www.wikidata.id-id.nina.az
Untuk kegunaan lain lihat Wali disambiguasi Wali sebelumnya bernama Fiera adalah grup musik pop melayu Indonesia yang berdomisili di Kecamatan Ciputat Kota Tangerang Selatan Provinsi Banten Grup musik ini dibentuk pada tahun 1999 Anggota grup ini pada awalnya berjumlah 5 orang yaitu Farhan Zainal Muttaqin vokal Aan Kurnia gitar Hamzah Shopi kibor Ihsan Bustomi drum dan Nunu bass Kelima personel band ini adalah lulusan pesantren dan sebagian merupakan merupakan alumni Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta Sebelumnya sang gitaris Apoy pernah menjadi additional guitar dari grup musik Netral di album Oke Deh 2001 WaliAsalCiputat Tangerang Selatan Banten IndonesiaGenrePopRockPop melayuRock alternatifHard rockPop rockPower balladRock melayuPop religiRock religiTahun aktif1999 sekarangLabelNagaswaraSitus webwaliband wbr netAnggotaFarhan Zainal Muttaqin Aan Kurnia Hamzah Shopi Ihsan BustomiMantan anggotaRaden Endang Kurnia NunuAlbum pertama grup ini ialah Orang Bilang yang dirilis pada tahun 2008 Band ini disebut sebut sebagai bagian dari skena lokal pop kreatif yang memasukkan penggunaan irama pop melayu dalam lagu lagu mereka 1 Lagu hits dalam album ini adalah Dik dan Egokah Aku yang menggunakan Shireen Sungkar sebagai model video klip Lagu Dik yang merupakan andalan dengan memasukkan unsur pop cinta tercatat berhasil menjadi RBT ring back tone bagi 1 juta pemilik telepon seluler hingga pertengahan Mei 2008 Ini menjadi barometer kesuksesan grup yang beranggotakan 5 pria itu butuh rujukan Sukses dengan album perdana Wali segera merilis album keduanya yang sebagian besar diciptakan oleh Apoy Sebelumnya Wali telah merilis lagu jagoan dari album terbarunya Cari Jodoh Bahkan berkat RBT single Cari Jodoh ini Wali mendapat hadiah umroh dari labelnya Nagaswara butuh rujukan Dalam momen Ramadan 1430 Hijriah Agustus September 2009 Wali juga mengeluarkan lagu religi yang berjudul Mari Sholawat 2 Setelah merilis album kedua sang basis Nunu memutuskan untuk mengundurkan diri dan dikabarkan tengah mengerjakan proyek di bawah bimbingan basis Dewa 19 Yuke Sampurna 3 Daftar isi 1 Sejarah 1 1 Fiera 1 2 Karier selanjutnya 2 Anggota Band 2 1 Anggota sekarang 2 2 Mantan anggota 2 3 Anggota tambahan 3 Diskografi 3 1 Album 3 2 Album kompilasi 3 3 Album studio 3 4 Lagu studio 4 Filmografi 4 1 Serial televisi 4 2 Film 4 3 FTV 5 Referensi 6 Pranala luarSejarah SuntingFiera Sunting Wali dibentuk pada tanggal 31 Oktober 1999 dengan nama Fiera Nama band awalnya di ambil dari inisial huruf personelnya yang terdiri dari Faank vokal Tomi drum Endang bass Raden gitar rhythm dan Apoy lead gitar Pada tahun 2006 mereka sempat memiliki single yang bertajuk Maafkan aku tak setia namun di awal tahun 2007 Endang dan Raden tidak dapat lagi bergabung dengan mereka karena ada kesibukan masing masing Hengkangnya Endang dan Raden meninggalkan masalah bagi Fiera band pasalnya mereka kehilangan personel yang mengisi gitar 2 Namun permasalahan