual berbagai macam barang Stasiun Pasar Minggu B 14Peron Stasiun Pasar MingguLokasiJalan Raya Pasar MingguPejaten Timur Pasar Minggu Jakarta Selatan 12520IndonesiaKetinggian 36 mOperatorKAI CommuterLetak dari pangkalkm 18 112 lintas Jakarta Kota Manggarai Bogor Sukabumi 1 2 Jumlah peronSatu peron sisi dan dua peron pulau yang tinggi tidak ada peron di antara jalur 2 dan 3Jumlah jalur4 jalur 2 dan 3 sepur lurus Informasi lainKode stasiunPSM0702PASAR 3 KlasifikasiI 3 SejarahDibuka31 Januari 1873Elektrifikasi1 Mei 1930Nama sebelumnyaHalte PasarminggoeOperasi layananKRL Commuter Line Stasiun sebelumnya Stasiun berikutnyaPasar Minggu Baruke arah Jakarta Kota Lin BogorJakarta Kota Bogor Tanjung Baratke arah BogorLin BogorJakarta Kota Nambo Tanjung Baratke arah NamboFasilitas dan teknisFasilitas Diagram lintasan stasiunLegendake Ps Minggu Baruke Tanjung BaratLokasi pada petaDi depan stasiun ini terdapat JPO baru yang menghubungkan stasiun dengan pusat perbelanjaan Robinson JPO tersebut dilengkapi lift disabilitas untuk memudahkan penyandang disabilitas untuk menggunakan JPO Selain KRL yang melintas di stasiun Pasar Minggu kereta angkutan semen dan batubara juga melintas di sini Stasiun Pasar Minggu kini mempunyai lorong bawah tanah untuk memudahkan para calon penumpang untuk menyebrang ke peron sebelahnya Dekat Stasiun Pasar Minggu Lama terdapat perlintasan PJL 19 Perlintasan tersebut menghubungkan jalan dari arah Condet ke Tanjung Barat dan Jatipadang atau sebaliknya Daftar isi 1 Bangunan dan tata letak 2 Layanan kereta api 3 Antarmoda pendukung 4 Insiden 5 ReferensiBangunan dan tata letak SuntingStasiun ini memiliki empat jalur kereta api Jalur 2 digunakan untuk sepur lurus arah Bogor sedangkan jalur 3 digunakan untuk sepur lurus arah Manggarai Jalur 1 dan 4 digunakan sebagai sepur belok untuk penyusulan antarkereta api Stasiun ini sudah diperpanjang peronnya agar memuat rangkaian KRL yang terdiri dari 12 kereta Pada masa Perumka stasiun ini mempunyai 2 akses masuk satunya lagi berada di sisi utara namun setelah peron diperpanjang akses pintu utara ditutup sehingga menyebabkan akses stasiun ini hanya ada di sisi selatan saja di bangunan utama stasiun ini nbsp nbsp B 14 nbsp PLantai peron Jalur 4 Ps Minggu Baru Lin Bogor menuju Jakarta KotaPeron pulau pintu terbuka di sebelah kanan kedatangan jalur 3 atau sebelah kiri kedatangan jalur 4Jalur 3 Ps Minggu Baru Lin Bogor menuju Jakarta KotaJalur 2 Lin Bogor menuju Depok Bogor Nambo Tanjung Barat Peron pulau pintu terbuka di sebelah kanan kedatangan jalur 2 atau sebelah kiri kedatangan jalur 1Jalur 1 Lin Bogor menuju Depok Bogor Nambo Tanjung Barat G Bangunan utama stasiunLayanan kereta api SuntingNama kereta api Relasi perjalanan KeteranganB Commuter Line Bogor BogorDepokNambo sebagian jadwal Jakarta Kota Antarmoda pendukung SuntingJenis angkutan umum Trayek TujuanAngkutan kota 4 D 61 Simpang Limo Pasar MingguD 129 Mekarsari Pasar MingguKoperasi Wahana Kalpika 5 S 05 Pasar Minggu Pasar Minggu BaruS 11 Pasar Minggu Lebak Bulus M dan 8 di halte Lebak Bulus S 15 Pasar Minggu