www.wikidata.id-id.nina.az
Acara Academy Awards ke 1 yang dipersembahkan oleh Academy of Motion Picture Arts and Sciences AMPAS memberikan penghargaan kepada film film yang dianggap terbaik pada 1927 dan 1928 dan diadakan pada 16 Mei 1929 di sebuah makan malam pribadi yang diadakan di Hotel Hollywood Roosevelt di Los Angeles California Presiden AMPAS Douglas Fairbanks membawakan acara tersebut Dengan tiket seharga lima dolar 270 orang menghadiri acara tersebut dan presentasi acara tersebut berlangsung selama lima belas menit Acara tersebut merupakan satu satunya acara Academy Awards yang tidak ditayangkan di radio atau televisi sedangkan siaran radio hanya untuk mengumumkan Academy Awards ke 2 2 Academy Awards ke 1Academy Awards pertama di Hotel Hollywood Roosevelt Tanggal16 Mei 1929 1929 05 16 TempatHotel Hollywood RooseveltHollywood Los Angeles California ASPembawa acaraDouglas FairbanksSorotanFilm TerbaikWings 1 Penghargaan terbanyakSeventh Heaven dan Sunrise A Song of Two Humans 3 Nominasi terbanyakSeventh Heaven 5 Academy Awards ke 2 Pada acara tersebut AMPAS mempersembahkan Academy Award sekarang paling umum disebut sebagai Oscar dalam dua belas kategori Para pemenangnya diumumkan tiga bulan sebelum acara langsung tersebut Beberapa nominasi diumumkan tanpa rujukan sebuah film spesifik seperti Ralph Hammeras dan Nugent Slaughter yang meraih nominasi pada kategori Efek Teknis yang sekarang telah ditiadakan 3 Tidak seperti acara acara selanjutnya seorang aktor atau sutradara dapat meraih penghargaan untuk karya berganda pada tahun tersebut Contohnya adalah Emil Jannings yang mendapatkan penghargaan Aktor Terbaik untuk karyanya dalam The Way of All Flesh sekaligus The Last Command Selain itu Charlie Chaplin dan Warner Brothers masing masing meraih sebuah Penghargaan Kehormatan 4 5 Para pemenang di acara tersebut meliputi Seventh Heaven dan Sunrise A Song of Two Humans yang masing masing meraih tiga penghargaan dan Wings yang meraih dua penghargaan Sunrise memenangkan penghargaan untuk Produksi Unik dan Artistik dan Wings memenangkan penghargaan untuk Film Menarik yang sekarang dikenal dengan nama Film Terbaik dua kategori tersebut pada waktu itu dipandang setara sebagai penghargaan tertinggi pada malam tersebut dengan pemberian penghargaan yang berbeda dan aspek aspek berpengaruh yang setara dari pembuatan film superior Pada tahun berikutnya Academy mengeluarkan penghargaan Produksi Unik dan Artistik dan menyatakan kembali bahwa penghargaan yang dimenangkan oleh Wings adalah penghargaan tertinggi yang diberikan 3 6 Daftar isi 1 Latar belakang 2 Acara 3 Ringkasan 4 Penghargaan kehormatan 5 Pemenang dan nominasi 5 1 Penghargaan Kehormatan 5 2 Nominasi dan penghargaan berganda 6 Perubahan pada Academy Awards 7 Galeri 8 Lihat pula 9 Referensi 10 Daftar pustakaLatar belakang SuntingPada 1927 Academy of Motion Picture Arts and Sciences AMPAS didirikan oleh Louis B Mayer originator dari Louis B Mayer Pictures Corporation yang kemudian bergabung dalam Metro Goldwyn Mayer MGM persiapan Mayer dalam membuat penghargaan tersebut adalah dengan menyatukan lima cabang industri yang meliputi aktor sutradara produser teknisi dan penulis 7 Mayer berkomentar tentang penghargaan tersebut Saya menyadari bahwa cara terbaik untuk menangani pembuat film ialah menggantungi mereka dengan medali kalau saya memberikan mereka piagam dan penghargaan mereka siap membunuh supaya dipercaya dengan film yang saya minta Karena itulah Academy Award didirikan 8 Mayer menyuruh Cedric Gibbons sutradara seni dari MGM untuk merancang sebuah trofi Academy Award 7 9 Nominasi