www.wikidata.id-id.nina.az
Partai Daulat Rakyat disingkat PDR adalah salah satu partai politik di Indonesia yang pernah menjadi peserta di pemilihan umum tahun 1999 Didirikan pada tanggal 1 Januari 1999 di Jakarta oleh Baharuddin dengan Ketua Umum Abdul Latief Burhan MS dan Sekretaris Jenderal Jumhur Hidayat 1 Partai Daulat RakyatDibentuk1 Januari 1999IdeologiPancasilaPolitik IndonesiaPartai politikPemilihan umumPemilihan umum 1999 SuntingPartai ini mengikuti pemilihan umum tahun 1999 dengan nomor urut 39 Partai ini mendapatkan suara sebanyak 427 854 suara atau 0 40 dari keseluruhan suara yang ada Partai ini mendapatkan dua kursi di Dewan Perwakilan Rakyat untuk periode 1999 2004 Referensi Sunting https books google co id books id SNK4DwAAQBAJ amp lpg PP1 amp dq PENGANTAR 20ILMU 20POLITIK 3A 20SUATU 20PENGANTAR amp hl id amp pg PP1 v onepage amp q amp f false Buku Pengantar Ilmu Politik Pranala luar SuntingProfil di Seasite niu edu nbsp Artikel bertopik politik ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs nbsp Artikel bertopik Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Partai Daulat Rakyat amp oldid 24574631