www.wikidata.id-id.nina.az
The Elephant Celebes singkatnya Celebes adalah sebuah lukisan tahun 1921 karya seorang seniman surealis Jerman yang bernama Max Ernst Lukisan ini merupakan salah satu karya surealis pertama Ernst Fokus utama dari lukisan ini adalah seekor gajah mekanik raksasa yang berbentuk bundar dan memiliki selang yang berbentuk seperti belalai The Elephant CelebesSenimanMax ErnstTahun1921MediumMinyak di kanvasUkuran125 4 cm 107 9 cm 49 4 in 42 5 in LokasiTate Modern London Celebes sebelumnya adalah nama yang populer di Barat untuk menyebut Pulau Sulawesi Namun Ernst memberitahu kepada Roland Penrose bahwa judul Celebes berasal dari kata kata pembuka sajak anak anak sekolah Jerman yang mengandung konotasi seksual 1 Catatan kaki Sunting The Elephant Celebes 1921 by Max Ernst Max Ernst comPranala luar SuntingTate Gallery Article at Great Works of Western Art Artikel bertopik seni ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title The Elephant Celebes amp oldid 18812606