www.wikidata.id-id.nina.az
Koordinat 4 51 26 S 119 53 41 E 4 8573147 S 119 8946743 E 4 8573147 119 8946743 Sabila Lontara Bugis amp Lontara Makassar ᨔᨅ ᨒ transliterasi Sabila adalah nama sebuah kelurahan yang berada di wilayah Kecamatan Mallawa Kabupaten Maros Provinsi Sulawesi Selatan Indonesia Kelurahan Sabila berstatus sebagai kelurahan definitif dan tergolong pula sebagai kelurahan swasembada Kelurahan Sabila memiliki luas wilayah 15 26 km dan jumlah penduduk sebanyak 1 232 jiwa dengan tingkat kepadatan penduduk sebanyak 80 73 jiwa km pada tahun 2017 Desa ini mudah diakses karena dilintasi oleh Jalan Nasional Poros Maros Bone SabilaKelurahanNegara IndonesiaProvinsiSulawesi SelatanKabupatenMarosKecamatanMallawaKodepos90563 1 Kode Kemendagri73 09 06 1001Kode BPS7308070005Luas15 26 km tahun 2017Jumlah penduduk1 232 jiwa tahun 2017Kepadatan80 73 jiwa km tahun 2017Jumlah RT5Jumlah RW3 Daftar isi 1 Kondisi geografis 1 1 Topografi 1 2 Orbitrasi 1 3 Batas wilayah 2 Kondisi demografis 2 1 Jumlah penduduk 3 Pemerintahan 3 1 Pembagian wilayah administrasi 3 1 1 Lingkungan 3 1 2 Rukun warga 3 1 3 Rukun tetangga 3 2 Daftar lurah 4 Indeks desa 5 Kesehatan 5 1 Fasilitas 6 Masjid 7 Pendidikan 7 1 Daftar sekolah 8 Instansi daerah organisasi perangkat daerah instansi negara 9 Organisasi kemasyarakatan 10 Referensi 11 Lihat pula 12 Pranala luarKondisi geografis SuntingTopografi Sunting Kelurahan Sabila terletak pada wilayah dataran tinggi dengan ketinggian 325 mdpl Orbitrasi Sunting Beberapa lokasi pada jarak orbitrasi atau pusat pemerintahan dari Kelurahan Sabila adalah sebagai berikut Jarak dari pusat pemerintahan kecamatan Ladange 0 km Jarak dari pusat pemerintahan kabupaten Turikale 61 km Jarak dari pusat pemerintahan provinsi Makassar 91 kmBatas wilayah Sunting Kelurahan Sabila memiliki batas batas wilayah sebagai berikut Sebelah Berbatasanutara Desa Mattampapoleselatan Desa Padaelobarat Desa Tellumpanuae dan Desa Barugaetimur Desa Tompo Bulu dan Desa Poleonro Kecamatan Libureng Kabupaten Bone Kondisi demografis SuntingJumlah penduduk Sunting Kelurahan Sabila memiliki luas 15 26 km dan penduduk berjumlah 1 244 jiwa dengan tingkat kepadatan penduduk sebesar 81 52 jiwa km pada tahun 2021 Adapun rasio jenis kelamin penduduk Kelurahan Sabila pada tahun tersebut adalah 90 51 Artinya tiap 100 penduduk perempuan ada sebanyak 90 penduduk laki laki Berikut ini adalah data jumlah penduduk Kelurahan Sabila dari tahun ke tahun Tahun Laki laki Perempuan Rasio Jenis Kelamin Jumlah Rumah Tangga Total Penduduk jiwa Pertumbuhan Penduduk jiwa Kepadatan Penduduk jiwa km Referensi2009 511 581 87 95 N A 1 092 N A 71 56 2 2010 317 322 98 45 179 639 nbsp 453 41 87 3 2011 529 618 85 60 291 1 147 nbsp 508 75 16 3 2012 532 619 85 95 292 1 151 nbsp 4 75 43 4 2013 538 629 85 53 N A 1 167 nbsp 16 76 47 5 2014 554 643 86 16 301 1 