www.wikidata.id-id.nina.az
Selakau Timur adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Sambas Kalimantan Barat Indonesia Selakau Timur merupakan kecamatan pemekaran dari Kecamatan Selakau pada tahun 2007 2 Selakau TimurKecamatanNegara IndonesiaProvinsiKalimantan BaratKabupatenSambasPemerintahan CamatUray Iskandar S Pd M PdPopulasi Total11 218 jiwa 2 017 1 jiwaKode Kemendagri61 01 19Kode BPS6101011Luas162 99 km Daftar isi 1 Pembentukan 2 Batas Wilayah 3 Pemerintahan 3 1 Camat 3 2 Kepala Desa 4 Penduduk 5 Pertanian 6 Pendidikan 7 Kesehatan 8 Keagamaan 9 Perdagangan dan Industri 10 Referensi 11 Pranala luarPembentukan SuntingKecamatan Selakau Timur terbentuk secara resmi pada hari Jum at tanggal 14 Desember 2007 yang merupakan pemekaran dari Kecamatan Selakau kedua yang membawahi 4 Desa yaitu Desa Gelik Desa Seranggam Desa Selakau Tua Desa Buduk SempadangBatas Wilayah SuntingKecamatan Selakau Timur merupakan kecamatan kesepuluh di Kabupaten Sambas yang dibentuk dengan Peraturan Daerah Kabupaten Sambas Nomor 5 Tahun 2007 tanggal 13 Juli 2007 dengan luas wilayah 162 99 Km2 atau 2 55 dari luas Kabupaten Sambas dengan batas batas sebagai berikut Utara Kecamatan Tebas Semparuk dan SalatigaTimur Kecamatan Tebas Kabupaten Sambas dan Kecamatan Lembah Bawang Kabupaten BengkayangSelatan Kecamatan Singkawang Utara Kota Singkawang dan Kecamatan Lembah Bawang Kabupaten BengkayangBarat Kecamatan SelakauPemerintahan SuntingSelakau Timur terbagi atas 4 desa 13 dusun 22 rukun warga dan 54 rukun tetangga 1 Camat Sunting Berikut ini merupakan daftar camat yang pernah dan sedang menjabat 2 No Nama Camat Masa Jabatan1 Tajudin BA 2007 20092 H Supardi S Pd MM 2009 20163 H Abrar S I P 2016 20194 Drs Topitri 2019 20224 Uray Iskandar S Pd M Pd 2022 sekarangKepala Desa Sunting Berikut ini merupakan daftar Kepala Desa yang masih menjabat di 4 desa dalam wilayah administrasi Kecamatan Selakau Timur 1 No Nama Desa Nama Kepada Desa1 Gelik Bantan Kusnata2 Seranggam Rahmat3 Selakau Tua M Sinin4 Buduk Sempadang Juanda Rusli LatifPenduduk SuntingPada tahun 2017 Selakau Timur berpenduduk 11 218 jiwa dengan kepadatan 69 jiwa per km2 atau 863 jiwa per dusun Berikut merupakan rincian data penduduk Selakau Timur berdasarkan kecamatan dan jenis kelamin 1 No Nama Kecamatan Penduduk Laki laki Penduduk Perempuan Total Penduduk1 Gelik 969 988 1 9572 Seranggam 1 402 1 369 2 7713 Selakau Tua 2 679 2 675 5 3544 Buduk Sempadang 564 572 1 1365 JUMLAH 5 614 5 604 11 218Pertanian SuntingLahan pertanian sawah di Selakau Timur pada tahun 2017 sebanyak 2 835 Ha dan lahan pertanian bukan sawah sebanyak 10 438 Ha Lahan pertanian bukan sawah terdiri dari 970 Ha kebun 100 Ha ladang huma 3 042 Ha perkebunan 1 210 Ha hutan rakyat dan 5 116 hutan negara 1 Dibidang perkebunan pada tahun 2017 terdapat 1 023 Ha karet 307 Ha kelapa dalam 3 476 Ha kelapa sawit 10 Ha kakao dan 4 Ha pinang Dibidang peternakan pada tahun 2017 terdapat 86 ekor sapi 505 ekor kambing 1 692 ekor ayam ras pedaging 18 805 ayam buras dan 7 443 itik Pendidikan SuntingSelakau Timur memiliki 8 sekolah dasar 4 sekolah menengah pertama 1 sekolah menengah kejuruan Seluruh sekolah berstatus negeri 1 Kesehatan SuntingSelakau Timur memiliki 1 puskesmas 5 polindes poskesdes 1 puskesmas pembantu dan 12 posyandu Pada 2017 tercatat terdapat 242 kelahiran bayi dan 1 kematian bayi di Selakau Timur 1 Keagamaan SuntingSelakau Timur memiliki 18 masjid 5 surau dan 2 gereja 1 Pada tahun 2017 tercatat ada 107 pernikahan di Selakau Timur Perdagangan dan Industri SuntingIndustri yang ada di Selakau Timur adalah meubel kayu percetakan batako dan anyaman Pada tahun 2017 tercatat ada 100 unit usaha dengan total 153 tenaga kerja Unit usaha terbesar adalah pabrik padi Referensi Sunting a b c d e f g h BPS Kabupaten Sambas September 2018 Kecamatan Selakau Timur Dalam Angka 2018 dikunjungi pada 18 Februari 2018 a b Kecamatan Selakau Timur Dalam Angka 2011 pranala nonaktif permanen Pranala luar SuntingSitus Resmi Pemkab Sambas Situs Resmi Bagian Humas dan PDE Kabupaten Sambas Diarsipkan 2011 07 23 di Wayback Machine Situs Resmi BPS Kabupaten Sambas nbsp Artikel bertopik kecamatan di Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Selakau Timur Sambas amp oldid 24049747