www.wikidata.id-id.nina.az
Pemilihan umum Wali Kota Gorontalo 2018 selanjutnya disebut Pilkada Gorontalo 2018 atau Pilwali Gorontalo 2018 adalah pemilihan umum kepala daerah yang diselenggarakan di Kota Gorontalo Provinsi Gorontalo Indonesia Pilkada Gorontalo 2018 diadakan dalam rangka memilih Wali Kota dan Wakil Wali Kota Gorontalo periode 2018 2023 1 Pemilihan ini diikuti oleh empat pasangan calon Pasangan Marten Taha dan Ryan Kono unggul dalam pemilihan ini Pemilihan Umum Wali Kota Gorontalo 20182013202427 Juni 2018KandidatPeta persebaran suara Lokasi Kota Gorontalo di GorontaloWali kota petahanaMarten Taha amp Budi Doku Wali kota terpilih Marten Taha amp Ryan Kono Daftar isi 1 Kandidat 1 1 Resmi 2 Hasil pemilihan 3 Referensi 4 Lihat pula 5 Pranala luarKandidat suntingResmi sunting Terdapat 3 pasangan calon yang berkontestasi dalam Pilkada Kota Gorontalo 2018 No Urut Calon Wali Kota Calon Wakil Wali Kota Partai pengusung1 Adhan Dambea Hardi Hemeto Hanura PAN Gerindra 2 2 Marten Taha Ryan Kono Golkar Demokrat PBB3 Rum Pagau Ruslianto Monoarfa PDI P PPP 3 Status peserta Marthen Taha dan Ryan Kono sempat dibatalkan oleh Panwaslu Kota Gorontalo Hal ini dipicu oleh karena persoalan legalisasi ijazah 4 Hal ini kemudian dibawa oleh pasangan tersebut ke Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Makassar tanpa membuahkan hasil Namun kemudian pasangan ini dapat kembali mengikuti pemilihan setelah Mahkamah Agung menetapkan hal sebaliknya 5 Hasil pemilihan suntingPasangan Marthen Ryan mengungguli kedua pasangan calon lainnya 6 No Urut Calon Wali Kota Calon Wakil Wali Kota Jumlah suara Persentase1 Adhan Dambea Hardi Hemeto 37 032 36 05 2 Marten Taha Ryan Kono 42 398 41 28 3 Rum Pagau Ruslianto Monoarfa 23 281 22 67 Penetapan ini sempat digugat ke Mahkamah Konstitusi oleh pasangan Adhan Hardi Namun demikian Mahkamah kemudian memutuskan bahwa permohonan tersebut tidak dapat diterima karena selisih suara berada di atas ketentuan 7 Referensi sunting Pasal 201 Ayat 7 Undang Undang Republik Indonesia Nomor 10 Tahun 2016 tentang Perubahan Kedua atas Undang Undang Republik Indonesia Nomor 1 Tahun 2015 tentang Penetapan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang Undang Nomor 1 Tahun 2014 tentang Pemilihan Gubernur Bupati da Wali Kota Menjadi Undang Undang JDIH MK RI Diakses pada 09 07 2019 Hingga Hari Ketiga 3 Bakal Paslon Walikota dan Wakil Walikota Yang mendaftar ke KPU Kota Gorontalo KPU Kota Gorontalo web archive org 23 Januari 2018 Archived from the original on 2018 01 23 Diakses tanggal 18 September 2021 Pemeliharaan CS1 Url tak layak link 2 Bakal Paslon Walikota dan Wakil Walikota Resmi mendaftar di KPU Kota Gorontalo KPU Kota Gorontalo web archive org 23 Januari 2018 Archived from the original on 2018 01 23 Diakses tanggal 18 September 2021 Pemeliharaan CS1 Url tak layak link Paat Hence Ini Pertimbangan Hukum Panwaslu Atas Pembatalan Marthen Ryan ANTARA News Diakses tanggal 18 September 2021 TV Kompas Gugatan Dikabulkan MA Marten Ryan Ikut Pilkada Tribunnews com Diakses tanggal 18 September 2021 Pilwako Gorontalo 2018 Inilah Hasil Pleno KPU Kota Gorontalo 4 Juli 2018 Diakses tanggal 18 September 2021 https www mkri id index php page download Putusan amp id 2879Lihat pula suntingDaftar pemilihan umum kepala daerah di Indonesia 2018Pranala luar suntingSitus web resmi KPU Kota Gorontalo nbsp Artikel bertopik pemilihan umum ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Pemilihan umum Wali Kota Gorontalo 2018 amp oldid 22730709