www.wikidata.id-id.nina.az
Artikel ini memberikan informasi dasar tentang topik kesehatan Informasi dalam artikel ini hanya boleh digunakan untuk penjelasan ilmiah bukan untuk diagnosis diri dan tidak dapat menggantikan diagnosis medis Wikipedia tidak memberikan konsultasi medis Jika Anda perlu bantuan atau hendak berobat berkonsultasilah dengan tenaga kesehatan profesional Xeroderma pigmentosum adalah suatu penyakit genetika atau kelainan bawaan pada kulit yang jarang ditemui di mana kulit sangat peka terhadap sinar matahari terutama terhadap sinar ultraviolet 1 Xeroderma pigmentosum merupakan subtipe dari gangguan porfiria 2 Xeroderma pigmentosum terjadi karena sebuah mutasi enzim yang menyebabkan kulit tidak bisa memulihkan dirinya sendiri begitu rusak akibat terpapar radiasi sinar ultraviolet Kulit penderita xeroderma pigmentosum bila terpapar sinar matahari akan timbul luka bakar bercak bercak dapat melepuh dan muncul kerusakan pada DNA 1 Gejala biasanya pertama kali muncul pada anak usia dini ditandai dengan kulit melepuh terbakar parah setelah hanya beberapa menit terkena paparan Mata juga menjadi merah kabur dan teriritasi dari paparan ultraviolet Orang orang pengidap kelainan ini berisiko sangat tinggi untuk terkena kanker kulit 1 Hampir setengah dari semua anak yang memiliki xeroderma pigmentosum akan terserang kanker kulit jenis tertentu pada usia 10 tahun Diperkirakan bahwa hanya satu dari 250 000 orang di Eropa dan Amerika Serikat yang memiliki xeroderma pigmentosum 3 Meskipun ada beberapa perawatan yang tersedia pencegahan terbaik dari kerusakan kulit parah hanyalah tinggal di kegelapan dan menjauhi diri dari sinar matahari 2 Bila ingin ke luar penderita harus mengenakan pakaian khusus anti sinar dan sebaiknya menghindari keluar siang hari Galeri sunting nbsp nbsp Referensi sunting a b c Xeroderma pigmentosum Genetics Home Reference U S Library of Medicine 26 June 2018 Diakses tanggal 28 June 2018 a b Xeroderma pigmentosum Genetic and Rare Diseases Information Center GARD U S Department of Health and Human Services 2018 Diakses tanggal 28 June 2018 Lehmann AR McGibbon D Stefanini M November 2011 Xeroderma pigmentosum Orphanet Journal of Rare Diseases 6 70 doi 10 1186 1750 1172 6 70 PMC 3221642 nbsp PMID 22044607 nbsp Artikel bertopik kedokteran atau medis ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Xeroderma pigmentosum amp oldid 22628997