www.wikidata.id-id.nina.az
Dolok Silau adalah salah satu kecamatan yang berada di wilayah Kabupaten Simalungun Provinsi Sumatera Utara Indonesia Ibu kota kecamatan ini terletak di Nagori Saran Padang Dolok SilauKecamatanPeta lokasi Kecamatan Dolok SilauNegara IndonesiaProvinsiSumatera UtaraKabupatenSimalungunPemerintahan Camat Populasi Total jiwaKode Kemendagri12 08 26Kode BPS1209110Luas km Desa kelurahan14Etnis mayoritas yang mendiami kecamatan ini adalah Batak Simalungun tetapi di beberapa nagori seperti Cingkes Bawang dan Paribuan lebih didominasi etnis Batak Karo Mata pencaharian penduduk di kecamatan ini adalah bertani Komoditas pertanian utama adalah sayuran dan buah buahan Galeri sunting nbsp Raja Dolok Silau dan Raja Siantar sekitar tahun 1930 an nbsp Gereja GKPS Raya Dolok di Nagori Silau Marawan nbsp Gereja GKPS Huta Saing di Nagori Huta Saing nbsp Artikel bertopik kecamatan di Indonesia ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Dolok Silau Simalungun amp oldid 23977681