www.wikidata.id-id.nina.az
Bagian dari seri tentangGnostisismeGnostisisme PersiaMandaeismeManikheismeGnostisisme Suriah MesirSetianTomasinValentinianBasilideanPara Bapak Gnostisisme KristenSimon MagusCerinthusMarsionValentiniusGnostisisme AwalOfitKeniKarpokratian BorboritGnostisisme PertengahanBogomilKatharTeks teks GnostikPerpustakaan Nag HammadiKisah perbuatan TomasAllogenes1 Wahyu Yakobus2 Wahyu YakobusApokrifon YohanesKitab kitab JeuPercakapan JuruselamatWahyu Koptik PaulusInjil Koptik orang MesirInjil TomasInjil YudasInjil FilipusInjil PetrusInjil MariaInjil KebenaranWahyu Gnostik PetrusMarsanesDiagram OfitHikmat ImanHikmat Yesus KristusPemikiran NoreaTrimorfik ProtennoiaZostrianosArtikel terkaitKekristenan EsoterikTeosofiGnosisManiisme adalah salah satu aliran keagamaan yang bercirikan Gnostik Maniisme dikenal juga dengan sebutan Manikheisme Pendiri dari aliran ini adalah Mani Mani Pencetus ajaran ManiismePendeta Mani menulis di mejanya dengan inskripsi dalam bahasa Uyghur 1 Manuskrip dari Khocho Gaochang Cekungan Tarim Tiongkok Daftar isi 1 Asal Usul 2 Persebaran dan Pokok pokok Ajaran 2 1 Persebaran Maniisme 3 Referensi 4 Lihat pula 5 Pranala luar 5 1 Artikel luar 5 2 Sumber Maniisme dalam terjemahan Inggris 5 3 Sumber Maniisme Kedua dalam terjemahan Inggris 5 4 Sumber Maniisme dalam bahasa aslinya 5 5 Sumber Maniisme Kedua dalam bahasa aslinyaAsal Usul SuntingManiisme atau Manikheisme dalam Persia Modern آیین مانی Ayin e Mani Hanzi 摩尼教 Pinyin MoniJiao adalah sebuah aliran kepercayaan dualistik yang didasarkan pada ajaran ajaran Mani 1 Tokoh utama aliran ini adalah Manichaeus ia dilahirkan di desa Mardinu di gurun Nahr Kuta Babilonia Selatan pada 14 April 216 2 Gnostik terbesar Iran bermula di Persia Sassaniyah Meskipun banyak manuskrip asli dari nabi pendiri Mani Syriac ܡܐܢܝ c AD 210 276 telah hilang sejumlah terjemahan dan teks fragmen selamat Maniisme muncul antara abad ke 3 dan ke 7 dan pada masa kejayaannya merupakan salah satu agama yang tersebar paling luas di dunia Gereja dan skriptur Mani ada sejauh timur jauh di Tiongkok dan barat jauh di Kekaisaran Romawi Maniisme hilang begitu saja sebelum abad ke 16 di selatan Tiongkok Persebaran dan Pokok pokok Ajaran SuntingPersebaran Maniisme Sunting Enam buku suci asli Maniisme dalam bahasa Aramaik Syria diterjemahkan ke bahasa lain untuk membantu penyebaran agama ini Sementara menyebar ke timur tulisan Mani diterbitkan dalam bahasa Persia Tengah Parthia Sogdia dan Uyghur dan Tionghoa Sementar menyebar ke barat mereka diterjemahkan ke dalam bahasa Yunani Koptik dan Latin Penyebaran dan kesuksesan Maniisme dilihat sebagai ancaman bagi agama lain dan terus ditindas di wilayah Kristen Zoroastrian Buddha dan Islam Referensi Sunting Eddy Kristiyanto 2002 Gagasan yang Menjadi Peristiwa Yogyakarta Kanisius hal 32 34 Eddy Kristiyanto 2007 Selilit Sang Nabi Bisik bisik trntang Aliran Sesat Yogyakarta Kanisius hal 40 44 Lihat pula SuntingGnostisisme Agama India Eropa Agama India Iran Mandaeanisme Paranoia Mani Mazdakisme Muhammad al Warraq Sons Aumen Israel Yazdanisme Zoroastrianisme ZurvanismePranala luar Sunting nbsp Wikimedia Commons memiliki media mengenai Manichaeism nbsp Portal Agama Artikel luar Sunting Catholic Encyclopedia Manichaeism public domain published 1917 International Association of Manichaean Studies Manichaean and Christian Remains in Zayton Quanzhou South China Diarsipkan 2008 07 19 di Wayback Machine Religions of Iran Manichaeism by I J S TaraporewalaSumber Maniisme dalam terjemahan Inggris Sunting A summary of the Manichaean creation myth Manichaean Writings Manicheism Complete bibliography and selection of Manichaean source texts in PDF format A thorough bibliography and outline of Manichaean Studies A number of key Manichaean texts in English translation The Book of the Giants by W B Henning 1943Sumber Maniisme Kedua dalam terjemahan Inggris Sunting St Augustine Against the Fundamental Epistle of Manichaeus Acta Archelai Diarsipkan 2008 12 23 di Wayback Machine Sumber Maniisme dalam bahasa aslinya Sunting Photos of the Entire Koeln Mani Kodex Greek Photos of the Original Middle Persian Manichaean Writings Fragments Discovered at Turfan Diarsipkan 2007 04 03 di Wayback Machine The index of this German site can be searched for additional manichaean material including photos of the original Chinese manichaean writings The Original Chinese Manichaean Scriptures Online 摩尼教殘經一 Diarsipkan 2007 04 02 di Wayback Machine incomplete sutra one of Manichaeism amp 摩尼光佛教法儀略 Diarsipkan 2007 04 26 di Wayback Machine The Mani Bright Buddha teaching plan amp 下部贊 Diarsipkan 2007 04 26 di Wayback Machine The Lower part chant Chinese Sumber Maniisme Kedua dalam bahasa aslinya Sunting Augustine s Contra Epistolam Manichaei Latin nbsp Artikel bertopik agama atau kepercayaan ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Maniisme amp oldid 23730142