www.wikidata.id-id.nina.az
Untuk kegunaan lain lihat Putri Duyung disambiguasi Putri Duyung adalah sinetron yang ditayangkan di Indosiar pada tahun 2001 sampai 2004 Sinetron ini merupakan sinetron Indonesia pertama yang bercerita tentang putri duyung dan dilanjutkan oleh Putri Duyung 2 pada 2004 Putri DuyungGenreDrama Fantasi KomediPembuatSoraya Intercine FilmsPemeranAyu Azhari Zainal Abidin Domba Komeng Rina Hasyim Robert Syarief Fuad AlkharLagu pembuka Fantasi Pita LoppiesLagu penutup Fantasi Pita LoppiesNegara asalIndonesiaBahasa asliIndonesiaJmlh musim2Jmlh episode87ProduksiLokasi produksiJakartaDurasi50 menitRilis asliJaringanSCTVIndosiarFormat audioStereoDolby Digital 5 1RilisSelasa 2 Januari 2001 Selasa 26 Februari 2002PemeranPemeran PeranAyu Azhari IntanaZainal Abidin Domba Domba EmbeKomeng KomengRika Callebaut InemIrul Luthan RomiRobert Syarief Om SondakhRina Hassim Tante PingkanAde Ndut DoraFuad Alkhar Wan Abud Bob Hamid Bandar KormaIparthok Gombong JoniSasha Bunyamin Ratu DewintaJimmy Gideon SantanaFairus LolitaUli AulianiIcha Alicia BonitaCeritaSinetron ini menceritakan tentang sosok Intana putri duyung yang terdampar dipinggir pantai Lalu Domba melihat sosok ikan duyung yang terdampar di daratan lalu dibawa kerumah Sementara Wan Abud terus menyerang Intana dan Domba sebagai sasaran utama dengan payung ajaib Selain Intana ada lagi dua putri duyung yang bernama Lolita dan Bonita yang sedang tersesat dikota Lalu mereka melihat mobil yang dikendarainya hampir menabrak yaitu Komeng sedang perjalanan pulang Komeng membawa mereka kesuatu tempat agar tidak diketahui majikannya yaitu Pinkan dan Sondakh Petualangan Intana dan Domba untuk lolos dari kejaran Wan Abud dan anak buahnya menjadi daya tarik sendiri di setiap episodenya Referensi nbsp Artikel bertopik sinetron Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Putri Duyung seri televisi 2001 amp oldid 23737864