nominasinya disebutkan pada sebuah telegram pada Februari 1928 7 Pada Agustus 1928 Mayer mengkontak Badan Juri Pusat Akademi untuk menentukan para pemenangnya 7 Namun menurut sutradara Amerika King Vidor pemungutan suara untuk Academy Award untuk Film Terbaik dilakukan oleh pendiri pendiri AMPAS yakni Douglas Fairbanks Sid Grauman Mayer Mary Pickford dan Joseph Schenck 10 Acara SuntingAcara tersebut diadakan pada 16 Mei 1929 4 5 11 di Hotel Hollywood Roosevelt yang terletak di Los Angeles California 4 Acara tersebut terdiri dari sebuah makan malam pribadi dengan tiga puluh enam meja besar 12 di mana 270 orang hadir dan tiketnya dijual seharga lima dolar setara dengan 72 96 in 2018 4 Para Aktor dan aktris datang ke hotel tersebut menggunakan mobil mewah di mana beberapa penghargaan hadir untuk menyambut selebritas selebritas tersebut 12 Acara tersebut tidak ditayangkan di radio atau televisi 4 dan dibawakan oleh direktur AMPAS Fairbanks 4 5 13 yang berlangsung selama 15 menit 11 Ringkasan SuntingPara pemenang diumumkan tiga bulan sebelum upacara 4 5 11 Para penerima penghargaan tersebut antara lain Emil Jannings penerima penghargaan perdana 4 untuk Aktor Terbaik The Way of All Flesh dan The Last Command 5 11 Janet Gaynor untuk Aktris Terbaik 7th Heaven Street Angel dan Sunrise A Song of Two Humans Frank Borzage untuk Sutradara Terbaik Drama 7th Heaven Lewis Milestone untuk Sutradara Terbaik Komedi Two Arabian Knights dan Wings untuk Film Terbaik film termahal pada masanya 3 6 Dua Special Award diberikan kepada Charles Chaplain dan Warner Bros Penghargaan kehormatan SuntingCharlie Chaplin yang dinominasikan dalam tiga kategori untuk film yang sama sebagai Aktor Terbaik Penulis Terbaik dan Sutradara Terbaik untuk kategori Komedi dalam film The Circus 1928 telah dihapus dari daftar untuk mengakui total kontribusinya pada industri ini 5 Warner Bros menerima penghargaan sebagai perintis untuk film pertama yang berbicara The Jazz Singer Tiga kategori dihilangkan Efek Teknik Terbaik Penulisan Judul Terbaik dan Kualitas Produksi Unik dan Artistik Terbaik 3 Produser film besar seperti Fox Film Corporation Metro Goldwyn Mayer Paramount Pictures Radio Keith Orpheum dan Warner Bros juga menerima sebagian besar penghargaan 7 Pemenang dan nominasi SuntingPada Academy Awards ke 1 1927 1928 proses nominasi memungkinkan para kandidat untuk dinominasikan dan dianugerahi untuk satu film beberapa film atau tanpa mengacu pada film tertentu Para nominator diumumkan pada tanggal 2 Februari 1929 Pemenang dicantumkan di urutan pertama dengan huruf tebal dan ditandai dengan tanda bintang 14 nbsp Frank Borzage pemenang Sutradara Terbaik Film Drama nbsp Emil Jannings pemenang Aktor Terbaik nbsp Janet Gaynor pemenang Aktris Terbaik Film Menarik Wings Paramount Famous Lasky The Racket The Caddo Company 7th Heaven Fox Produksi Unik dan Artistik Sunrise Fox Chang Paramount Famous Lasky The Crowd Metro Goldwyn MayerSutradara Terbaik Film Komedi Lewis Milestone Two Arabian Knights Charles Chaplin The Circus A Ted Wilde Speedy Sutradara Terbaik Film Drama Frank Borzage 7th Heaven Herbert Brenon Sorrell and Son King Vidor The CrowdAktor Terbaik dalam Peran Utama Emil Jannings The Last Command sebagai General Dolgorucki Grand Duke Sergius Alexander dan The Way of All Flesh sebagai August Schilling Richard Barthelmess The Noose sebagai Nickie Elkins dan The Patent Leather Kid sebagai The Patent Leather Kid Charles Chaplin The Circus sebagai A Tramp A Aktris Terbaik dalam Peran Utama Janet Gaynor 7th Heaven sabagai Diane Street Angel sebagai Angela dan Sunrise sebagai The Wife