www.wikidata.id-id.nina.az
Penolakan transplantasi terjadi ketika jaringan yang ditransplantasi ditolak oleh sistem imun penerimanya sehingga jaringan yang ditransplantasi pun rusak Penolakan transplantasi dapat dikurangi dengan menentukan kemiripan molekuler antara penyumbang dan penerima serta dengan menggunakan obat imunosupresif seusai transplantasi 1 Penolakan transplantasiMikrograf yang menunjukkan penolakan transplantasi paru paruInformasi umumPenolakan ini sendiri merupakan respons imun adaptif melalui perantara sel T pembunuh yang memicu apoptosis pada sel sasaran serta imunitas humoral melalui perantara sel B teraktivasi yang mengeluarkan molekul molekul antibodi walaupun terdapat juga komponen respons imun bawaan fagosit Catatan kaki Sunting Frohn C Fricke L Puchta JC Kirchner H Feb 2001 The effect of HLA C matching on acute renal transplant rejection Nephrology Dialysis Transplantation 16 2 355 60 doi 10 1093 ndt 16 2 355 PMID 11158412 nbsp Artikel bertopik biologi ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Penolakan transplantasi amp oldid 22487602