www.wikidata.id-id.nina.az
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Gunungsitoli disingkat DPRD Kota Gunungsitoli adalah lembaga legislatif unikameral yang berkedudukan di Kota Gunungsitoli provinsi Sumatera Utara DPRD Kota Gunungsitoli memiliki 25 orang anggota yang tersebar di 9 partai politik dengan perolehan suara mayoritas diraih oleh Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota GunungsitoliDewan Perwakilan Rakyat Kota Gunungsitoli2019 2024JenisJenisUnikameralJangka waktu5 tahunSejarahSesi baru dimulai30 Oktober 2019PimpinanKetuaYanto PDI P sejak 4 Desember 2019Wakil Ketua IHerman Jaya Harefa S Pd K S H Demokrat sejak 4 Desember 2019Wakil Ketua IIImanuel Ziliwu S E Hanura sejak 4 Desember 2019KomposisiAnggota25Partai amp kursi PDI P 6 NasDem 2 Hanura 4 Demokrat 4 PKPI 1 PAN 1 Perindo 2 Golkar 2 Gerindra 3 PemilihanSistem pemilihanRepresentasi ProposionalPemilihan terakhir17 April 2019Tempat bersidangGedung DPRD Kota GunungsitoliJl Gomo No 37Saombo Gunungsitoli Kota GunungsitoliSumatera Utara IndonesiaL BBantuan penggunaan templat iniDPRD Kota Gunungsitoli merupakan lembaga perwakilan rakyat yang dipilih langsung oleh rakyat Kota Gunungsitoli pada pemilihan umum legislatif setiap lima tahun sekali Daftar isi 1 Pimpinan Dewan 2 Komposisi Anggota 3 Daerah Pemilihan 4 Daftar Anggota 5 Lihat Pula 6 ReferensiPimpinan Dewan suntingPimpinan DPRD Kota Gunungsitoli terdiri atas satu orang ketua dan dua orang wakil ketua yang berasal dari partai politik yang memiliki suara terbanyak di dewan 1 No Jabatan Nama Partai Politik1 Ketua Yanto Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan2 Wakil Ketua Herman Jaya Harefa S Pd K S H Partai Demokrat3 Wakil Ketua Imanuel Ziliwu S E Partai Hati Nurani RakyatKomposisi Anggota suntingBerikut ini adalah komposisi anggota DPRD Kota Gunungsitoli dalam dua periode terakhir 2 3 Partai Politik Jumlah Kursi dalam Periode2014 2019 2019 2024PKB 1 nbsp 0Gerindra 2 nbsp 3PDI P 4 nbsp 6Golkar 4 nbsp 2NasDem 2 nbsp 2Perindo baru 2PAN 1 nbsp 1Hanura 3 nbsp 4Demokrat 6 nbsp 4PKPI 2 nbsp 1Jumlah Anggota 25 nbsp 25Jumlah Partai 9 nbsp 9Daerah Pemilihan suntingArtikel utama Daftar daerah pemilihan kabupaten kota di Sumatera Utara Pada Pemilu 2019 pemilihan DPRD Kota Gunungsitoli dibagi kedalam 3 daerah pemilihan dapil sebagai berikut 4 Nama Dapil Wilayah Dapil Jumlah KursiKOTA GUNUNGSITOLI 1 Gunungsitoli 11KOTA GUNUNGSITOLI 2 Gunungsitoli Idanoi Gunungsitoli Selatan Gunungsitoli Barat 9KOTA GUNUNGSITOLI 3 Gunungsitoli Utara Gunungsitoli Alo oa 5TOTAL 25Daftar Anggota suntingBerikut adalah daftar anggota DPRD Kota Gunungsitoli periode 2019 2024 5 Nama Anggota Partai Politik Daerah Pemilihan Suara Sah KeteranganFaeriani Zega Gerindra Kota Gunungsitoli 1 864Yan Raradodo Gea Gerindra Kota Gunungsitoli 2 848Kurniaman Zega Gerindra Kota Gunungsitoli 3 1 470Putra Hidayat Zebua PDI P Kota Gunungsitoli 1 3 053Sozanolo Telaumbanua PDI P Kota Gunungsitoli 1 1 659Yanto PDI P Kota Gunungsitoli 1 1 444 Ketua DPRDYasinta Titian Imanfati Gea PDI P Kota Gunungsitoli 2 2 012Atieli Zebua PDI P Kota Gunungsitoli 2 1 492Sa amboro Laoli PDI P Kota Gunungsitoli 3 1 079Nehemia Harefa Golkar Kota Gunungsitoli 1 945Marthinus Lase Golkar Kota Gunungsitoli 2 1 934Yobedi Laowo NasDem Kota Gunungsitoli 2 810Ridwan Saleh Zega NasDem Kota Gunungsitoli 3 1 910Darman Zendrato Perindo Kota Gunungsitoli 1 1 852Adam Ceria Dachi Perindo Kota Gunungsitoli 1 1 333Ariyanto Lase PAN Kota Gunungsitoli 1 589Samotuho Harefa Hanura Kota Gunungsitoli 1 1 400Arosokhi Harefa Hanura Kota Gunungsitoli 1 1 061Firman Zebua Hanura Kota Gunungsitoli 2 1 205Imanuel Ziliwu Hanura Kota Gunungsitoli 3 1 001 Wakil Ketua DPRDHerman Jaya Harefa Demokrat Kota Gunungsitoli 1 1 317 Wakil Ketua DPRDYunius Larosa Demokrat Kota Gunungsitoli 2 1 387Trimen Vebriyanto Harefa Demokrat Kota Gunungsitoli 2 1 080Saharman Harefa Demokrat Kota Gunungsitoli 3 806Alisokhi Harefa PKPI Kota Gunungsitoli 2 1 218Lihat Pula suntingDewan Perwakilan Rakyat Daerah Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi Sumatera Utara Kota Gunungsitoli Sumatera UtaraReferensi sunting Pimpinan DPRD Kota Gunungsitoli 2019 2024 Perolehan Kursi DPRD Kota Gunungsitoli 2014 2019 Perolehan Kursi DPRD Kota Gunungsitoli 2019 2024 Keputusan KPU Nomor 265 PL 01 3 Kpt 06 KPU IV 2018 tentang Penetapan Daerah Pemilihan dan Alokasi Kursi Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Kota di Wilayah Provinsi Sumatera Utara PDF KPU RI 04 04 2018 Parameter acces date yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan Periksa nilai tanggal di date bantuan Pengumuman Daftar Calon Terpilih Anggota DPRD Kota Gunungsitoli Pada Pemilu 2019 PDF KPU Kota Gunungsitoli Diarsipkan dari versi asli PDF tanggal 2022 01 14 Diakses tanggal 06 03 2021 Periksa nilai tanggal di access date bantuan Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Gunungsitoli amp oldid 25158638