www.wikidata.id-id.nina.az
Penanggalan Sunda atau kalender Sunda Sunda ᮊᮜ ᮄᮓ ᮞ ᮔ ᮓ translit Kala Ider Sunda adalah sistem penanggalan atau kalender yang digunakan oleh masyarakat tradisional Sunda di Nusantara kini Indonesia 1 Kalender Sunda sendiri hampir memiliki jumlah bulan minggu dan hari yang sama dengan kalender Masehi yang membedakannya ialah penamaan nama bulan minggu dan harinya Sistem penanggalannya terdiri dari tiga sistem yaitu berdasarkan perhitungan terhadap peredaran Bulan atau disebut Kala Candra Caka Sunda sistem perhitungan terhadap peredaran Matahari atau Kala Surya Saka Sunda dan Kala Cakra Caka Sunda 2 Daftar isi 1 Nama nama bulan 2 Nama nama hari 3 Nama nama Tahun 4 ReferensiNama nama bulan SuntingAwal bulan atau bulan pertama pada kalender Sunda ialah Kartika dan bulan ke 12 nya disebut Asuji Penyebutan nama bulan berikut jumlah hari untuk tiap bulan mirip dengan yang digunakan dengan sistem kalender Hijriah Sehingga sistem kalender Sunda yang ini cocok dengan sistem kalender Kala Sunda Candra yang memiliki jumlah hari per tahun sejimlah 354 355 hari Untuk sistem Kala Sunda Surya atau sistem kalender Sunda yang berdasar matahari mirip dengan kalender Masehi atau kalender Gregorius yang memiliki jumlah hari per tahun sejumlah 365 366 hari No Bulan Sunda Lama Hari1 Kartika 302 Margasira 293 Posya 304 Maga 295 Palguna 306 Setra 297 Wesaka 308 Yesta 299 Asada 3010 Srawana 2911 Badra 3012 Asuji 29 30 Total 354 355 Nama nama hari SuntingPenamaan hari dalam kalender Sunda ialah 3 Radite Minggu Soma Senin Anggara Selasa Buda Rabu Respati Kamis Sukra Jumat Tumpek Sabtu Dalam satu bulan jumlah hari dalam kalender Sunda ada yang berjumlah 29 hari dan 30 hari seperti halnya kalender Masehi 4 3 Nama nama Tahun SuntingNama nama tahun dalam kalender Sunda adalah 1 Nama Tahun UmurBahasa Sunda Bahasa IndonesiaKebo Kerbau 354 hari wastu Monyet Monyet 355 hari wuntu Hurang Tembey Udang Pertama 354 hari wastu Kalabang Kelabang 354 hari wastu Embe Kambing 355 hari wuntu Keuyeup Kepiting 354 hari wastu Cacing Cacing 354 hari wastu Hurang Tutug Udang Kedua 355 hari wuntu 354 hari wastu di akhir tunggul taun Referensi Sunting a b Pangerang Andi 27 Juli 2020 Mengenal Kalender Sunda lapan go id Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021 07 09 Diakses tanggal 09 Juli 2021 Periksa nilai tanggal di access date bantuan AFIFAH NURHAMIMAH SYIFA 2017 STUDI ANALISIS PEMIKIRAN ALI SASTRAMIDJAJA TENTANG SISTEM CAKA DALAM PENANGGALAN SUNDA PDF PROGRAM STUDI ILMU FALAK FAKULTAS SYARI AH DAN HUKUM UNIVERSITAS ISLAM NEGERI WALISONGO SEMARANG x a b Bogor Kita 30 Agustus 2018 Ini Nama Nama Bulan dan Hari Dalam Kalender Sunda bogor kita com Diakses tanggal 09 Juli 2021 Periksa nilai tanggal di access date bantuan Kalender Sunda Diakui Oleh Kerajaan Kelantan Malaysia Diarsipkan 2011 11 03 di Wayback Machine Kompas com 3 November 2011 diakses 3 November 2011 nbsp Artikel bertopik waktu ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Kalender Sunda amp oldid 23829052