www.wikidata.id-id.nina.az
Mammaliaformes mirip mamalia adalah sebuah klad yang mencakup kelompok mahkota mamalia dan kerabat punah terdekat mereka 1 Mammaliaformes Periode Trias Akhir Paling awal di Norium Masa kini 227 0 jtyl PreYe Ye O S D C P T J K Pg NMammaliaformesAtas Megazostrodon rudnerae Morganucodon watsoni Morganucodonta Tengah Castorocauda lutrasimilis Docodonta Shenshou lui Haramiyida Bawah Tachyglossus aculeatus Monotremata Ursus arctos Theria TaksonomiKerajaanAnimaliaFilumChordataTanpa nilaiMammaliaformesRowe 1988Subgroups Bocaconodon Delsatia Gondtherium Hadrocodium Tikitherium Woutersia Morganucodonta Kuehneotheriidae Docodonta Haramiyida Mammalia Crown group Shuotheriidae Australosphenida Monotremata TheriimorphalbsAdapun anggota mammaliaformes yang masih hidup ialah Monotremata ekidna platipus Marsupialia mamalia berkantong seperti kangguru dan lainnya dan Placentalia semua mamalia yang melahirkan 2 3 Anggota mammaliaformes memiliki gigi geraham yang terspesialisasi dengan tonjolan dan bagian datar yang digunakan untuk menggliling makanan Hal tersebut merupakan satu satunya sistem yang diturunkan pada mamalia namun nampaknya pernah berevolusi secara konvergen pada hewan pra mamalia beberapa kali sebelumnya 4 Alih alih memiliki banyak gigi yang seringkali digantikan mamalia memiliki satu set gigi bayi yang nantinya akan digantikan dengan set gigi dewasa Hal ini dapat digunakan untuk membantu menggiling makanan untuk mencernanya lebih baik sehingga mendapat lebih banyak nutrisi darinyaLaktasi dan rambut beserta dengan fitur tubuh lainnya juga mengkarakterikkan Mammaliaformes meski sifat sifat ini sulit dipelajari pada catatan fosil Fosil dari Castorocauda lutrasimilis merupakan sebuah pengecualian dari ini Referensi sunting Rowe T S 1988 Definition diagnosis and origin of Mammalia Journal of Vertebrate Paleontology 8 3 241 264 doi 10 1080 02724634 1988 10011708 Kielan Jaworowska Zofia Cifelli Richard L and Luo Zhe Xi 2004 Mammals from the age of dinosaurs Columbia N Y ISBN 0 231 11918 6 Kemp T S 2005 The origin amp evolution of mammals Oxford University Press Hunter J P amp Jernvall J 1995 The hypocone as a key innovation in mammalian evolution Proc Natl Acad Sci U S A 92 23 10718 22 doi 10 1073 pnas 92 23 10718 PMC 40683 PMID 7479871 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Mammaliaformes amp oldid 24900506