www.wikidata.id-id.nina.az
PT Energy Management Indonesia atau biasa disingkat menjadi EMI adalah anak usaha PLN yang berbisnis di bidang konsultansi energi terbarukan 3 4 PT Energy Management IndonesiaKantor pusat EMISebelumnyaPT Konservasi Energi Abadi 1987 2006 JenisPerseroan terbatasIndustriKonsultansiDidirikan28 Januari 1987 37 tahun lalu 1987 01 28 KantorpusatJakarta IndonesiaWilayah operasiIndonesiaTokohkunciAndreas Widodo 1 Direktur Utama Timotius D Harsono 2 Komisaris Utama JasaPelatihan audit rekayasa dan konstruksi terkait energi terbarukanPendapatanRp 38 447 milyar 2019 3 Laba bersihRp 1 161 milyar 2019 3 Total asetRp 91 682 milyar 2019 3 Total ekuitasRp 33 008 milyar 2019 3 PemilikPerusahaan Listrik NegaraKaryawan44 2019 3 Situs webemipersero wbr co wbr id Daftar isi 1 Sejarah 2 Layanan 3 Referensi 4 Pranala luarSejarah suntingPerusahaan ini didirikan pada tanggal 28 Januari 1987 dengan nama PT Konservasi Energi Abadi Koneba sebagai sebuah joint venture antara Pupuk Sriwidjaja Pupuk Kujang Pupuk Iskandar Muda Pupuk Kalimantan Timur dan Petrokimia Gresik Pada tahun 1993 semua saham perusahaan ini diserahkan ke pemerintah Indonesia sehingga perusahaan ini resmi menyandang status persero 5 Perusahaan ini menyediakan jasa konsultansi konservasi energi yang meliputi pelatihan audit energi rekayasa dan konstruksi untuk meningkatkan efisiensi konsumsi energi yang berwawasan lingkungan Pada tanggal 12 Oktober 2006 perusahaan ini mengubah namanya menjadi seperti sekarang 3 4 Pada bulan Mei 2021 pemerintah resmi menyerahkan mayoritas saham perusahaan ini ke PLN sehingga perusahaan ini tidak lagi menyandang status persero 6 Layanan suntingRuang lingkup jasa dan kompetensi bisnis yang dimiliki oleh PT EMI antara lain Asesmen Energi dan Lingkungan Audit Energi Walkthrough audit Detail audit Investment grade audit Audit Lingkungan Audit lingkungan untuk PROPER Kementerian Lingkungan Hidup Sistem Manajemen Energi Sistem Manajemen Energi berbasis IT Building Automation System BAS Implementasi ISO 50001 2011 Sertifikasi ISO 50001 2011 Survei Uji Laik Pembangkit tegangan menengah Pembangkit tegangan tinggi Desain Mechanical dan Electrical Engineering Desain perencanaan gambar teknis mekanikal dan elektrikal Air Conditioner pendingin refrigerant penerangan lighting dsb Desain perencanaan perpipaan dan instrumentasi serta pengolahan dan distribusi air bersih air minum Desain 3D tiga dimensi Pengadaan Mekanikal dan Elektrikal Pengadaan dan instalasi HVAC Pengadaan dan instalasi sistem pencahayaan Pengadaan dan instalasi sistem pendingin Pengadaan dan instalasi boiler Pengadaan dan instalasi utilitas lainnya trafo panel pompa UPS capacitor bank dsb Pembangkitan Independent Power Producer IPP Tenaga panas bumi geothermal Tenaga surya photovoltaic Tenaga air skala kecil microhydro Tenaga ombak tidal Desalinasi Air Laut Pengadaan dan instalasi sistem SWRO Sea Water Reverse Osmosis Produksi FSWRO Floating Sea Water Reverse Osmosis Produksi PSWRO Portable Sea Water Reverse Osmosis Produksi garam industri Pengolahan Air Bersih Limbah Payau Pengadaan dan instalasi sistem Water Treatment Plant Ultra Filtrasi Multi Media Filtrasi Produksi Water From Atmosfer Pelatihan dan Edukasi Pelatihan konservasi energi dan audit energi dasar Sertifikasi auditor energi Pelatihan konservasi air bersih Pelatihan audit energi sistem pencahayaan Pelatihan audit energi sistem pendingin Edukasi energi ramah lingkungan Konstruksi Pembangunan infrastruktur Eksplorasi dan Eksploitasi Tambang Coal Bed Methane CBM Energy Services Company ESCO Keterangan Rencana pengembangan kompetensiReferensi sunting Dewan Direksi PT Energy Management Indonesia Diakses tanggal 16 Desember 2021 Dewan Komisaris PT Energy Management Indonesia Diakses tanggal 16 Desember 2021 a b c d e f g Laporan Tahunan 2019 PDF PT Energy Management Indonesia Diakses tanggal 16 Desember 2021 a b Sejarah Perusahaan PT Energy Management Indonesia Diakses tanggal 16 Desember 2021 Peraturan Pemerintah nomor 2 tahun 1993 PDF Sekretariat Kabinet Republik Indonesia Diakses tanggal 16 Desember 2021 Pradana Rio Sandy 12 Mei 2021 Meilanova Denis Riantiza ed EMI Jadi Anak Usaha PLN Perkuat Realisasi EBT Bisnis com Bisnis com Diakses tanggal 31 Mei 2021 Pranala luar suntingPortal BUMN PT EMI Persero pranala nonaktif permanen nbsp Artikel bertopik korporasi atau perusahaan Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Energy Management Indonesia amp oldid 23203621