www.wikidata.id-id.nina.az
Republik Demokratik Arab Sahrawi RDAS bahasa Arab الجمهورية العربية الصحراوية الديمقراطية bahasa Spanyol Republica Arabe Saharaui Democratica RASD atau Sahara Barat adalah sebuah negara pengakuan terbatas yang mengklaim kekuasaan atas seluruh wilayah Sahara Barat bekas koloni Spanyol RDAS diproklamasikan oleh Front Polisario pada tanggal 27 Februari 1976 Pemerintah RDAS kini menguasai sekitar 20 wilayah yang diklaim Maroko menguasai sisa wilayah yang dipersengketakan Republik Demokratik Arab Sahrawiالجمهورية العربية الصحراوية الديمقراطية Al Jumhuriyah al Arabiyah aṣ Ṣaḥrawiyah ad Dimuqraṭiyah Arab Republica Arabe Saharaui Democratica Spanyol Bendera LambangSemboyan حرية ديمقراطية واحدةḤurriyah Dimuqraṭiyah Waḥdah Indonesia Kemerdekaan Demokrasi Kesatuan Lagu kebangsaan يا بني الصحراءYa Baniy As Sahara Indonesia Wahai Bani Sahara Hijau tua menunjukkan Zona Merdeka Sahara Barat Hijau muda menunjukkan Propinsi propinsi yang dikuasai Kerajaan MarokoBerdasarkan peta OCHAIbu kotaEl AaiunBahasa resmiArab Modern2Bahasa nasional yang diakuiBahasa Spanyol de facto Bahasalisan 1 Arab HassaniyahPerancis Khusus Propinsi propinsi Selatan Spanyol Sahara Khusus Zona Merdeka Agama 2 Islam SunniPemerintahanRepublik partai tunggal bersistem semipresidensial PresidenIbrahim Ghali Perdana MenteriMohamed Wali AkeikLegislatifMajlis Nasional SahrawiSengketa kedaulatan dengan Maroko Dilepas oleh Spanyol14 November 1975 Republik diproklamasikan27 Februari 1976Luas Total266 000 km2 77 Perairan 1 1Populasi Perkiraan 2021612 000 atau 712 0003 165 Kepadatan0 37 atau 1 9 km2 236 PDB KKB 2007 Total 906 juta 204 Per kapita 2500 166 IPM 2019 0 700 3 tinggi 108Mata uangLa Guera Ouguiya a href ISO 4217 html title ISO 4217 MRU a Di Maroko Dirham Maroko د م a href ISO 4217 html title ISO 4217 MAD a Di Zona Merdeka Peseta Sahrawi a href ISO 4217 html title ISO 4217 EHP a Di Kamp Pengungsi Dinar Aljazair دج a href ISO 4217 html title ISO 4217 DZD a Zona waktuWaktu Afrika Barat WAB UTC 1 Lajur kemudikananKode telepon 212 5288 Smara 212 5289 Dakhla Wadi Dzahab dan El Aaiun 213 49 Tindouf 214 2924Kode ISO 3166EHRanah Internet ehBagian Pertama Bab Satu Pasal Empat Konstitusi RDASBagian Pertama Bab Satu Pasal Tiga Konstitusi RDAS612 000 4 adalah perkiraan populasi Sahara Barat berdasarkan proyeksi pertumbuhan PBB sejak tahun 1975 tanggal ketika sensus terakhir dilakukan di Sahara Barat Tidak termasuk perkiraan 100 000 orang yang tinggal di kamp kamp pengungsi Tindouf di Aljazair di mana SADR bermarkas 214 dan 292 merupakan nomor yang dicadangkan namun tidak pernah digunakan hingga ada pemberitahuan lebih lanjutlihatbicarasuntingDalam budaya populer suntingPenyelenggaraan festival film internasional sahara FiSahara FiSahara adalah satu satunya festival film tahunan di dunia Referensi sunting El Espanol en los Campamentos de Refugiados Saharauis Tinduf Algeria PDF Cvc cervantes es Diakses tanggal 2015 05 20 Lihat Bagian Pertama Bab Satu Pasal Dua Konstitusi RDAS Di zona yang dikuasai oleh Maroko United Nations World Population Prospects 2019 population un org Diakses tanggal 4 August 2021 Pranala luar sunting Official Website of the Sahrawi Arab Democratic Republic dalam bahasa Arab Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009 02 16 Diakses tanggal 2008 04 21 Pemeliharaan CS1 Bahasa yang tidak diketahui link Sahara Press Service SPS official SADR press agency Spanyol RASD TV official TV channel Arab SADR National Radio Diarsipkan 2015 03 27 di Wayback Machine official radio channel SADR Oil amp Gas 2005 Diarsipkan 2017 08 29 di Wayback Machine SADR oil and gas licensing offer Western Sahara Online Diarsipkan 2019 03 28 di Wayback Machine Profile of Western Sahara on the CIA World Factbook website including data and political information Diarsipkan 2020 04 24 di Wayback Machine Association for a Free and Fair Referendum in Western Sahara ARSO nbsp Artikel bertopik geografi ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Republik Demokratik Arab Sahrawi amp oldid 24035059