197 nbsp 30 78 44 6 2015 560 649 86 29 304 1 209 nbsp 12 79 23 7 2016 566 656 86 28 N A 1 222 nbsp 13 80 08 8 2017 572 660 86 67 330 1 232 nbsp 10 80 73 9 2018 577 666 86 64 333 1 243 nbsp 11 81 45 10 2019 582 671 86 74 337 1 253 nbsp 10 82 11 11 2020 606 656 92 38 358 1 262 nbsp 9 82 70 12 2021 591 653 90 51 415 1 244 nbsp 18 81 52 13 Pemerintahan SuntingPembagian wilayah administrasi Sunting Lingkungan Sunting Kelurahan Sabila memiliki tiga wilayah pembagian administrasi daerah tingkat V lima berupa lingkungan sebagai berikut Lingkungan Ladange Lingkungan Lappa Binare Lingkungan TopoingRukun warga Sunting Kelurahan Sabila memiliki 3 wilayah pembagian administrasi berupa rukun warga RW sebagai berikut RW 001 Lingkungan Ladange RW 002 Lingkungan Lappa Binare RW 003 Lingkungan TopoingRukun tetangga Sunting Kelurahan Sabila memiliki 5 wilayah pembagian administrasi berupa rukun tetangga RT sebagai berikut RT TBA RT TBA RT TBA RT TBA RT TBADaftar lurah Sunting Berikut ini adalah daftar Lurah Sabila dari masa ke masa No Foto Nama Awal Menjabat Akhir Menjabat Keterangan Referensi1 Lurah2 Lurah3 Lurah4 Lurah5 Lurah6 4 Januari 2007 Lurah7 nbsp H Abdul Razak S E 4 Januari 2007 13 September 2013 Lurah 14 8 13 September 2013 Lurah9 Ismail Madjid 3 Januari 2017 Lurah10 nbsp H Saifullah S Sos 3 Januari 2017 sedang menjabat Lurah 15 Indeks desa SuntingTahun Nilai IDM Desa Status IDM Desa Peringkat ReferensiDalam Kecamatan Dalam Kabupaten Dalam Provinsi Nasional1996 Non Indeks Desa Tertinggal IDT 16 nbsp Indeks Desa SabilaSumber Biro Pusat Statistik nbsp Kesehatan SuntingFasilitas Sunting Puskesmas Mallawa Jl Poros Makassar Bone Lingkungan Lappa Binare 17 Masjid SuntingMasjid Suhada 45Pendidikan SuntingDaftar sekolah Sunting TK Tunas Muda Jl Poros Bone Makassar SMA Negeri 7 Mallawa Maros Jl Topoing Mallawa Lingkungan Topoing UPTD SD Negeri 195 Inpres Sabila Lingkungan Topoing UPTD SD Negeri 33 Ladange Lingkungan Ladange UPTD SMP Negeri 8 Mallawa Jl Bulu Bulu Lingkungan Ladange 18 19 Instansi daerah organisasi perangkat daerah instansi negara SuntingPolsek Mallawa Polres Maros Jl Poros Maros SoppengOrganisasi kemasyarakatan SuntingKarang Taruna Kelurahan Sabila Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga PKK Kelurahan SabilaReferensi Sunting Kode Pos Kelurahan Sabila BPS Kabupaten Maros 2011 07 05 Kecamatan Mallawa Dalam Angka 2011 maroskab bps go id BPS Kabupaten Maros Diakses tanggal 2022 04 07 Pemeliharaan CS1 Tanggal dan tahun link a b BPS Kabupaten Maros 2013 01 30 Kecamatan Mallawa Dalam Angka 2012 maroskab bps go id BPS Kabupaten Maros Diakses tanggal 2022 04 07 Periksa nilai tanggal di year date mismatch bantuan BPS Kabupaten Maros 2013 09 26 Kecamatan Mallawa Dalam Angka 2013 maroskab bps go id BPS Kabupaten Maros Diakses tanggal 2022 04 07 Pemeliharaan CS1 Tanggal dan tahun link BPS