Louise Dresser A Ship Comes In sebagai Mrs Pleznik Gloria Swanson Sadie Thompson sebagai Sadie ThompsonPenulisan Terbaik Cerita Asli Underworld Ben Hecht The Circus Charles Chaplin A The Last Command Lajos Biro Penulisan Terbaik Cerita Adaptasi 7th Heaven Benjamin Glazer Glorious Betsy Anthony Coldeway The Jazz Singer Alfred CohnSinematografi Terbaik Sunrise Charles Rosher dan Karl Struss The Devil Dancer George Barnes The Magic Flame George Barnes Sadie Thompson George Barnes Penyutradaraan Seni Terbaik The Dove William Cameron Menzies Tempest William Cameron Menzies 7th Heaven Harry Oliver Sunrise Rochus GlieseEfek Teknis Terbaik Wings Roy Pomeroy Tidak ada film spesifik Ralph Hammeras Tidak ada film spesifik Nugent Slaughter Penulisan Terbaik Penulisan Judul Joseph Farnham Tidak ada film spesifik Gerald Duffy B The Private Life of Helen of Troy George Marion Jr Tidak ada film spesifikCatatan a b c The Circus originally received three nominations Best Director Comedy Picture Best Actor and Best Writing Original Story for Charles Chaplin However the Academy subsequently decided to remove Chaplin s name from the competitive award categories and instead to confer upon him a Special Award for acting writing directing and producing The Circus 15 Gerald Duffy s nomination for Best Writing Title Writing was a nominasi anumerta 16 Penghargaan Kehormatan Sunting nbsp Charles Chaplin Penghargaan Kehormatan nbsp Warner Brothers Production Penghargaan Kehormatan Studio Nasional Pertama Burbank c 1928 ditampilkan dalam foto The following Honorary Awards then called Special Awards were conferred Charles Chaplin Karena versatilitas dan kepintaran dalam berakting menulis menyutradarai dan memproduksi The Circus 4 Warner Bros Karena memproduksi The Jazz Singer pelopor film bersuara yang menarik yang merevolusonisasikan industri tersebut 4 Nominasi dan penghargaan berganda Sunting Berikut ini adalah enam film yang meraih nominasi berganda Nominasi Film5 Seventh Heaven4 Sunrise A Song of Two Humans2 The CrowdThe Last CommandSadie ThompsonWings Berikut ini adalah tiga film yang meraih penghargaan berganda Penghargaan Film3 Seventh HeavenSunrise A Song of Two Humans2 WingsPerubahan pada Academy Awards SuntingSetelah Academy Awards pertama 1927 1928 perubahan perubahan berikut dilakukan oleh AMPAS Kategori penghargaan dikurangi dari dua belas menjadi tujuh 17 Penghargaan untuk Sutradara Terbaik Film Komedi dan Sutradara Terbaik Film Drama digabungkan menjadi penghargaan Sutradara Terbaik 17 Penghargaan untuk Efek Teknik Terbaik dihentikan 18 Penghargaan untuk Gambar Unik dan Artistik Terbaik dihentikan 18 Penghargaan untuk Penulisan Terbaik Adaptasi dan Penulisan Terbaik Cerita Asli digabung menjadi penghargaan Penulisan Terbaik 19 Penghargaan untuk Penulisan Terbaik Penulisan Judul dihentikan 18 Galeri SuntingFilm film pemenang Academy Award Academy Awards pertama nbsp Wings adalah film pertama yang memenangkan Academy Award untuk Film Terbaik yang pada saat itu dikenal sebagai Film Menarik Film ini juga memenangkan penghargaan untuk Efek Rekayasa Terbaik 6 nbsp Sunrise memenangkan Academy Award untuk Film Unik dan Artistik Terbaik satu satunya tahun di mana penghargaan tersebut diberikan Penghargaan ini dimaksudkan untuk menghormati film seni prestisius yang terpisah dari tarif komersial 20 Lihat pula SuntingFilm dalam tahun 1927 Film dalam tahun 1928Referensi Sunting The 1st Academy Awards Memorable Moments Academy of Motion Picture Arts and Sciences Diarsipkan dari versi asli tanggal January 4 2021 Diakses tanggal February 25 2021 