www.wikidata.id-id.nina.az
Motung adalah salah satu desa di Kecamatan Ajibata Kabupaten Toba Provinsi Sumatera Utara Indonesia MotungDesaKantor Kepala Desa MarsangapPeta lokasi Desa MotungNegara IndonesiaProvinsiSumatera UtaraKabupatenTobaKecamatanAjibataKode pos22386Kode Kemendagri12 12 08 2004Luas8 0 km Jumlah penduduk846 jiwa 2015 Kepadatan105 75 jiwa km Daftar isi 1 Pemerintahan 2 Sosial Kemasyarakatan 2 1 Suku 2 2 Agama 3 ReferensiPemerintahan suntingKepala Desa Motung pada tahun 2019 adalah Gomgom Manurung 1 Desa Motung terdiri dari dusun Lumban Bao Lumban Bulu Motung Simananduk SimarataSosial Kemasyarakatan suntingSuku sunting Demografi berdasarkan Marga di Desa Horsik 2 Manurung 23 Sinaga 12 Sirait 7 Ambarita 6 Sitorus 5 Sidabutar 4 Silalahi 4 Marga lain 38 Non Batak 1 Mayoritas penduduk Desa Motung adalah suku Toba Marga yang mendominasi di Desa Motung adalah marga Manurung dan Sinaga Agama sunting Mayoritas penduduk Desa Motung memeluk agama Kristen Di Desa Motung juga terdapat sarana ibadah yaitu empat bangunan Gereja Referensi sunting Kecamatan Ajibata Dalam Angka 2020 pdf www tobasamosirkab bps go id Diakses tanggal 23 Juni 2022 Data diolah dari Data Pemilih TetapPilpres 2014 nbsp Artikel bertopik kelurahan atau desa di Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Motung Ajibata Toba amp oldid 24321980