itu dapat terselesaikan dengan langkah efisiensi yakni menggantikan gitar 2 dengan keyboard synthesizer untuk mempertebal harmonisasi lagu dengan bergabungnya Ovie pemain keyboard dan Nunu sebagai pembetot bass nama Fiera berganti menjadi Wali Dengan formasi itu Wali berhasil menembus dunia rekaman dengan album perdana yang dirilis pada tahun 2008 Karier selanjutnya Sunting Album pertama mereka bertajuk Orang Bilang dirilis pada tanggal 26 Maret 2008 Dalam album tersebut Wali mengandalkan lagu Dik sebagai hits single dimana bintang sinetron Shireen Sungkar juga didaulat menjadi model video klip lagu tersebut Lagu Dik yang menjadi andalan grup yang memasukkan unsur melayu itu tercatat hingga pertengahan Mei 2008 berhasil menjadi RBT ring back tone bagi sejuta pemilik ponsel Ini menjadi barometer kesuksesan grup yang beranggotakan lima pria itu Sukses album perdana Wali akan segera merilis album keduanya Sebelumnya Wali telah merilis lagu jagoan dari album terbarunya Cari Jodoh Bahkan berkat RBT single Cari Jodoh ini Wali mendapat hadiah umroh dari labelnya Nagaswara Namun di pertengahan tahun 2009 Nunu sang pembetot bass menyatakan keluar Tidak diketahui alasan pasti Nunu keluar namun isu yang beredar mengatakan bahwa terjadi keselisihan paham antara Nunu dan Faank tetapi berita itu langsung ditepis oleh Faank Saat ini Nunu diberitakan sedang mengerjakan projek bersama Yuke Sampurna Dalam momen Ramadan 2009 Wali juga mengeluarkan lagu religius yang berjudul Mari Sholawat Selain bergelut di bidang musik Wali ternyata juga tak mau ketinggalan untuk menjajal dunia film Lewat judul Baik Baik Sayang Faank dan kawan kawan unjuk kebolehan mereka beradu akting Pada bulan September 2012 Wali meluncurkan sebuah album kompilasi terbaik yang diberi judul 3 in 1 Album ini hanya dijual di gerai KFC di seluruh Indonesia Album ini memuat dua belas single pilihan dari empat album studio sebelumnya ditambah dua lagu terbaru Cinta Itu Amanah dan Cari Berkah Anggota Band SuntingAnggota sekarang Sunting Farhan Zainal Muttaqin vokalis utama 1999 sekarang Aan Kurnia gitaris utama 1999 sekarang Hamzah Shopi keyboardist 2007 sekarang Ihsan Bustomi drummer 1999 sekarang Mantan anggota Sunting Raden gitaris ritme 1999 2007 Endang Kurnia bassist 1999 2007 Nunu bassist 2007 2009 Anggota tambahan Sunting Eki gitaris ritme 2007 sekarang Tiktik bassist 2009 sekarang Diskografi SuntingAlbum Sunting Orang Bilang 2008 Cari Jodoh 2009 Ingat Sholawat 2009 Aku Bukan Bang Toyib 2011 3 in 1 2012 Doa in Ya Penonton 2015 20 20 2020 Album kompilasi Sunting Wali Album Religi 2011 KFC Adu Bintang 2013 Special Religi Wali Cari Berkah 2013 Wali 14th Anniversary 2013 Wali SWEET Slow 2014 RAMAdanCINTA 2015 Cahaya Bintang Ramadhan 2015 Kami Mengenang Rinto Harahap 2015 The Singles Collection Wali 2016 The Best Nada Kita 2017 Salam Religi 2017 2017 Salam Religi 2018 2018 Religi Terbaik 2018 Nagaswara 2018 Album studio Sunting Tahun rilis Judul Posisi butuh rujukan Angka