www.wikidata.id-id.nina.az
Alus bahasa Ibrani א לו ש adalah salah satu tempat persinggahan orang orang Israel di padang gurun dalam perjalanan Keluar dari Mesir menuju ke Gunung Sinai 1 Merupakan tempat perkemahan terakhir sebelum Rafidim Daftar isi 1 Lokasi 2 Catatan Alkitab 3 Referensi 4 Pranala luarLokasi suntingKemungkinan terletak di pantai Laut Merah Catatan Alkitab suntingBilangan 33 12 14 Mereka berangkat dari padang gurun Sin lalu berkemah di Dofka Mereka berangkat dari Dofka lalu berkemah di Alus Mereka berangkat dari Alus lalu berkemah di Rafidim dan di sana tidak ada air minum untuk bangsa itu 2 Nama Dofka dan Alus sebagai tempat tempat persinggahan tidak dicatat dalam Kitab Keluaran melainkan hanya tersirat dalam Keluaran pasal 17 Kemudian berangkatlah segenap jemaah Israel dari padang gurun Sin berjalan dari tempat persinggahan ke tempat persinggahan sesuai dengan titah TUHAN lalu berkemahlah mereka di Rafidim tetapi di sana tidak ada air untuk diminum bangsa itu 3 Referensi sunting Kitab Bilangan 33 13 14 Bilangan 33 12 14 Keluaran 17 1 Tempat sebelumnya Dofka Pengembaraan orang Israeldari Mesir ke KanaanTempat persinggahan Tempat berikutnya RafidimPranala luar suntingArtikel ini menggunakan sebagian teks dari Kamus Alkitab Easton sebuah buku ranah publik aslinya diterbitkan pada 1897 Koordinat 28 46 N 33 24 E 28 767 N 33 400 E 28 767 33 400 Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Alus amp oldid 14344418