CijantungS 15A Ragunan Taman MiniMikrolet 5 M 16 Pasar Minggu Kampung Melayu 5 5C 5D 7 11 13 di halte Kampung Melayu M 17 Pasar Minggu Lenteng AgungM 17A Pasar Minggu Jagakarsa via Kebagusan M 20 Pasar Minggu CiganjurM 36 Pasar Minggu Jagakarsa via Ampera Raya KAD AMiniarta 4 M 03 Depok Pasar MingguM04 Depok Timur Pasar MingguDAMRI Pasar Minggu Bandar Udara Internasional Soekarno Hatta 6 Bus kota Transjakarta 4B MetroTrans Universitas Indonesia Manggarai 4 4D dan B C A di halte Manggarai 6T MetroTrans Pasar Minggu Velbak Pakubuwono VI via Antasari M di stasiun MRT Blok A 6U MetroTrans Pasar Minggu Blok M via Mampang Prapatan 1 4K 10H di halte Blok M 6 6A 6B 6B 4H 13D di halte Warung Jati dan M di stasiun MRT Blok M 9D MetroTrans Pasar Minggu Tanah Abang R 9H MetroTrans Universitas Indonesia Blok M 1 4K 10H di halte Blok M dan M di stasiun MRT Blok M Mikrotrans pengumpan Transjakarta JAK 46 Pasar Minggu Cipedak via Kebagusan Raya JAK 47 Pasar Minggu Ciganjur via Cilandak KKO Insiden SuntingPada 2 September 2023 seorang wanita membuang anaknya yang masih bayi di peron 2 Stasiun Pasar Minggu Didapati aksi tersebut dilakukan lantaran pelaku hendak melakukan percobaan bunuh diri yang juga dapat membahayakan bayinya Beruntung petugas dapat menenangkan pelaku sembari petugas yang lain mengevakuasi bayi tersebut Pelaku pun kemudian diminta membuat pernyataan untuk tidak mengulangi kejadian kembali dan diantar kembali ke kediamannya 7 8 Referensi Sunting Jarak Antar Stasiun pada Jaringan Jalur Kereta Api Nasional di Jawa PDF Bandung PT Kereta Api Indonesia Persero 14 April 2023 hlm 136 Diakses tanggal 12 Mei 2023 via Direktorat Jenderal Perkeretaapian Subdit Jalan Rel dan Jembatan 2004 Buku Jarak Antarstasiun dan Perhentian Bandung PT Kereta Api Persero a b Buku Informasi Direktorat Jenderal Perkeretaapian 2014 PDF Jakarta Direktorat Jenderal Perkeretaapian Kementerian Perhubungan Indonesia Diarsipkan dari versi asli PDF tanggal 1 Januari 2020 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan a b Rute Angkot di Depok e transportasi Diakses tanggal 2018 06 27 a b Daftar Trayek Angkutan Umum DKI Jakarta Pemerintah Provinsi DKI Jakarta Diakses tanggal 30 Desember 2017 Info Terbaru Rute Tarif amp Jadwal Bus Damri Dari amp Ke Bandara Soekarno Hatta Bandara Soekarno Hatta 2018 bandarasoekarnohatta com Diakses tanggal 2018 06 27 Noviansah Wildan 2023 09 04 Fakta Viral Ibu di Stasiun Pasar Minggu Jaksel Hendak Buang Bayi detiknews Jakarta Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023 09 04 Diakses tanggal 2023 09 04 Berutu Sachril Agustin 2023 09 04 Almaliki Muhammad ed Viral Seorang Ibu Mau Buang Bayi di Stasiun Pasar Minggu Polisi Ungkap Faktanya ERA ID Jakarta Diakses tanggal 2023 09 04 Stasiun sebelumnya nbsp Lintas Kereta Api Indonesia Stasiun berikutnyaPasar Minggu Baruke arah Manggarai Manggarai Padalarang Tanjung Baratke arah Padalarang Koordinat 6 16 57 S 106 50 42 E 6 2825652 S 106 8450129 E 6 2825652 106 8450129 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Stasiun Pasar Minggu amp oldid 24501578