www.wikidata.id-id.nina.az
PT Krom Bank Indonesia Tbk atau disingkat Krom sebelumnya bernama PT Bank Bisnis Internasional Tbk atau Bank Bisnis IDX BBSI adalah sebuah bank yang berdiri sejak 1957 2 PT Krom Bank Indonesia TbkJenisPublikKode emitenIDX BBSIIndustriKeuangan dan perbankanDidirikan16 Maret 1957KantorpusatJl Ir H Juanda No 137Bandung Jawa BaratProdukTabungan deposito dllKaryawan106 2021 1 IndukKredivo 75 Situs webkrom id Daftar isi 1 Perkembangan 2 Kantor 3 Manajemen 4 Referensi 5 Pranala luarPerkembangan suntingTermasuk bank kecil 3 dengan modal Rp 2 06 triliun di akhir 2021 4 Bank Bisnis sesungguhnya memiliki usia yang cukup tua telah berdiri sejak 16 Maret 1957 dengan nama NV kemudian PT 5 Bank Ekonomi Nasional yang berbasis di Bandung Bank Ekonomi Nasional mendapat izin sebagai Bank Umum sesuai dengan Surat Keputusan Menteri Keuangan Republik Indonesia No 56202 U M II tertanggal 11 April 1957 6 Pada saat didirikan pemilik sahamnya terdiri dari beberapa orang yaitu Ahman Warsoma Atim Djamhari Njonja Soemarni Thjie Soei Seng dan Oh Siauw Law 7 Pada tahun 1965 Bank Ekonomi Nasional memiliki 2 kantor yaitu kantor pusat di Jl Asia Afrika 123 Bandung dan satu kantor cabang di Krekot Jakarta 8 Namun di tahun 1970 an tercatat bank ini sempat menderita krisis dan hampir bangkrut 9 Belakangan di tanggal 2 Juni 1976 nama Bank Ekonomi Nasional diganti menjadi Bank Pengembangan Nasional 6 Tercatat di tahun 1988 Bank Pengembangan Nasional dikelola oleh Sukun Natawidjaja dkk Sundjono Suriadi yang nantinya akan mengendalikan bank ini juga duduk di kursi komisaris Saat itu kantor pusatnya sudah pindah ke Jl Asia Afrika 121 Bandung dan pada tahun tersebut mencatatkan aset Rp 11 miliar 10 Pada tanggal 10 Januari 1995 nama bank berganti menjadi Business International Bank dan pada tanggal 3 Mei 1996 menjadi Bank Bisnis Internasional 6 Pada titik inilah Sundjono Suriadi hadir sebagai pemegang saham dominan dimana pada tahun 2002 lewat perusahannya PT Sun Land Investama dan PT Sun Antarnusa Investment memegang 100 saham 11 Sundjono merupakan seorang pengusaha tekstil yang memiliki sejumlah pabrik seperti PT Sunson Textile Manufacturer Tbk dan PT Maju Mustika Garment Belakangan anak anak Sundjono juga duduk dalam kepemimpinan bank ini 6 7 Pada tahun 2017 Bank Bisnis dikuasai sahamnya oleh PT Sun Antarnusa Investment 10 43 PT Sun Land Investama 35 60 dan Sundjono Suriadi 53 96 7 Meskipun demikian Bank Bisnis masih tergolong bank kecil dengan pada tahun 2014 memiliki aset Rp 540 miliar modal Rp 83 6 miliar 7 kantor cabang dan status bank nondevisa 12 Di tahun 2020 asetnya menjadi Rp 985 miliar dan modal inti Rp 491 miliar Belakangan demi menambah modal sesuai dengan kewajiban keluarga Sundjono Suriadi melepas 15 sahamnya dalam proses go public 7 yang dilakukan pada 7 September 2020 di Bursa Efek Indonesia dengan harga awal Rp 480 13 Namun kemungkinan karena masih belum cukup menambah modal Bank Bisnis mengundang sebuah fintech Kredivo PT FinAccel Teknologi Indonesia untuk membeli saham bank ini Pada 21 Mei 2021 Kredivo membeli 24 saham Bank Bisnis 14 yang kemudian menjadi 40 pada 15 Oktober 2021 Kredivo saat itu memang berkeinginan memiliki bank digital bernama Lime Bank 15 Kemudian di tanggal 4 April 2022 saham Kredivo naik menjadi 75 yang menjadikannya pemegang saham mayoritas yang berarti juga mengakhiri kendali keluarga Suriadi di bank ini walaupun masih memegang saham minoritas 4 Masuknya Kredivo ke bank kecil ini tercatat sempat menaikkan harganya menjadi Rp 7 900 lembar di Oktober 2021 7 Kredivo sendiri berkomitmen untuk menaikkan modal inti Bank Bisnis menjadi sesuai kewajiban yaitu Rp 3 triliun 4 Pasca pergantian pengendalian dan rencana bank ini menjadi bank digital mulai 15 September 2022 nama Bank Bisnis resmi berganti menjadi Krom Bank 2 Krom Bank akan menjadi bank berbasis layanan digital dengan klaim layanan yang mudah dan fleksibel 16 Adapun produk perbankan digitalnya diluncurkan pada Oktober 2023 yang menawarkan sejumlah fitur seperti tabungan dan deposito yang bisa dibuat hingga 20 buah per rekening 17 Kantor suntingBank ini berpusat di Bandung dengan alamat di Jalan Ir H Juanda No 137 Bandung memiliki satu kantor cabang di Bandung dan satu kantor cabang di Jakarta KCU Mangga Dua Manajemen suntingPresiden Komisaris Masa Paskalis Lingga Komisaris Independen Zainal Abidin Komisaris Independen Markus Sugiono Presiden Direktur Anton Hermawan Direktur Wisaksana Djawi Direktur Alvin James Kurniawan 18 Direktur Laniwati TjandraReferensi sunting LapTahunan BBSI 2021 a b Bank Bisnis Resmi Ganti Nama Jadi Krom Bank Indonesia Setelah Dikendalikan Kredivo Bank bank Kecil Kebut Jual Saham Baru untuk Kerek Modal di Ujung Tahun a b c Setelah Dikuasai Kredivo Bank Bisnis BBSI Harus Tambah Modal Lagi Ekonomi keuangan dan bank Volume 1 2 a b c d Prospektus BBSI 2020 a b c d e Ada Konglomerat Cuan Rp 500 M dari Jual Bank Ini Sosoknya Sangkakala Volume 1 Masalah 1 3 Modern Orient monthly magazine of information and studies for the dissemination and knowledge of the East above all Muslim Volume 51 Directory of Banks in ASEAN Perbankan Indonesia pasca krisis analisis prospek dan profil LapTahunan BBSI 2014 Baru IPO Saham Bank Ini Sudah Meroket Siapa Pengendalinya Saingi Akulaku Kredivo Beli 24 Saham Bank Bisnis Internasional Jadi Pengendali Bank Bisnis Kredivo Suntik Rp 439 69 Miliar Situs resmi krom bank BPR Lewat Krom Bank Tawarkan Bunga Deposito hingga 8 75 Bank Bisnis Ganti Nama Jadi Krom Bank Saham Lompat 6 3 Pranala luar sunting Indonesia Situs resmi Krom Bank Indonesia Situs resmi lama Bank Bisnis Internasional Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Krom Bank Indonesia amp oldid 25781084