www.wikidata.id-id.nina.az
Bintang katai dapat mengacu pada beberapa hal berikut Istilah bintang katai sendiri umumnya merujuk pada bintang bintang deret utama Diagram Hertzsprung Russel dengan kelas luminositas V Istilah ini diperkenalkan oleh Eijnar Hertzsprung untuk membedakannya dengan kelompok populasi bintang berluminositas lebih besar yang disebut sebagai bintang raksasa Katai merah adalah bintang deret utama bermassa rendah Katai kuning adalah bintang deret utama dengan massa yang sebanding dengan Matahari Katai putih adalah sisa bintang yang terdiri dari materi elektron terdegenerasi merupakan tahapan akhir evolusi bintang yang tidak cukup masif untuk menjadi supernova tipe II bintang bintang bermassa kurang dari 9 massa Matahari Katai coklat adalah objek sub bintang yang kurang masif untuk melangsungkan fusi hidrogen menjadi helium massa kurang dari 0 08 massa Matahari Katai gelap merujuk pada katai putih yang sudah cukup terdinginkan sehingga tidak lagi memancarkan cahaya dalam panjang gelombang tampak Referensi umum SuntingZeilik Michael A 1998 Introductory Astronomy amp Astrophysics edisi ke 4th ed Saunders College Publishing ISBN 0030062284 Parameter coauthors yang tidak diketahui mengabaikan author yang disarankan bantuan Pemeliharaan CS1 Teks tambahan link nbsp Halaman disambiguasi ini berisi artikel dengan judul yang sering dikaitkan dengan Bintang katai Jika Anda mencapai halaman ini dari sebuah pranala internal Anda dapat membantu mengganti pranala tersebut ke judul yang tepat Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Bintang katai amp oldid 21084865