www.wikidata.id-id.nina.az
Gondokusuman Jawa ꦒꦤ ꦢꦏ ꦱ ꦩꦤ translit Gandakusuman adalah sebuah kemantren di kota Yogyakarta Daerah Istimewa Yogyakarta Indonesia Kecamatan ini terletak di timur laut dari pusat kota Yogyakarta dan terdiri dari lima kelurahan GondokusumanKemantrenGondoKusumanPeta lokasi Kemantren GondokusumanTampilkan peta Kota YogyakartaGondoKusumanGondoKusuman DIY Tampilkan peta DIYGondoKusumanGondoKusuman Jawa Tampilkan peta JawaGondoKusumanGondoKusuman Indonesia Tampilkan peta IndonesiaKoordinat 7 47 14 S 110 23 15 E 7 787094648408076 S 110 38738626790413 E 7 787094648408076 110 38738626790413 Koordinat 7 47 14 S 110 23 15 E 7 787094648408076 S 110 38738626790413 E 7 787094648408076 110 38738626790413Negara IndonesiaProvinsiDaerah Istimewa YogyakartaKotaYogyakartaPemerintahan Mantri pamong prajaGuritno A P Luas Total3 987 km2 1 539 sq mi Populasi 1 Total42 774 jiwa Kepadatan18 442 km2 47 760 sq mi Kode Kemendagri34 71 03Kode BPS3471060Desa kelurahan5Situs webgondokusumankec wbr jogjakota wbr go wbr idKantor Kemantren Gondokusuman berlokasi di Jl Munggur No 32 Kelurahan Demangan Daftar isi 1 Geografi 1 1 Batas wilayah 2 Pemerintahan 2 1 Daftar kelurahan 3 Fasilitas 3 1 Tempat Ibadah 3 2 Kesehatan 3 3 Sekolah 3 4 Pendidikan Tinggi 4 Referensi 5 Pranala luarGeografi SuntingBatas wilayah Sunting Gondokusuman berbatasan dengan empat kepanewon kemantren di Yogyakarta dan dua kabupaten Kemantren Gondokusuman memiliki batas batas sebagai berikut Utara nbsp Kepanewon Depok Kabupaten SlemanTimur laut nbsp Kepanewon Depok Kabupaten SlemanTimur nbsp Kepanewon Depok Kabupaten Sleman nbsp Kepanewon Banguntapan Kabupaten BantulTenggara Kemantren UmbulharjoSelatan Kemantren UmbulharjoKemantren PakualamanKemantren DanurejanBarat daya Kemantren DanurejanBarat Kemantren JetisBarat laut nbsp Kepanewon Depok Kabupaten SlemanPemerintahan SuntingDaftar kelurahan Sunting Terdapat 5 kelurahan di Kemantren Gondokusuman yaitu Kelurahan Baciro Kelurahan Demangan Kelurahan Klitren Kelurahan Kotabaru dan Kelurahan Terban 2 Kelurahan Baciro memiliki kode pos 55225 Kelurahan Demangan memiliki kode pos 55221 Kelurahan Klitren memiliki kode pos 55222 Kelurahan Kotabaru memiliki kode pos 55224 dan Kelurahan Terban memiliki kode pos 55223 Fasilitas SuntingDi kecamatan ini terdapat pula Stadion Kridosono bengkel kereta api Depo Penyaluran Bahan Bakar Pertamina dan pabrik rokok cerutu Taru Martani milik Keraton Yogyakarta Tempat Ibadah Sunting Masjid Syuhada Gereja Santo Antonius Gereja HKBP Gereja Kristen Jawa SawokembarKesehatan Sunting RS Panti Rapih RS Bethesda RS Mata Dr Yap RS DKTSekolah Sunting SMA Negeri 3 Yogyakarta SMA Negeri 6 Yogyakarta SMA Negeri 9 Yogyakarta SMA Stella Duce Yogyakarta SMA Bopkri 1 Yogyakarta SMA Bopkri 2 Yogyakarta SMK Tarakanita MAN 1 YogyakartaPendidikan Tinggi Sunting Universitas Kristen Duta Wacana Institut Sains amp Teknologi AKPRIND Politeknik LPP Akademi Teknik Arsitektur YKPN Akademi Akuntansi YKPN Universitas Katolik Sanata Dharma sebagian kampus Sekolah Kedinasan Traksi masinis di Pengok milik PT Kereta Api Persero Referensi Sunting Gambaran Umum gondokusumankec jogjakota go id Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023 03 30 Diakses tanggal 2021 08 02 Sulistyowati N A dan Priyatmoko H 2019 Toponim Kota Yogyakarta PDF Jakarta Direktorat Sejarah Direktorat Jenderal Kebudayaan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan hlm 87 ISBN 978 623 7092 08 7 Diarsipkan PDF dari versi asli tanggal 2023 06 14 Diakses tanggal 2023 05 27 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan Pemeliharaan CS1 Banyak nama authors list link Pranala luar Sunting nbsp Artikel bertopik kecamatan di Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Gondokusuman Yogyakarta amp oldid 23973451