www.wikidata.id-id.nina.az
Kappa Orionis k Ori k Orionis 53 Orionis adalah bintang tercerah keenam di rasi Orion Bintang ini berada pada jarak 720 tahun cahaya dari Bumi dan memiliki massa 15 17 kali Matahari serta memiliki ukuran yang sama dengan Rigel Bintang ini memiliki suhu 46 000 Fahrenheit Bintang ini bermagnitudo 2 07 Kappa Orionis Data pengamatanEpos J2000 Ekuinoks J2000Rasi bintang OrionAsensio rekta 05h 47m 45 4sDeklinasi 09 40 11 Magnitudo tampak V 2 06Ciri ciriKelas spektrum B0 5 IavarIndeks warna U B 1 03Indeks warna B V 0 17Jenis variabel SlightlyAstrometriKecepatan radial Rv 21 km sGerak diri m RA 1 55 mdb thn Dek 1 20 mdb thnParalaks p 4 52 0 77 mdbJaraksekitar 700 tc sekitar 220 pc Magnitudo mutlak MV 4 66DetailMassa15 17 M Radius11 R Luminositas57 500 L Suhu26 000 KMetalisitas Rotasi 82 km s Usia tahunPenamaan lainSaiph 53 Orionis HR 2004 BD 09 1235 HD 38771 SAO 132542 FK5 220 HIP 27366 Etimologi suntingBintang ini memiliki nama tradisional Saiph Nama ini berasal dari kata dalam bahasa Arab saif al jabbar yang berarti pedang sang raksasa Nama lainnya untuk bintang ini adalah nama lain asal bahasa artiRijl Jauzah al Yamna 1 Rukbat al Jauzah al Yamna Genu Dextrum Gigantis 2 Arab Latin kaki lutut kanan sang raksasa參宿六 Shenxiuwǔ China bintang keenam pada rasi Tiga Bintang 3 參宿东南星 Shenxiudōngnanxing China bintang di tenggara rasi Tiga Bintang 4 偏將軍 Pianjiangjun China 4 Selain rasi Orion bintang ini juga merupakan anggota dari berbagai rasi asterisma atau kelompok berikut nama rasi asterisma kelompok asal arti anggota lainnya参宿 Shenxiu China Tiga Bintang z Ori e Ori d Ori a Ori g Ori b OriCamel of Raʽi al Jauzah 1 Arab unta raksasa penggembala a Ori g Ori d OriAl Mizan al Baṭil 1 Arab timbangan palsu i Ori 42 Ori 49 Ori 82 OriReferensi sunting a b c http penelope uchicago edu Thayer E Gazetteer Topics astronomy Texts secondary ALLSTA Orion html http articles adsabs harvard edu full 1895MNRAS 55 429K 0000433 000 html salah satu rasi bintang menurut bangsa Cina a b http www chinese tools com tools sinograms htmlPranala luar suntingSaiph Kappa Orionis Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Kappa Orionis amp oldid 22372959