www.wikidata.id-id.nina.az
Artikel ini tidak memiliki referensi atau sumber tepercaya sehingga isinya tidak bisa dipastikan Tolong bantu perbaiki artikel ini dengan menambahkan referensi yang layak Tulisan tanpa sumber dapat dipertanyakan dan dihapus sewaktu waktu Cari sumber Puti berita surat kabar buku cendekiawan JSTORPuti adalah nama kecil atau gelar yang diberikan kepada perempuan yang masih berdarah bangsawan Minangkabau baik darah raja maupun darah datuk yang ada pada mereka murni ataupun campuran Daftar isi 1 Etimologi 2 Sejarah 3 Lihat Pula 4 Pranala luarEtimologi suntingistilah puti merujuk pada istilah putri princess dalam budaya Melayu Kadang kadang digabungkan dengan kata reno dan tuan sehingga menjadi Puti Reno Putri Ratna Putri Rekna dan Tuan PutiTerkenal dalam pepatah petitih Minangkabau adat raja turun temurun adat puti sundut bersudut yang artinya apabila seorang raja mangkat maka ia digantikan oleh anak atau kemenakannya sedangkan seorang puti bila mempunyai anak perempuan maka anak perempuannya otomatis juga seorang puti Sejarah suntingperempuan perempuan keturunan kerajaan Pagaruyung kerajaan Inderapura kerajaan Siguntur masih menyandang nama puti pada nama kecilnya Lihat Pula suntingPuti Chaerani Monica Sutan Bundo KanduangPranala luar suntinghttp www varajambak com tag puti reno raudha thaib Diarsipkan 2012 07 11 di Wayback Machine http wisran vndv com 24 pdf http palantaminang wordpress com pagaruyuang bab v daulat yang dipertuan sultan alam bagagar syah raja alam pagaruyung http www blogcatalog com blog all about minangkabau peoples profile aab3a45b5d6422d73ae33c4c0a4a6b7b pranala nonaktif permanen Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Puti amp oldid 19363099