www.wikidata.id-id.nina.az
Airlinair adalah sebuah maskapai penerbangan regional Prancis yang berbasis di Rungis Prancis mengoperasikan penerbangan regional terjadwal beberapa di antaranya atas nama Air France dan layanan sewa pesawat Maskapai ini telah mendirikan pangkalan di Bandar Udara Paris Orly dan Bandar Udara Lyon Saint Exupery Sebagai mitra regional Air France maskapai ini juga menawarkan penerbangan dari Bandar Udara Paris Charles de Gaulle AirlinairIATA ICAO Kode panggilA5 RLA AIRLINAIRDidirikan1998Mulai beroperasi1999Berhenti beroperasi2017Pusat operasiBandar Udara Paris OrlyBandar Udara Lyon Saint ExuperyBandar Udara Paris Charles de GaulleProgram penumpang setiaFlying BlueArmada24Tujuan26Slogan Chaque region est capitale Kantor pusatRungis PrancisSitus webwww airlinair com Daftar isi 1 Sejarah 2 Armada 3 Referensi 4 Pranala luarSejarah SuntingMaskapai ini didirikan pada tahun 1998 dan mulai beroperasi pada Mei 1999 Maskapai ini didirikan oleh empat pemegang saham utama termasuk Lionel Guerin dan dimiliki oleh investor swasta 80 5 dan Brit Air 19 5 Sejak 31 Maret 2013 semua penerbangan Airlinair telah dioperasikan dengan nama HOP merek regional Air France Airlinair menghentikan semua operasi penerbangan pada Maret 2017 setelah merger di HOP Armada SuntingPer Maret 2017 armada Airlinair terdiri dari pesawat berikut ini 1 Armada Airlinair Pesawat Dalam layanan Penumpang CatatanATR 42 500 11 46ATR 72 500 2 70ATR 72 600 6 72Total 19Referensi Sunting Airlinair fleet list at planespotters net Diarsipkan dari versi asli tanggal 2010 12 11 Diakses tanggal 2021 11 28 Pranala luar Sunting nbsp Media terkait Airlinair di Wikimedia Commons Official website Diarsipkan 2009 07 21 di Wayback Machine Official website Diarsipkan 2008 11 20 di Wayback Machine French nbsp Artikel bertopik maskapai penerbangan di Eropa ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Airlinair amp oldid 22950042