www.wikidata.id-id.nina.az
Artikel ini tidak memiliki referensi atau sumber tepercaya sehingga isinya tidak bisa dipastikan Tolong bantu perbaiki artikel ini dengan menambahkan referensi yang layak Tulisan tanpa sumber dapat dipertanyakan dan dihapus sewaktu waktu Cari sumber Jackson Arief berita surat kabar buku cendekiawan JSTOR Jackson Arief 9 September 1949 3 Mei 1994 adalah seorang produser rekaman dan film yang mencetak sejumlah penyanyi terkenal Nama nama seperti Ebiet G Ade Franky amp Jane Vina Panduwinata Utha Likumahuwa dan Farid Bani Adam lahir lewat tangannya Jackson AriefLahir9 September 1949Jakarta IndonesiaMeninggal3 Mei 1994Jakarta IndonesiaPekerjaanproduser rekamanSuami istriMenny RuslanAnak4Karier musikGenrePopRockTahun aktif1977LabelJackson RecordsArtis terkaitEbiet G AdeFarid HardjaIkang FawziUtha LikumahuwaRhoma IramaMantan anggotaJackson FilmKehidupan Pribadi suntingAnak Tambora Jakarta Barat ini bekerja di sebuah toko elektronik begitu meninggalkan bangku kelas I SMA Untuk melayani para pembeli tape recorder dan kaset ia harus mengenal berbagai aliran musik Lama lama saya jadi tertarik tuturnya Pengalamannya bertambah ketika ia berdagang sendiri alat elektronik dan lampu disko Pada 1976 namanya mulai tercatat sebagai produser film lewat perusahaan yang dipimpinnya Jackson Film Production Menggandeng Sutradara Sjamsuddin Sjafi i ia memproduksi film film Rhoma Irama Tapi sekarang saya tidak mau lagi memproduksi film cerita kata Jackson yang aslinya bernama Thung Tha Tung Selera masyarakat sukar ditebak Ia lebih suka memproduksi film dokumenter karena prosesnya lebih gampang dan risiko lebih kecil Lebih sreg berkecimpung di dunia rekaman Jackson lebih berani mengambil risiko mengorbitkan penyanyi yang belum dikenal dengan warna suara ataupun genre lagu yang tidak mengikuti tren saat itu Misalnya Vina Panduwinata Ketika kaset pertamanya diedarkan Vina terganjal popularitas Iis Sugianto Yakin akan warna suara Vina yang lain Jackson kembali meluncurkan album kedua Vina yang ternyata mendapat sambutan yang baik dan Vina menjadi penyanyi terkenal bahkan saat ini dianggap sebagai salah satu legenda musik Indonesia Dalam memilih penyanyi Arief mengaku menggunakan naluri dan kriteria Keduanya berdasarkan kesenangannya akan sesuatu yang lain dari yang lain baik dalam vokal lirik maupun komposisi lagunya Dengan mengorbitkan Ebiet G Ade yang ternyata disambut baik oleh masyarakat pencinta musik Indonesia Jackson berhasil memulai tren baru di dunia musik Indonesia Ia menilai musik Indonesia mengekor ke Barat Ketika dunia dilanda musik Bee Gees Muncul Rinto Harahap dengan musik ayunya kata Jackson yang senang menyebut musik manis dengan musik ayu Anak keempat dari enam bersaudara ini gemar main golf tenis dan mendaki gunung Di dinding kantornya di Glodok Plaza Jakarta Barat tergantung foto foto saat ia ikut rally mobil Jackson adalah ayah dari empat anak Pranala luar sunting 1 Diarsipkan 2017 08 12 di Wayback Machine Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Jackson Arief amp oldid 24060669