www.wikidata.id-id.nina.az
Helikase yang umum ditemukan adalah Helikase DNA dan Helikase RNA Helikase DNA memiliki nomor EC 3 6 4 12 dan berperan dalam proses replikasi DNA 1 2 Berbeda dengan helikase DNA helikase RNA memiliki nomor EC 3 6 4 13 dan berperan dalam proses translasi 2 3 Arti dari nomor EC 3 adalah enzim ini termasuk kelas enzim hidrolisis 2 Mekanisme kerja helikase DNA adalah membentuk komplek nucleoprotein disebut replisome dengan primase dan memotong ikatan pada double helix DNA menjadi 2 rantai tunggal DNA 1 4 Kestabilan replisome akan mempengaruhi proses replikasi pada lagging strand khususnya panjang fragmen Okazaki yang terbentuk Semakin stabil replisome maka fragmen Okazaki akan semakin panjang dan memudahkan tugas RNA polymerase 5 6 Peran helikase juga terlihat dalam perbaikan DNA dan rekombinasi DNA di semua organisme 5 Daftar isi 1 Sejarah 2 Mekanisme 3 Helikase RNA 4 ReferensiSejarah SuntingHelikase DNA pertama kali diisolasi dari bakteri Escherichia coli pada tahun 1976 6 Sejak saat itu helikase berhasil diisolasi dari berbagai organisme eukariot dan prokariot lainnya 6 Mekanisme Sunting nbsp Peran Helikase DNA dalam membuka rantai DNA Helikase DNA membutuhkan energi dari hidrolisis ATP untuk membuka rantai ganda DNA 5 Helikase akan berjalan menyusuri rantai DNA 5 Mekanisme kerja dari helikase adalah mengganggu ikatan hidrogen antar kedua strand 6 Helikase RNA SuntingKarakteristik helikase RNA adalah highly conserved enzim Meski begitu helikase RNA berperan penting dalam banyak proses metabolisme seperti translasi perbaikan RNA dan rekombinasi 3 7 Meski Helikase DNA dan Helikase RNA memiliki fungsi yang berbeda terdapat suatu helikase yang mampu bekerja untuk membuka untai DNA dan RNA yaitu Helikase Hepatitis C Virus NS3 HCV N53 3 Kinerja dari HCV N53 dipengaruhi oleh 2 sisi katalitik yaitu W501 dan V432 3 W501 merupakan residu cincin aromatik dan berperan dalam proses pembukaan rantai RNA 3 Ketika sisi katalitik W501 digantikan dengan residu non aromatik proses unwinding RNA mengalami gangguan sedangkan proses unwinding DNA realtif tidak terpengaruh oleh keberadaan residu tersebut 3 Referensi Sunting a b Inggris Bettelheim F Brown W Campbell M Farrell S 2010 Introduction to General Organic and Biochemistry Belmont Cengage Learning a b c Inggris Schomburg D Schomburg I Chang A 2013 Class 3 4 6 Hydrolases Lyases Isomerases Ligases EC 3 4 6 Berlin Springer a b c d e f Inggris Kim JW Seo MY Shelat A Kim CS Kwon TW Lu HH Moustakas DT Sun J Han JH 2003 Structurally Conserved Amino Acid W501 Is Required for RNA Helicase Activity but Is Not Essential for DNA Helicase Activity of Hepatitis C Virus NS3 Protein J Virol 77 1 571 582 Inggris Corn JE Berger JM 2006 Regulation of bacterial priming and daughter strand synthesis through helicase primase interaction J Nucl Acids Res 34 4082 88 a b c d Inggris Knoll A Puchta H 2011 The role of DNA helicases and their interaction partners in genome stability and meiotic recombination in plants J Exp Bot 62 5 1565 1579 2011 a b c d Inggris Tuteja N Tuteja R 2004 Unraveling DNA helicases motif structure mechanism and function Eur J Biochem 271 10 1849 1863 Inggris Jankowsky E 2011 RNA helicases at work binding and rearranging Biochem Sci 36 1 19 29 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Helikase amp oldid 18628852