www.wikidata.id-id.nina.az
Irma Suryani Chaniago S E lahir 6 Oktober 1955 adalah politikus Partai Nasional Demokrat yang menjabat sebagai anggota DPR RI sejak 7 Desember 2021 menggantikan Percha Leanpuri yang telah meninggal dunia pada 19 Agustus 2021 1 Ia mewakili daerah pemilihan Sumatera Selatan II yang meliputi Kabupaten Ogan Komering Ulu Kabupaten Ogan Komering Ilir Kabupaten Muara Enim Kabupaten Lahat Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur Kabupaten Ogan Komering Ulu Selatan Kabupaten Ogan Ilir Kabupaten Empat Lawang Kota Pagar Alam Kota Prabumulih dan Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir Saat ini ia bertugas di Komisi IX 2 3 4 Irma Suryani ChaniagoAnggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik IndonesiaPetahanaMulai menjabat 7 Desember 2021PresidenJoko WidodoPendahuluPercha LeanpuriDaerah pemilihanSumatera Selatan IIMasa jabatan 1 Oktober 2014 30 September 2019PresidenSusilo Bambang Yudhoyono Joko WidodoDaerah pemilihanSumatera Selatan IIInformasi pribadiLahir6 Oktober 1955 umur 68 Metro LampungPartai politik NasDemAnak2Alma materSekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia JakartaPekerjaanPolitikusKarier SuntingIa terpilih menjadi anggota DPR RI untuk periode 2014 2019 dalam Pileg 2014 melalui Daerah Pemilihan Dapil Sumatera Selatan II yang mencakup kabupaten Ogan Komering Ulu Ogan Komering Ilir Ogan Komering Ulu Timur Ogan Komering Ulu Selatan Ogan Ilir Empat Lawang serta kota Muara Enim Lahat Pagar Alam dan Prabumulih Oleh fraksinya Irma ditempatkan di Komisi IX yang mengurusi bidang Tenaga kerja amp Transmigrasi Kependudukan dan Kesehatan 2 Dalam Partai Nasdem Irma dipercaya memegang beberapa jabatan Disamping menjabat Ketua Bidang Kesehatan Perempuan amp Anak DPP Partai NasDem ia juga memimpin dua organisasi sayap partai dengan jabatan sebagai Ketua Umum DPP Garda Wanita Malahayati atau Garnita Malahayati yang diresmikan pada tanggal 19 Juli 2011 dan Ketua Umum DPP Gerakan Massa Buruh Gemuruh NasDem yang dideklarasikan pada tanggal 2 September 2012 5 6 Sebelum aktif berpolitik di Partai NasDem Irma yang menamatkan pendidikan tinggi di Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia Jakarta ini dikenal sebagai tokoh aktivis perjuangan kaum buruh Ia pernah dipercaya sebagai Sekretaris Jenderal Sekjen Serikat Buruh Maritim amp Nelayan Indonesia SBMNI dan Ketua MPO Serikat Buruh Perkebunan Indonesia SBPI 2 Rujukan Sunting Aditya Nicholas Ryan 07 12 2021 Diamanty Meiliana ed Rapat Paripurna DPR 2 Anggota PAW Dilantik kompas com Diakses tanggal 03 01 2022 Periksa nilai tanggal di access date date bantuan a b c Irma Chaniago Diarsipkan 2015 07 09 di Wayback Machine Situs Resmi Fraksi Partai Nasdem DPR RI Diakses 06 Juli 2015 Irma Chaniago Dana Aspirasi Proyek Berbahaya Diarsipkan 2015 07 06 di Wayback Machine Metrotvnews com 26 Juni 2015 Diakses 06 Juli 2015 Legislator minta Menkes evaluasi RS pemerintah Antaranews com 15 Mei 2015 Diakses 06 Juli 2015 Profil Partai Nasional Demokrat Nasdem Diarsipkan 2013 03 23 di Wayback Machine GATRAnews 05 Maret 2013 Diakses 06 Mei 2013 Sayap Baru Partai Nasdem Terbentuk Kompas com 01 September 2012 Diakses 06 Mei 2013 nbsp Artikel bertopik biografi anggota DPR Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Irma Suryani Chaniago amp oldid 24366235