www.wikidata.id-id.nina.az
Untuk tempat lain yang bernama sama lihat Tungkal Tungkal Ilir adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Tanjung Jabung Barat Jambi Indonesia Kecamatan ini merupakan pusat dari kegiatan usaha dan perkantoran di Kabupaten Tanjung Jabung Barat Kecamatan Tungkal Ilir memiliki jumlah penduduk 62 210 2011 Ibu kota dari Kecamatan Tungkal Ilir sendiri adalah Kuala Tungkal yang juga ibu kota Kabupaten Tanjung Jabung Barat Tungkal IlirKecamatanNegara IndonesiaProvinsiJambiKabupatenTanjung Jabung BaratPemerintahan CamatDrs H Muhammad YunusPopulasi 2019 Total73 532 jiwaKode pos36512Kode Kemendagri15 06 02Kode BPS1507030Luas100 31 km Desa kelurahan2 desa dan 8 kelurahan Daftar isi 1 Penduduk 2 Perbatasan 3 Desa Kelurahan 4 ReferensiPenduduk suntingJumlah penduduk Tungkal Ilir berjumlah 71 178 jiwa pada tahun 2014 Penduduk Tungkal Ilir sendiri terdiri dari berbagai suku bangsa yaitu Banjar Jawa Melayu Minangkabau Bugis Sunda Palembang Batak India Tionghoa dan Bajau Duano Suku Laut Mayoritas penduduk Tungkal Ilir berprofesi sebagai Nelayan Buruh Pedagang Pegawai Negeri dan lainnya Perbatasan suntingSebelah Barat berbatasan dengan Kecamatan Bram ItamSebelah Selatan berbatasan dengan Kecamatan Kuala BetaraSebelah Timur berbatasan dengan Selat BerhalaSebelah Utara berbatasan dengan Kecamatan Seberang Kota Desa Kelurahan suntingDesa Kelurahan yang berada di Tungkal Ilir antara lain Teluk Sialang Tungkal I Tungkal II Tungkal III Tungkal IV Kota Tungkal Harapan Kampung Nelayan Patunas Sriwijaya Sungai NibungReferensi suntinghttps tanjabbarkab bps go id indicator 12 58 1 jumlah penduduk menurut jenis kelamin html https tanjabbarkab go id site geografi nbsp Artikel bertopik kecamatan di Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Tungkal Ilir Tanjung Jabung Barat amp oldid 25100872