Penjualan butuh rujukan Sertifikat butuh rujukan 2008 Orang Bilang 1 225 000 kopi Quadruple Platinum 4x Platinum 2009 Cari Jodoh 1 17 550 kopi SilverIngat Sholawat 9 2 500 kopi Lagu studio Sunting Dik Egokah Aku Emang Dasar Aku Sakit Cari Jodoh Mari Sholawat OST Dahsyatnya Sahur RCTI 2009 dan OST Kami Bukan Malaikat MNCTV 2012 2013 Baik Baik Sayang Yank OST Suami Idola Trans7 2010 Puaskah Tomat Tobat Maksiat OST Islam KTP SCTV 2010 OST Tobat Sambel MNCTV 2012 OST Benar Benar Muslim SCTV 2013 OST i KTP ANTV 2017 dan OST Amanah Wali 4 RCTI 2020 Aku Bukan Bang Toyib OST Islam KTP SCTV 2010 Doaku Untukmu Sayang OST Istiqomah SCTV 2011 Abatasa OST Kata Ustadz Solmed SCTV 2011 OST Ngaji bareng Wali Trans7 2016 OST Jawara RCTI 2016 OST Nabil amp Nabila ANTV 2017 dan OST Mahar 30 Juz MNCTV 2019 Status Hamba OST Santri Jojo RCTI 2011 OST Anak Anak Manusia RCTI 2013 dan OST Aku Bukan Ustadz Mendadak Soleh RCTI 2019 Nenekku Pahlawanku OST Fatih di Kampung Jawara MNCTV 2018 Sayang Lahir Batin OST Cinta Ilahi RCTI 2013 Cinta Itu Amanah CaBe Cari Berkah OST Ustad Fotocopy SCTV 2012 dan OST Amanah Wali Kakus Kasus RCTI 2021 Langit Bumi Si Udin Bertanya OST 3 Sempruuul Mengejar Surga SCTV 2013 Yang Penting Halal Indonesia Juara Jamin Rasaku Ada Gajah di Balik Batu OST Gue Juga Islam SCTV 2015 OST Dunia Terbalik RCTI 2017 dan OST Dunia Masih Terbalik RCTI 2023 Antara Aku Kau amp Batu Akikku OST Kampung Akik SCTV 2015 Ngantri ke Sorga OST Ngantri ke Sorga the Series RCTI 2015 Doain Ya Penonton Salam 5 Waktu OST Pesbukers Ramadhan ANTV 2016 dan OST Amanah Wali 1 RCTI 2017 Takkan Pisah Bocah Ngapa Yak OST Amanah Wali 2 RCTI 2018 Matanyo Kuy Hijrah OST Amanah Wali 3 RCTI 2019 Wasiat Sang Kekasih Lamar Aku Kisah Pahlawan Bermasker OST Amanah Wali 4 RCTI 2020 Ondeskrayy Ngaji Ciluk Baa OST Amanah Wali 4 RCTI 2020 Serpihan Hatiku Mamas Mati Masuk Surga OST Amanah Wali 5 RCTI 2021 Until Jannah 2021 Trending Taufiq Wal Hidayah OST Amanah Wali 6 RCTI 2022 Kamu Bohong 2022 Kumaha Aing 2023 Qodarullah OST Amanah Wali 7 Menukar Takdir RCTI 2023 Filmografi SuntingSerial televisi Sunting Islam KTP 2010 Kami Bukan Malaikat 2012 Ustad Fotocopy 2012 Anak Anak Manusia 2013 Kami Bukan Malaikat Season 2 2013 Ngantri ke Sorga the Series 2015 Dunia Terbalik 2017 Amanah Wali 2017 sekarang Amanah Wali 1 2017 Amanah Wali 2 2018 Amanah Wali 3 2019 Amanah Wali 4 2020 2021 Amanah Wali 5 2021 2022 Amanah Wali 6 2022 2023 Amanah Wali 7 Menukar Takdir 2023 Film Sunting Baik Baik Sayang 2011 FTV Sunting Amanah Wali Kakus Kasus 2021 Referensi Sunting Tokan Bernadus Terkini News Top Terpopuler Nusantara Nasional NTT Seputar Ekonomi Hukum Politik 2022 09 03 WALI rilis single terbaru Kamu Bohong bernuansa kental slow Melayu ANTARA News Diakses tanggal 2022 09 04 WALI Band Debut Album diakses 20 Agustus 2008 Wali Band Tetap Eksis Tanpa Nunu diakses 27 Agustus 2011Pranala luar SuntingSitus web resmi Wali Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Wali grup musik amp oldid 24286567