Kabupaten Maros 2014 09 26 Kecamatan Mallawa Dalam Angka 2014 maroskab bps go id BPS Kabupaten Maros Diakses tanggal 2022 04 07 Pemeliharaan CS1 Tanggal dan tahun link BPS Kabupaten Maros 2015 10 31 Kecamatan Mallawa Dalam Angka 2015 maroskab bps go id BPS Kabupaten Maros Diakses tanggal 2022 04 09 Pemeliharaan CS1 Tanggal dan tahun link BPS Kabupaten Maros 2016 07 29 Kecamatan Mallawa Dalam Angka 2016 maroskab bps go id BPS Kabupaten Maros Diakses tanggal 2022 04 09 Pemeliharaan CS1 Tanggal dan tahun link BPS Kabupaten Maros 2017 09 26 Kecamatan Mallawa Dalam Angka 2017 maroskab bps go id BPS Kabupaten Maros Diakses tanggal 2022 04 09 Pemeliharaan CS1 Tanggal dan tahun link BPS Kabupaten Maros 2018 09 26 Kecamatan Mallawa Dalam Angka 2018 maroskab bps go id BPS Kabupaten Maros Diakses tanggal 2022 04 09 Pemeliharaan CS1 Tanggal dan tahun link BPS Kabupaten Maros 2019 09 26 Kecamatan Mallawa Dalam Angka 2019 maroskab bps go id BPS Kabupaten Maros Diakses tanggal 2022 04 09 Pemeliharaan CS1 Tanggal dan tahun link BPS Kabupaten Maros 2020 09 28 Kecamatan Mallawa Dalam Angka 2020 maroskab bps go id BPS Kabupaten Maros Diakses tanggal 2022 04 07 Pemeliharaan CS1 Tanggal dan tahun link BPS Kabupaten Maros 2021 09 24 Kecamatan Mallawa Dalam Angka 2021 maroskab bps go id BPS Kabupaten Maros Diakses tanggal 2022 04 07 Pemeliharaan CS1 Tanggal dan tahun link Visualisasi Data Kependudukan Kementerian Dalam Negeri 2021 Visual www dukcapil kemendagri go id Diakses tanggal 4 April 2022 Profil H Abdul Razak S E simpeg maroskab go id 2020 Diakses tanggal 8 Maret 2021 pranala nonaktif permanen Profil H Saifullah S Sos simpeg maroskab go id 2020 Diakses tanggal 8 Maret 2021 pranala nonaktif permanen Biro Pusat Statistik 1996 Daftar nama desa tertinggal dan tidak tertinggal menurut propinsi dan kabupaten kotamadya di pulau nama pulau Biro Pusat Statistik ISBN 9789795982777 Pemeliharaan CS1 Tanggal dan tahun link Bupati Maros 2011 02 14 Perda Kabupaten Maros Nomor 07 Tahun 2011 www jdih setjen kemendagri go id Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015 05 26 Diakses tanggal 2019 07 26 Data Referensi Kementerian Pendidikan amp Kebudayaan RI www referensi data kemdikbud go id Diarsipkan dari versi asli Daftar tanggal 2022 04 30 Diakses tanggal 30 April 2022 Data Referensi Kementerian Pendidikan amp Kebudayaan RI PAUD www referensi data kemdikbud go id Diarsipkan dari versi asli Daftar tanggal 2022 05 03 Diakses tanggal 3 Mei 2022 Lihat pula SuntingKecamatan MallawaPranala luar Sunting Indonesia Situs Web Resmi Badan Pusat Statistik Kabupaten Maros Indonesia Situs Web Resmi Pemerintah Kabupaten Maros Indonesia Visualisasi Data Kependudukan Kementerian Dalam Negeri RI nbsp Artikel bertopik kelurahan atau desa di Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Sabila Mallawa Maros amp oldid 24341156