www.wikidata.id-id.nina.az
Untuk mantan Gubernur Lemhannas lihat Sofian Effendi Prof Dr Soffian Effendi B A Hons M A M P I A Ph D lahir 28 Februari 1945 adalah seorang akademisi Indonesia Sofian merupakan Guru Besar Ilmu Administrasi Negara Universitas Gadjah Mada Ia pernah menjadi Rektor Universitas Gadjah Mada dari tahun 2002 sampai 2007 dan menjabat sebagai Kepala Badan Kepegawaian Negara BKN pada tahun 1999 hingga 2000 Prof Dr Sofian EffendiB A Hons M A M P I A Ph D Ketua Komisi Aparatur Sipil Negara ke 1Masa jabatan 27 November 2014 3 Oktober 2019PresidenJoko WidodoPendahuluTidak ada lembaga baruPenggantiAgus PramusintoRektor Universitas Gadjah Mada ke 12Masa jabatan 2002 2007PendahuluIchlasul AmalPenggantiSudjarwadiInformasi pribadiLahir28 Februari 1945 umur 78 Bangka Masa Pendudukan JepangSuami istriEndira LiasweriAnak4Alma materUniversitas Gadjah MadaUniversitas PittsburghSofian menjabat sebagai Ketua Komisi Aparatur Sipil Negara 1 pertama sejak 27 November 2014 2 sampai 3 Oktober 2019 Daftar isi 1 Pendidikan 2 Karier 3 Referensi 4 Pranala luarPendidikan SuntingBA Hon Administrasi Publik Universitas Gadjah Mada 1966 MA Administrasi Publik Universitas Gadjah Mada 1968 MPIA Pembangunan Ekonomi dan Sosial Universitas Pittsburgh AS 1975 Ph D Persoalan Publik Universitas Pittsburgh AS 1978 Karier Sunting1969 1998 Asisten Profesor Kebijakan Publik Universitas Gadjah Mada 1978 1983 Sekretaris Eksekutif Pusat Studi Kependudukan Universitas Gadjah Mada 1981 1986 Direktur Program Pascasarjana Ilmu Sosial dan Politik Universitas Gadjah Mada 1983 1994 Direktur Pusat Studi Kependudukan Universitas Gadjah Mada 1991 1994 Wakil Rektor bidang Kerjasama Internasional Universitas Gadjah Mada 1992 2002 Pendiri dan Direktur Sekolah Pascasarjana Kebijakan Publik dan Administrasi Universitas Gadjah Mada 1994 1995 Wakil Rektor bidang Perencanaan dan Pembangunan Universitas Gadjah Mada 1995 1998 Asisten Menteri Negara Riset dan Teknologi 1995 1998 Sekretaris Eksekutif Dewan Riset Nasional 1998 Asisten Wakil Presiden Republik Indonesia 1998 1999 Asisten Sekretaris Negara bidang Pengawasan dan Pengendalian Kebijakan 1999 2000 Kepala Badan Kepegawaian Negara 1998 sekarang Profesor Kebijakan Publik Universitas Gadjah Mada 2002 2007 Rektor Universitas Gadjah Mada 2012 2014 Ketua Majelis Wali Amanat Universitas Gadjah Mada 2014 2019 Ketua Komisi Aparatur Sipil NegaraReferensi Sunting Prof Sofian Effendi Ditunjuk Jadi Ketua Komisi Aparatur Sipil Negara setkab go id 2 Oktober 2014 JOKOWI LANTIK KOMISI APARATUR SIPIL NEGARA menpan go id 28 November 2014Pranala luar SuntingProf Dr Sofian Effendi CV Sofian Effendi Profile Sofian Effendi pranala nonaktif permanen Jabatan pemerintahanJabatan baru Ketua Komisi Aparatur Sipil Negara2014 2019 Diteruskan oleh Agus PramusintoJabatan akademikDidahului oleh Ichlasul Amal Rektor Universitas Gadjah Mada2002 2007 Diteruskan oleh Sudjarwadi Artikel bertopik biografi Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Sofian Effendi akademisi amp oldid 23162590