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan The 2nd Academy Awards Memorable Moments Academy of Motion Picture Arts and Sciences Diarsipkan dari versi asli tanggal January 4 2021 Diakses tanggal February 25 2021 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan a b c d The Official Academy Awards Database Academy of Motion Picture Arts and Sciences Diakses tanggal November 11 2019 Reader must select 1927 28 in the Award Year s drop down menu and press Search a b c d e f g h i j History of the Academy Awards Academy of Motion Picture Arts and Sciences Diarsipkan dari versi asli tanggal April 8 2010 Diakses tanggal May 6 2010 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan a b c d e f Dirks Tim 1927 28 Academy Awards Winners and History Filmsite Rainbow Media Diarsipkan dari versi asli tanggal July 24 2010 Diakses tanggal May 6 2010 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan a b c This day in History History A amp E Television Networks Diarsipkan dari versi asli tanggal March 7 2010 Diakses tanggal October 5 2010 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan a b c d e Cosgrave 2007 hlm 1 Eyman 2005 hlm 117 Eyman 2005 hlm 209 Eyman 2005 hlm 138 a b c d Pawlak Debra Ann The Story of the First Academy Awards The MediaDrome Diarsipkan dari versi asli tanggal March 15 2005 a b Cosgrave 2007 hlm 4 People May 27 1929 Time Time Inc May 27 1929 Diarsipkan dari versi asli tanggal October 27 2010 Diakses tanggal October 5 2010 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan The 1st Academy Awards Academy of Motion Picture Arts and Sciences Diarsipkan dari versi asli tanggal February 18 2021 Diakses tanggal February 25 2021 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan Chilton Martin May 16 2016 The first Oscars what happened in 1929 The Daily Telegraph Diarsipkan dari versi asli nbsp tanggal May 16 2016 Diakses tanggal February 25 2021 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan King Susan February 24 2017 August Wilson is in good company among posthumous Oscar nominees and winners Los Angeles Times Diarsipkan dari versi asli nbsp tanggal November 12 2020 Diakses tanggal February 25 2021 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan a b Ess Ramsey February 22 2019 What Happened to Oscars Dedicated to Comedy and Should They Be Brought Back Vulture com Diarsipkan dari versi asli tanggal January 25 2021 Diakses tanggal February 25 2021 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan a b c Flint Hanna February 20 2019 10 weird Oscars categories that were discontinued Yahoo Diarsipkan dari versi asli tanggal February 26 2021 Diakses tanggal February 25 2021 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan The 2nd Academy Awards Academy of Motion Picture Arts and Sciences Diarsipkan dari versi asli tanggal February 18 2021 Diakses tanggal January 2 2021 Parameter url status yang tidak diketahui akan diabaikan bantuan Decherney Peter August 14 2012 Hollywood and the Culture Elite How the Movies Became American Columbia University Press hlm 69 ISBN 9780231508513 via Google Books Daftar pustaka SuntingCosgrave Bronwyn 2007 Made for Each Other Fashion and the Academy Awards edisi ke I New York Amerika Serikat Bloomsbury Publishing USA ISBN 978 0 7475 7630 3 OCLC 74523691 Eyman Scott 2005 Lion of Hollywood the life and legend of Louis B Mayer edisi ke I New York Amerika Serikat Simon amp Schuster ISBN 0 7432 0481 6 OCLC 57506846 nbsp Wikimedia Commons memiliki media mengenai 1929 Academy Awards Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Academy Awards ke 1 amp oldid 22971518