www.wikidata.id-id.nina.az
Viktor Zubkov lahir 15 September 1941 adalah Perdana Menteri Rusia yang ke 10 Dia adalah seorang penyelidik korupsi sampai bulan september 2007 ketika Vladimir Putin memilihnya untuk menggantikan Mikhail Fradkov 1 2 Pelantikannya disetujui oleh majelis rendah parlemen Duma 3 Viktor Zubkov Viktor ZubkovPerdana Menteri Rusia ke 10Masa jabatan 14 September 2007 8 Mei 2008PendahuluMikhail FradkovPenggantiVladimir PutinInformasi pribadiLahir15 September 1941 umur 82 Uni SovietKebangsaanRusiaPartai politikTidak berafliasiBiografi SuntingZubkov lulus sebagai sarjana ekonomi dari Institut Pertanian Leningrad pada tahun 1965 Dia mengikuti wajib militer pada tahun 1966 selama 18 bulan Selanjutnya ia bekerja sebagai kolkhoz pekerja ladang perkebunan yang dimiliki negara Pada tahun 2004 setelah kabinet Rusia memberikan mosi tak percaya kepada Mikhail Kasyanov dan Zubkov pindah dari Kementerian Pajak ke Kementerian Ekonomi sebagai pengawas keuangan di sana Ia dikenal sebagai politikus berpengaruh ke 84 di Rusia pada tahun 2006 4 Referensi Sunting Putin menyebut nama perdana menteri berikutnya BBC News 12 September 2007 Putin Membubarkan Pemerintahan Mencalonkan Viktor Zubkov sebagai Perdana Menteri Baru FOX News 12 September 2007 Duma Negara menyetujui Zubkov untuk menjadi perdana menteri berikutnya ITAR TASS Diarsipkan dari versi asli tanggal 2007 07 05 Diakses tanggal 2007 07 05 C J Chivers Putin Merombak Pemerintahan Menyisakan Misteri The New York Times 13 September 2007 Pranala luar Sunting nbsp Wikimedia Commons memiliki media mengenai Viktor Zubkov Rusia Biografi Vladimir Zubkov nbsp Artikel bertopik politikus ini adalah sebuah rintisan Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya lbs Diperoleh dari https id wikipedia org w index php title Viktor Zubkov amp oldid 18605221