www.wikidata.id-id.nina.az
Betatron adalah alat yang digunakan sebagai akselerator elektron Pembuatan betatron pertama kali diusulkan oleh Rolf Wideroe pada awal tahun 1924 Pada tahun 1940 Donald William Kerst dan Robert Serber berhasil membuat betatron melalui berbagai percobaan Betatron melakukan akselerasi elektron berdasarkan prinsip induksi elektromagnetik Alat ini mampu memberikan peragaan tentang prinsip pemfokusan lemah Selain itu betatron mampu menimbulkan osilasi melintang sederhana 1 Susunan pembentuk betatron menyerupai isi transformator Energi elektron yang dihasilkannya sangat besar Elektronnya berasal dari tabung sinar katode Peningkatan energi elektron merupakan akibat dari penembakan elektron secara tangensial ke dalam pipa berbentuk cincin lingkaran penuh Pipa ini dijadikan sebagai tempat isolator elektron yang terdapat di dalam kumparan sekunder Pada kumparan primer diberikan arus bolak balik Arus inilah yang menghasilkan fluks magnet induksi pada pipa dan menyebaban perubahan fase arus bolak balik Perubahan fase ini kemudian menghasilkan tegangan induksi yang meningkatkan jumlah fluks magnet di sepanjang pipa 2 Betatron generasi awal di Universitas Illinois Donald William Kerst sedang memeriksa ruang vakum di antara kutub magnet 4 ton sebelah kanan Referensi Sunting Rosenzweig J B 2003 Fundamentals of Beam Physics PDF Oxford Oxford University Press hlm 2 3 ISBN 0 19 852554 0 Diarsipkan dari versi asli PDF tanggal 2021 04 11 Diakses tanggal 2021 04 11 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan Gertshen C Kneser H O dan Vogel H 1996 Fisika Listrik Magnet dan Optik PDF Jakarta Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa hlm 193 194 ISBN 979 459 693 0 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan Pemeliharaan CS1 Banyak nama authors list link Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Betatron amp oldid 22638766