www.wikidata.id-id.nina.az
Artikel ini membutuhkan rujukan tambahan agar kualitasnya dapat dipastikan Mohon bantu kami mengembangkan artikel ini dengan cara menambahkan rujukan ke sumber tepercaya Pernyataan tak bersumber bisa saja dipertentangkan dan dihapus Cari sumber Untung Wahono berita surat kabar buku cendekiawan JSTOR Artikel ini perlu dikembangkan agar dapat memenuhi kriteria sebagai entri Wikipedia Bantulah untuk mengembangkan artikel ini Jika tidak dikembangkan artikel ini akan dihapus Untung Wahono 17 November 1959 27 April 2021 1 adalah anggota DPR RI periode 2004 2009 dari Partai Keadilan Sejahtera 2 Saat ini ia menjabat sebagai Sekretaris Majelis Syuro PKS periode 2015 2020 Pendidikan suntingSD Dukuh Atas Petang Jakarta 1972 SMP Negeri 35 Jakarta 1975 SMA 4 Jakarta 1979 S 1 Agroklimatologi IPB 1983 S 2 Ilmu Politik Universitas Nasional 2002 Karier suntingDosen Universitas Ibnu Khaldun Bogor 1984 2004 Redaktur Majalah Ishlah 1994 1998 Redaktur Majalah Sabili 1989 1992 Redaktur Majalah Waqfah Tarbawiyah 1997 1998 Anggota DPR RI Komisi I 2009 2014 Rujukan sunting Media Kompas Cyber 2021 04 27 Obituari Untung Wahono Sekretaris Majelis Syuro yang Lama Berkiprah di PKS KOMPAS com Diakses tanggal 2023 08 07 Profil Untung Wahono Merdeka com diakses 9 Oktober 2015 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Untung Wahono amp oldid 24086017